Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pasiinteldim 1623/Karangasem berikan edukasi pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba.

Pasiinteldim 1623/Karangasem berikan edukasi pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Pasiintel Kodim 1623/Karangasem Kapten Inf Arif Budi Santoso memberikan edukasi tentang pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba (P4GN) kepada perwakilan siswa-siswi SMA/SMK wilayah Kab.Karangasem.

Kegiatan diselenggarakan oleh BNNK Kab.Karangasem yang bertajuk Informasi dan Edukasi melalui talkshow/tatap muka. Kegiatan dilaksanakan di Aula Gedung Pemuda dan Olahraga Jln. Diponogoro Amlapura Kel.Karangasem Kec/Kab.Karangasem, pada Jumat (19/09/2025).

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala BNNK Kab.Karangasem diwakili, Pasi Intel Kodim 1623/Karangasem, Ketua Yayasan Darma Kosala Bali serta perwakilan siswa-siswi SMA/SMK wilayah Kab.Karangasem.

Pasi Intel Kodim 1623/Karangasem selaku narasumber pada kesempatan tersebut menyampaikan bahwa “saat ini Indonesia dalam kondisi darurat narkoba, jaringan narkoba saat ini sudah merambah sampai desa-desa dan tidak menutup kemungkinan merambat masuk ke sekolah-sekolah. Sebagai sasaran jaringan narkoba ini kebanyakan adalah pelajar, baik sebagai pengguna maupun akan direkrut menjadi bagian dari jaringan narkoba.

Begitu besarnya kerugian akibat dampak yang ditimbulkan oleh narkoba bagi generasi muda Indonesia saya tekankan agar siswa-siswi sekalian untuk menjauhi narkoba. Pemerintah saat ini berkomitmen untuk tidak akan memberikan pengampunan bagi pelaku yang sudah tertangkap walaupun banyaknya tekanan dari negara luar seperti yang saat ini kita ketahui dari media massa.

Di lingkungan pendidikan diharapkan adanya peran serta dalam program dan kegiatan pencegahan, pemberantasan, penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba. Implementasinya melalui kegiatan pengembangan informasi tentang P4GN ke lingkungan masyarakat serta sekolah pada khususnya.

Mari kita rapatkan barisan untuk bersama-sama memberantas narkoba di negara Indonesia khususnya di Kab.Karangasem, pungkasnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Maurole, Dalam rangka menjalankan tugas pokok sebagai aparat teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernande, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Rangalaka, Kecamatan Kota Baru, pada Rabu (23/7/2025) pagi hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan emosional antara TNI dengan masyarakat serta menciptakan kondisi keamanan […]

  • Komsos Babinsa di Pasar Bawah Lindungan: Edukasi Kebersihan dan Keamanan

    Komsos Babinsa di Pasar Bawah Lindungan: Edukasi Kebersihan dan Keamanan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Dompu ,NTB – Jumat, 17 Oktober 2025, Babinsa Kelurahan Bada, Pelda Tamrin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di Pasar Bawah Lindungan, Kota Baru. Kegiatan ini melibatkan anggota Sat Pol PP dan sejumlah warga binaan setempat. Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara aparat keamanan dengan masyarakat, serta untuk memastikan keamanan dan kenyamanan di lingkungan pasar. […]

  • Dukung Fasilitas Publik, Babinsa Yehembang Kangin Pantau Pembongkaran Mes Guru.

    Dukung Fasilitas Publik, Babinsa Yehembang Kangin Pantau Pembongkaran Mes Guru.

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Babinsa Desa Yehembang Kangin, Kopka Dewa Putu Wirya, melaksanakan pemantauan langsung terhadap proses pembongkaran Mes Guru yang berlokasi di Banjar Tegak Gede, Desa Yehembang Kangin, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Senin (22/12/2025). Pembongkaran bangunan tersebut dilakukan sebagai langkah awal penyiapan lahan yang rencananya akan digunakan untuk pembangunan Gerai KDKMP. Langkah ini merupakan bagian dari […]

  • Sinergi TNI-Polri Latih Paskibraka Tingkat Kecamatan di Desa Teba

    Sinergi TNI-Polri Latih Paskibraka Tingkat Kecamatan di Desa Teba

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 124
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 06 Agustus 2025, Panas terik bukanlah penghalang, melainkan saksi semangat yang tak pernah padam. Dengan penuh ketulusan, para pembina terus membimbing Siswa, menanamkan nilai disiplin dan cinta tanah air di setiap langkah mereka, dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Serka Legius Ludji Leo dari Koramil 1618-04/Bisel bersama Bhabinkamtibmas […]

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Bongkar Muat KM Kalibodri di Pelabuhan Pantai Baru

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Bongkar Muat KM Kalibodri di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Guna memastikan keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan pengamanan kapal feri di Pelabuhan Feri Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Sabtu siang (27/12/2025). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan oleh Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru, Kopka Ferdinan Kwakwadlai, sebagai bagian dari tugas rutin TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), kegiatan Pawai Tingkat Taman Kanak-kanak (TK) se-KSB berlangsung meriah di kawasan Gerbang KTC, Taliwang, Senin (13/10/2025). Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin dari Koramil 1628-01/Taliwang, turut melaksanakan tugas pengamanan jalannya kegiatan tersebut. Kehadiran aparat TNI di lapangan bertujuan memastikan seluruh rangkaian […]

expand_less