Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam, Wujud Kepedulian Terhadap Kamtibmas

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam, Wujud Kepedulian Terhadap Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Serka Agus Rahman melaksanakan patroli malam pada Sabtu (20/9/2025).

Patroli yang dilakukan tidak hanya sebatas pengawasan, namun juga menjadi sarana komunikasi langsung dengan masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengingatkan warga untuk senantiasa menjaga ketertiban serta keamanan lingkungan, terutama di malam hari, guna mencegah potensi gangguan kamtibmas.

“Kami hadir di tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman dan nyaman, serta mengajak warga agar selalu peduli terhadap keamanan lingkungan masing-masing,” ujar Serka Agus Rahman di sela kegiatan.

Kegiatan patroli malam ini berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran Babinsa di lapangan mendapat apresiasi masyarakat, karena selain memberi rasa tenang juga mempererat silaturahmi antara TNI dan warga binaan.

Melalui kegiatan seperti ini, diharapkan sinergi antara aparat dan masyarakat semakin kuat, sehingga tercipta lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif di wilayah Kecamatan Poto Tano.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Detuena

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Detuena

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Detuena, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Senin (1/12/2025) pukul 09.00 WITA hingga selesai pukul 10.41 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Wilayah (Satkowil) TNI AD, yang bertujuan untuk menjaga keamanan wilayah, […]

  • Pelda I Komang Sudarmawan Bersama Aparat Desa Gelar Sidak Duktang di Selanbawak

    Pelda I Komang Sudarmawan Bersama Aparat Desa Gelar Sidak Duktang di Selanbawak

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Babinsa Desa Selanbawak, Koramil 1619-06/Marga Pelda I Komang Sudarmawan, turut serta dalam kegiatan sidak penduduk pendatang di wilayah Desa Selanbawak, Kecamatan Marga, Minggu (9/11/2025). Kegiatan ini dilaksanakan bersama perangkat desa, Bhabinkamtibmas, dan petugas dari Kecamatan Marga sebagai bentuk upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Panen Padi Bareng Petani di Kotabaru

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Panen Padi Bareng Petani di Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kotabaru, Ende – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan (Hanpangan) dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan panen padi sawah bersama Kelompok Tani (Poktan) Sanmiko Jaya di wilayah binaannya, Selasa (23/09/2025). Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, mulai pukul 08.32 WITA hingga selesai. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, […]

  • Babinsa Desa Wisma Kerta hadir di tengah-tengah warga bantu amankan upacara Ngaben.

    Babinsa Desa Wisma Kerta hadir di tengah-tengah warga bantu amankan upacara Ngaben.

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Wisma Kerta Koramil 1623-04/Sidemen Serda I Gede Sukarta bersinergi melaksanakan pengamanan upacara Ngaben pasemetonan Dadia Mingir dan Dadia Pande, di Pura Dalem Adat Wangsean, Desa Wisma Kerta Kec.Sidemen Kab.Karangasem, pada Selasa (29/07/2025). Puluhan warga Desa Wisma Kerta mengikuti rangkaian upacara Pitra Yadnya (Ngaben) yang diselenggarakan oleh pasemetonan Dadia Mingir dan Dadia […]

  • Peninjauan Kebun Percontohan Bawang, Dandim 1613 Tekankan Pentingnya Ketahanan Pangan

    Peninjauan Kebun Percontohan Bawang, Dandim 1613 Tekankan Pentingnya Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., melaksanakan peninjauan kebun percontohan tanaman bawang yang di kelola oleh Kodim 1613/Sumba Barat yang berada di wilayah Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Selasa (2/9/2025). Kegiatan peninjauan ini dilakukan sebagai bagian dari program ketahanan pangan yang saat […]

  • Babinsa Semarapura Kaja Hadir Kawal Upacara Pengabenan

    Babinsa Semarapura Kaja Hadir Kawal Upacara Pengabenan

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjaga hubungan harmonis dan kemanunggalan dengan seluruh pihak di wilayah binaan Kunci sukses Babinsa dalam melaksanakan tugas di wilayah adalah salah satu kunci seorang Babinsa dalam mengoptimalkan tugas pokoknya. Seperti yang terlihat saat berlangsungnya upacara keagamaan pengabenan di Desa Adat Besang Kawan, Kelurahan Semarapura Kangin, Klungkung, Sabtu ( 26/07/25 ). Sembari melaksanakan pengawalan dan […]

expand_less