Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » TNI Polri Di Klungkung Berkolaborasi Dengan Yayasan Satu Hati, IKPI Dan Team Oriana Eyewear Renon Salurkan bantuan Kepada warga Terdampak banjir Di Desa Kusamba

TNI Polri Di Klungkung Berkolaborasi Dengan Yayasan Satu Hati, IKPI Dan Team Oriana Eyewear Renon Salurkan bantuan Kepada warga Terdampak banjir Di Desa Kusamba

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Komitmen selalu hadir ditengah-tengah rakyat dan senantiasa menjadi solusi dalam membantu kesulitan rakyat kembali diwujudkan Kodim 1610/Klungkung di wilayah teritorialnya.

Kali ini dengan berkolaborasi bersama Yayasan Satu Hati Bali, Team IKPI ( Ikatan Konsultan Pajak Indonesia ) dan Team Oriana Eyewear Renon melaksanakan kegiatan bakti sosial bagi warga terdampak banjir di Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 21/09/25 ).

Kegiatan yang dilaksanakan di Balai Banjar Pancingan, Desa Kusamba ini turut dihadiri oleh Pjs Danramil beserta Wakapolsek Dawan, Perbekel Desa Kusamba dan Pesinggahan serta para Kadus, personel Koramil dan Polsek dawan serta puluhan warga terdampak banjir.

Kadek Sukamara Yayasan Satu Hati Bali menyampaikan bahwa kegiatan ini terselenggara berkat kolaborasi bersama Team IKPI ( Ikatan Konsultan Pajak Indonesia ) dan Team Oriana Eyewear Renon serta TNI dan Polri di Kabupaten Klungkung.

Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak sudah menerima kami dengan sangat baik. Adapun bantuan yang kita berikan hari ini merupakan respon kami terhadap data ajuan bencana dan kami berupaya untuk menyasar wilayah-wilayah pinggiran yang mungkin belum tersentuh,”ungkapnya.

Kami turut berduka atas bencana yang melanda dan semoga Bali kembali ke kondisi yang baik. Aksi sosial hari ini adalah wujud peduli kami dan harapannya akan semakin meningkatkan kepedulian kita untuk berbagi dengan sesame,”ucapnya.

Senada perwakilan dari IKPI Ngurah Adnyana menambahkan bahwa kami serentak menggelar kegiatan peduli bencana. Kehadiran kami untuk memberikan doa dan support bagi saudara-saudara kami yang mengalami dampak bencana. Ada paket Sembako dan uang tunai yang akan kita salurkan. Semoga ini akan menjadi manfaat bagi masyarakat terdampak bencana,”imbuhnya.

Sementara itu, Dandim 1610/Klungkung letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M., M.Han sangat mengapresiasi dan memberikan dukungan penuh dengan kegiatan sosial ini. Selama ini Kodim Klungkung bersama Yayasan Satu Hati Bali selalu bersinergi untuk melaksanakan aksi sosial membantu warga yang membutuhkan.

Jadi intinya kami hadir murni untuk berbagi dan membantu masyarakat yang membutuhkan, salah satunya warga di kecamatan Dawan yang terdampak banjir. Harapan kami jangan ada yang mempolitisir aksi sosial ini dengan hal-hal lain, karena kegiatan ini murni untuk kemanusiaan.

Disamping penyaluran paket Sembako dan uang tunai kepada 55 KK warga terdampak banjir, pada kegiatan ini juga seakligus diserahkan dana tunai kepada 4 orang anak asuh Yayasan Satu Hati Bali.

