Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kodim 1623/Karangasem gelar kegiatan bakti teritorial prima pembersihan area Pura Agung besakih dalam rangka memperingati HUT TNI ke – 80

Kodim 1623/Karangasem gelar kegiatan bakti teritorial prima pembersihan area Pura Agung besakih dalam rangka memperingati HUT TNI ke – 80

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Dalam rangka memperingati HUT TNI ke – 80 tahun 2025, Kodim 1623/Karangasem menggelar kegiatan bakti teritorial prima pembersihan sampah di area Pura Agung besakih, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem pada Selasa (23/09/25)

Sebelum mengawali kegiatan Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karamgasem Letkol Inf Gurbasa Samosir menyampaikan “kegiatan ini merupakan sinergitas bersama untuk ngayah/karya bakti. dengan sinergi yang kita lakukan bersama polri, pemerintah kecamatan, badan pengelola, dan masyarakat Desa Besakih dalam Rangkaian memperingati HUT TNI yang ke – 80, kegiatan ini juga merupakan kegiatan ibadah untuk menjaga keharmonisan antara hubungan manusia dengan tuhan, hubungan manusia dengan alam dan hubungan manusia dengan manusia” ujarnya.

“Selain dalam rangka memperingati HUT TNI ke – 80, kegiatan ini juga merupakan suatu upaya untuk menjaga kesucian dan keasrian Pura Agung Besakih, menciptakan kenyamanan bagi umat dan pengunjung, menjaga kelestarian lingkungan sekitar Pura, dan memberikan contoh serta mengedukasi masyarakat agar selalu menjaga kebersihan di Pura Agung Besakih” lanjutnya.

“Mari kita bersama – sama melaksanakan pembersihan di Area Pura Agung Besakih, dan semoga apa yang kita laksanakan di terima oleh tuhan yang maha esa” tutupnya

Usai melaksanakan pembersihan sampah di Area Pura Agung Besakih seluruh Anggota Kodim 1623/Karangasem melaksanakan sembahyng bersama yang dipimpin oleh Jero mangku Caguan.

Tidak hanya itu pada kesempatam tersebut Komandan Kodim juga menyerahkan Dana Punia dan menyerahkan bantuan Bak sampah yang di terima oleh Jero Mangku.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasrem 161/WS Bersama Wakapolda NTT, Hadiri Groundbreaking dan Launching SPPG Serentak.

    Kasrem 161/WS Bersama Wakapolda NTT, Hadiri Groundbreaking dan Launching SPPG Serentak.

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Kasrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf Riko Haryanto,S.I.P, bersama Wakapolda NTT Brigjen Pol Baskoro Tri Prabowo, menghadiri kegiatan Groundbreaking dan Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang dilaksanakan secara serentak secara nasional melalui Zoom Meeting pada Rabu ( 06/08/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Irwasum Polri dan diikuti Wakapolda NTT Brigjen Pol Baskoro Tri Prabowo, Kasrem […]

  • Tingkatkan Kewaspadaan, Babinsa Gerokgak Gandeng Keamanan PT Cendana Indo Pearl dalam Komsos Rutin

    Tingkatkan Kewaspadaan, Babinsa Gerokgak Gandeng Keamanan PT Cendana Indo Pearl dalam Komsos Rutin

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Buleleng, 8 Desember 2025 — Komando Teritorial tak pernah berhenti berdenyut. Hal ini dibuktikan oleh Babinsa Desa Gerokgak, Sertu Nyoman Sudana, yang secara rutin dan intensif melaksanakan Kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah tugasnya. Pada hari Senin, 8 Desember 2025, tepat pukul 10.00 WITA, Sertu Sudana menyambangi Pos Keamanan PT. Cendana Indo Pearl yang berlokasi […]

  • Bentuk Disiplin dan Nasionalisme, Babinsa Latih Paskibra di Desa Malata
    NTT

    Bentuk Disiplin dan Nasionalisme, Babinsa Latih Paskibra di Desa Malata

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 97
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka menyukseskan upacara peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Juaqim Da Costa, melatih secara intensif Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kecamatan Tanarighu. Kegiatan latihan tersebut dilaksanakan di Lapangan Desa Malata, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (30/7/2025). Latihan yang diberikan mencakup materi dasar baris-berbaris, […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Sertu Amos Luta Dampingi Petani Panen Padi di Praibokul

    Wujud Kepedulian TNI, Sertu Amos Luta Dampingi Petani Panen Padi di Praibokul

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Meski di hari libur, semangat pengabdian kepada masyarakat tetap ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Amos Luta. Ia turun langsung ke sawah membantu petani melaksanakan kegiatan panen padi di Desa Praibokul, Kecamatan Matawai Lapawu, Kabupaten Sumba Timur.Minggu (02/11/2025). Kehadiran Babinsa di tengah-tengah petani ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI terhadap […]

  • Babinsa Desa Sulahan Hadiri dan Dukung Acara Puncak HUT ke-32 SMA Negeri 1 Susut

    Babinsa Desa Sulahan Hadiri dan Dukung Acara Puncak HUT ke-32 SMA Negeri 1 Susut

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut, Koptu I Made Sukadana, menghadiri undangan dalam rangka Acara Puncak Peringatan HUT Ke-32 SMA Negeri 1 Susut yang berlangsung di lapangan upacara SMA Negeri 1 Susut, Jalan Kusumayudha, Banjar Lumbuhan, Desa Pesiapan Lumbuhan, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Minggu ( 5 /10/2025). Kegiatan puncak peringatan HUT ke-32 […]

  • Koramil 1628-03/Seteluk Intensif Gelar Patroli Malam Jaga Stabilitas Kamtibmas di Kecamatan Seteluk
    NTB

    Koramil 1628-03/Seteluk Intensif Gelar Patroli Malam Jaga Stabilitas Kamtibmas di Kecamatan Seteluk

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Personel Koramil 1628-03/Seteluk terus memperkuat kehadiran TNI di tengah masyarakat melalui kegiatan patroli malam dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Piket Koramil Sertu Sayuti melaksanakan patroli rutin di seputaran Kecamatan Seteluk. Minggu malam (16/11/2025), pukul 21,30 Wita. Patroli malam tersebut dilaksanakan untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas serta memastikan situasi tetap […]

expand_less