Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Danramil Nusa Penida Hadiri Upacara Keagamaan Di Desa Kutampi

Danramil Nusa Penida Hadiri Upacara Keagamaan Di Desa Kutampi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Komitmen Koramil 1610-04/Nusa Penida untuk berperan aktif dan berkontribusi dengan berlangsungnya upacara keagamaan berupa Tawur Balik Sumpah, Melaspas Mendem Pedagingan, Ngadegan Ide Betara, Pawintenan Caru Manca Rupa serta Melaspas Ring Praja Pati.

Komitmen tersebut diwujudkan Koramil Nusa Penida dengan menggelar pengawalan dan pengamanan demi kelancaran prosesi upacara keagamaan tersebut.

Pengawalan dan pengamanan tersebutpun dibenarkan Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi yang turut hadir dalam upacara yang digelar di Pura Dalem Gelagah Sembir, Desa Kutampi, Kecamatan Nusa Penida, Senin ( 22/09/25 ).

Pengerahan personelnya ini merupakan upaya dan langkah pihaknya untuk memastikan seluruh prosesi upacara berjalan aman, tertib dan lancar. Ini juga menjadi wujud nyata sinergitas serta dukungan kami dalam kegiatan keagamaan di wilayah.

Dalam kegiatan pengawalan dan pengamanan, pihaknya bersinergi bersama Kepolisian dan pecalang. Kami hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat yang melaksanakan persembahyangan, menjamin seluruh prosesi lancar serta sekaligus untuk memperkokoh silahturahmi dan kemaninggalan TNI rakyat,”imbuhnya.

Turut hadir dalam upacara ini Bupati Klungkung, Camat Nusa Penida beserta staf, Kapolsek Nusa Penida, Perbekel se-Kecamatan Nusa Penida beserta Bendesa se-Kecamatan Nusa Penida dan Tokoh Adat dan Tokoh Agama. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Pantar Tengah Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos

    Babinsa Pantar Tengah Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Alor—Pantar Tengah – Babinsa Desa Mauta, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor, Serda Kasim Bakri, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat pada Sabtu (30/8/2025) pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini berlangsung di halaman rumah Bapak Nasaret, Desa Mauta RT 01/RW 01, dengan suasana penuh keakraban antara Babinsa dan warga setempat. Hadir dalam kegiatan […]

  • Satgas Pamtas Pos Oelbinose Jalin Keakraban Lewat Anjangsana Bersama Warga

    Satgas Pamtas Pos Oelbinose Jalin Keakraban Lewat Anjangsana Bersama Warga

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dusun Oelbinose, 20 September 2025 – Pada hari Kamis, Pos Oelbinose yang dipimpin oleh Danpos Oelbinose, Letda Arh Farunika, bersama tiga anggota melaksanakan kegiatan anjangsana ke warga masyarakat Dusun Oelbinose, Desa Tasinifu, Kecamatan Mutis, Kabupaten Timor Tengah Utara. Kegiatan anjangsana ini bertujuan untuk menjalin hubungan yang lebih dekat antara personel Satgas Pamtas dan masyarakat setempat. […]

  • Babinsa Faifua Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025

    Babinsa Faifua Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 134
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Beny Cardoso Manafe, mendampingi Penjabat Kepala Desa Faifua bersama perangkat desa dalam penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025 di Kantor Desa Faifua, Dusun Batuidu, RT 02/RW 01, Kecamatan Rote Timur, Senin (11/8/2025). Bantuan berupa beras ini disalurkan kepada 161 keluarga penerima manfaat dengan total 3.094 kilogram, yang dibagikan […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga Dadap Putih Tingkatkan Ketahanan Pangan Desa Melalui Komunikasi Sosial.

    Sinergi Babinsa dan Warga Dadap Putih Tingkatkan Ketahanan Pangan Desa Melalui Komunikasi Sosial.

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Dadap Putih,Busungbiu_ 9 Juli 2025 – Dalam upaya memperkuat sinergi antara TNI dan pemerintah desa dalam mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Desa Dadap Putih, Koptu I Kadek Darma Utama, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) pada hari Rabu, 9 Juli 2025, pukul 09:30 WITA. Bertempat di Kantor Desa Dadap Putih, Komsos ini berfokus pada pembahasan program […]

  • Lomba Mancing di Tukad Cacung, Sarana Mempererat Tali Persaudaraan dan Kebersamaan

    Lomba Mancing di Tukad Cacung, Sarana Mempererat Tali Persaudaraan dan Kebersamaan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    BALI – Babinsa Desa Sumerta Kauh, Peltu I Made Suwanjana, bersama aparat terkait di wilayah, melakukan atensi dalam berlangsungnya kegiatan lomba mancing di Tukad Cacung, Jalan Hayam Wuruk, Gg. VIII Banjar Kelandis, Desa Sumerta Kauh, Denpasar Timur, Kota Denpasar. Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Jaga Kali Tetap Bersih. Senin, (11/08/2025). Tujuan dari perlombaan mancing […]

  • Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Patroli Malam, Ingatkan Warga Jaga Kamtibmas

    Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Patroli Malam, Ingatkan Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, Piket Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Jumat (5/9/2025) pukul 21.53 WITA di seputaran Kecamatan Jereweh. Patroli ini dilaksanakan sebagai langkah preventif guna menciptakan situasi yang aman dan kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga menyempatkan diri berinteraksi dengan masyarakat, memberikan imbauan agar selalu […]

expand_less