Aksi sosial bagi warga terdampak banjir ini merupakan wujud nyata sinergitas TNI bersama seluruh elemen bangsa serta komitmen kami untuk hadir dan senantiasa jadi solusi dalam mengatasi kesulitan masyarakat,”imbuh Dandim. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Wolowaru Sapa Warga Koanara, Tegaskan Komitmen TNI Jaga Keamanan Desa

    Babinsa Wolowaru Sapa Warga Koanara, Tegaskan Komitmen TNI Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, NTT – Dalam rangka menjalankan tugas pokok sebagai aparat teritorial, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Koanara, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.23 WITA hingga selesai dan berjalan dengan aman, tertib, serta didukung kondisi cuaca yang […]

  • Panen Raya Besar-besaran! Koramil Rasanae Garap 14 Ha Sawah demi Ketahanan Pangan Bima

    Panen Raya Besar-besaran! Koramil Rasanae Garap 14 Ha Sawah demi Ketahanan Pangan Bima

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Kota Bima,_ Kamis, 24 Juli 2025, Koramil 1608-01/Rasanae DPP yang dipimpin oleh Serma Rizaluddin bersama lima anggota melaksanakan kegiatan Panen Raya Padi. Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Ketahanan Pangan Kodim 1608/Bima yang berlangsung di So La Sangga 1 dengan luas lahan mencapai 14 hektar, yang terletak di Kelurahan Kendo, Kecamatan Raba, Kota Bima. Kegiatan […]

  • Ratusan Siswa SD Ramaikan Lomba Gerak Jalan se-Kecamatan Bangli Sambut HUT RI ke-80

    Ratusan Siswa SD Ramaikan Lomba Gerak Jalan se-Kecamatan Bangli Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia tahun 2025, Kecamatan Bangli menggelar Lomba Gerak Jalan Kategori Sekolah Dasar se-Kecamatan Bangli. Acara pelepasan peserta berlangsung di Alun-alun Kota Bangli. Pgs Kasdim 1626/Bangli Kapten Inf I Dewa Gede Yudawan hadir mewakili Komandan Kodim 1626/Bangli Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, mendampingi Sekda […]

  • Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Pengukuhan Pengurus PERPANI NTB Masa Bhakti 2023–2027

    Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Pengukuhan Pengurus PERPANI NTB Masa Bhakti 2023–2027

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Taliwang, Sumbawa Barat – Dandim 1628/Sumbawa Barat Letkol Inf Agit Trisnawan hadir langsung dalam acara pengukuhan dan pelantikan Pengurus Provinsi Persatuan Panahan Indonesia (PERPANI) Nusa Tenggara Barat (NTB) masa bhakti 2023–2027. Acara berlangsung di Central Kediaman Wakil Bupati Sumbawa Barat, Lingkungan Muhajirin, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Rabu malam (17/12/2025), dan dipimpin oleh Bupati Sumbawa Barat […]

  • Latihan Teritorial Kodim Kupang Fokus pada Taktik Gerilya Blok Operasi

    Latihan Teritorial Kodim Kupang Fokus pada Taktik Gerilya Blok Operasi

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Kodim 1604/Kupang menggelar Latihan Teknis Teritorial Tahun 2025 sebagai bagian dari upaya peningkatan profesionalisme aparat kewilayahan dalam menjalankan tugas pembinaan teritorial. Latihan ini dijadwalkan berlangsung selama tiga hari, dengan sesi teori dan praktik lapangan. Selasa (15/07/2025). Para Gumil (guru militer) yang terlibat dalam kegiatan ini antara lain Pasiopsdim 1604/Kupang Mayor Inf Agus Arianto, […]

  • Semakin Dekat dengan Warga, Kodim 1612/Manggarai Intensifkan Patroli Malam

    Semakin Dekat dengan Warga, Kodim 1612/Manggarai Intensifkan Patroli Malam

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ruteng, 20 September 2025 – Malam di Kota Ruteng terasa lebih aman. Anggota Kodim 1612/Manggarai yang dipimpin Serma Bashori Alwi bersama sembilan personel lainnya turun langsung ke lapangan melaksanakan patroli malam. Kegiatan ini digelar di sekitaran Kota Ruteng, Kabupaten Manggarai, dengan titik kumpul di halaman Makodim 1612/Manggarai, Jalan Banteng, Kelurahan Mbaumuku, Kecamatan Langke Rembong. Patroli […]

expand_less