Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Penyaluran BLT Dana Desa Oemasi Dihadiri Babinsa Koramil

Penyaluran BLT Dana Desa Oemasi Dihadiri Babinsa Koramil

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Oemasi Koramil 1604-06/Batakte, Serka Achap S. Tonmo menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahun Anggaran 2025 tahap III bulan Juli sampai September. Kegiatan berlangsung di Kantor Desa Oemasi, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang, dengan diikuti masyarakat penerima manfaat. Sabtu (20/09/2025).

Penyaluran BLT ini diberikan kepada 28 orang penerima dengan total anggaran Rp 25.200.000, masing-masing menerima Rp 300.000 per bulan selama tiga bulan. Kegiatan berlangsung dengan tertib sesuai tahapan, diawali doa pembuka, sambutan Kepala Desa Oemasi Ayub Nenogaso, dilanjutkan sambutan Camat Nekamese yang diwakili Kasi Kesos Epraim Naban, E. Sos.

Turut hadir dalam kegiatan ini Ketua BPD Oemasi Asri Tanenonfunan, pendamping desa Simon Loinati, perangkat desa, para kepala dusun, serta masyarakat penerima manfaat. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini sekaligus memberikan imbauan kepada warga agar memanfaatkan bantuan dengan bijak sesuai kebutuhan pokok keluarga.

Serka Achap S. Tonmo menyampaikan bahwa keberadaan BLT Dana Desa merupakan bentuk perhatian pemerintah kepada masyarakat. “Kami harap bantuan ini bisa benar-benar digunakan untuk kebutuhan penting keluarga”pesannya. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota Posramil Wera Gelar Karya Bhakti Bersama Warga di Pantai Sangiang

    Anggota Posramil Wera Gelar Karya Bhakti Bersama Warga di Pantai Sangiang

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Wera,Bima_ Sabtu, 26 Juli 2025, anggota Posramil Wera Koramil 1608-06/Wawo yang dipimpin oleh Danpos ramil Wera Serma Idris melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat di Pantai Sangiang, Desa Sangiang, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima. Kegiatan ini menunjukkan sinergi antara TNI dan masyarakat dalam menghadapi perayaan festival Sangiang api yang diselenggarakan Kemenpar. Dalam kegiatan tersebut hadir sejumlah […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Selenggarakan Bazar Pasar Murah Sambut HUT TNI ke-80

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Selenggarakan Bazar Pasar Murah Sambut HUT TNI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun TNI ke-80, anggota Babinsa Koramil Kodim 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Bazar Pasar Murah di area pertokoan Pasar Mbongawani, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Sabtu (27/9). Bazar pasar murah ini berlangsung dari pukul 08.00 hingga 11.00 WITA dan menyediakan kebutuhan pokok seperti beras, gula, dan minyak goreng dengan […]

  • Babinsa Hadiri Sosialisasi Keluarga Berkualitas di Desa Dauh Puri Klod
    NTT

    Babinsa Hadiri Sosialisasi Keluarga Berkualitas di Desa Dauh Puri Klod

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Babinsa Serka I Gede Wasana, atensi serta menghadiri berlangsungnya kegiatan Sosialisasi Keluarga Berkualitas (Kampung KB) di Desa Dauh Puri Klod, Kecamatan Denpasar Barat. Kegiatan ini dipimpin oleh Sekdes Desa Dauh Puri Klod, Putri Hartini. Yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Desa Dauh Puri Klod. Sabtu, (12/07/2025). Hadir dalam kegiatan tersebut yakni […]

  • Wujud Kepedulian Babinsa Tegal Tugu dalam Mendukung Kelancaran Upacara Adat

    Wujud Kepedulian Babinsa Tegal Tugu dalam Mendukung Kelancaran Upacara Adat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegaltugu, Selasa (21/10/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap kelancaran dan keamanan kegiatan adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Tegal Tugu Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Sukajaya bersama Bhabinkamtibmas Desa Tegal Tugu Aiptu Gusti Ngurah Agung Gede Raka dan Pecalang Desa Adat Tegal Tugu melaksanakan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas pada kegiatan Puncak Karya […]

  • Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

    Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat setempat, Rabu (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, serta memantau situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan. Serda […]

  • Babinsa Selisihan Turun Gunung Kawal Pelaksanaan Posyandu Lansia

    Babinsa Selisihan Turun Gunung Kawal Pelaksanaan Posyandu Lansia

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Peningkatan kualitas kesehatan Lansia di Desa Selisihan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, seakan menjadi pantauan bagi semua pihak. Berbagai pelayanan kesehatanpun terus dilakukan oleh tim kesehatan dari Puskesmas setempat yang tentunya, mendapat pendampingan dari aparat Babinsa. Seperti adanya pelayanan kesehatan Posyandu yang berlangsung di Ruang Serbaguna Desa Selisihan pada Selasa ( 04/11/25 ) pagi. Di […]

expand_less