Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Ajak Warga Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah, personel piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Muhtar, melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah binaan pada Rabu (17/09/2025) pukul 22.09 WITA.

Patroli dilakukan untuk memantau situasi sekaligus mengingatkan masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Dalam kesempatan itu, Serda Muhtar juga mengajak warga agar meningkatkan kewaspadaan serta peduli terhadap kondisi sekitar guna mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.

“Kegiatan patroli ini sekaligus menjadi upaya untuk mendekatkan diri dengan masyarakat, agar bersama-sama kita menjaga keamanan wilayah,” ungkapnya.

Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran aparat TNI di lapangan diharapkan dapat memberikan rasa tenang serta meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kesadaran Hukum, Warga Lakmanen Selatan Serahkan Senjata Api ke TNI

    Wujud Kesadaran Hukum, Warga Lakmanen Selatan Serahkan Senjata Api ke TNI

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad menerima penyerahan 1 (satu) pucuk senjata api jenis Springfield laras panjang dari warga Desa Henes, Kecamatan Lakmanen Selatan, Kabupaten Belu, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Penyerahan tersebut dilakukan oleh Bapak AK (62) kepada personel Pos Lakmars Kompi II Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12/AY/2/2 Kostrad pada Sabtu […]

  • Babinsa Koramil Klungkung Hadir Dan Kawal Musdes Di Kantor Desa Akah

    Babinsa Koramil Klungkung Hadir Dan Kawal Musdes Di Kantor Desa Akah

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai bentuk dukungan dalam pelaksanaan Progja dan pembangunan di wilayah binaan, Babinsa Akah Serka Nengah Sudiarsa bersama Bhabinkamtibmas menghadiri dan mendampingi kegiatan Musyawarah Desa ( Musdes ) di Ruang Rapat Kantor Desa Akah pada Senin ( 08/12/25 ). Kegiatan Musdes ini digelar dengan materi pembahasan terkait percepatan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) […]

  • Babinsa Koramil 1614-04/Kilo Ajak Warga Dusun Kambu Gotong Royong Sambut HUT RI ke-80

    Babinsa Koramil 1614-04/Kilo Ajak Warga Dusun Kambu Gotong Royong Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam semangat menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Desa Mbuju, Serda Mashudi dari Koramil 1614-04/Kilo, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga binaannya di Dusun Kambu, Desa Mbuju, Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu, pada Senin (04/08/2025). Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pembersihan parit dan saluran air yang berada […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Elar Dorong Perencanaan Pembangunan Partisipatif

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Elar Dorong Perencanaan Pembangunan Partisipatif

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Manggarai Timur, NTT – Babinsa Koramil 1612-04/Elar, Serda Suhardin, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) sekaligus Rembuk Stunting Tahun Anggaran 2026 yang digelar di Aula Kantor Desa Lencur, Kecamatan Lamba Leda Utara, Kabupaten Manggarai Timur, pada Senin (08/09/2025). Kegiatan ini bertujuan menyusun rencana pembangunan desa secara partisipatif dan merumuskan langkah konkret penanganan stunting di […]

  • Optimalkan Tupoksi, Babinsa Kodim Klungkung Bangun Sinergi Dan Kekompakan Dikegiatan Keagamaan

    Optimalkan Tupoksi, Babinsa Kodim Klungkung Bangun Sinergi Dan Kekompakan Dikegiatan Keagamaan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka optimalisasi pencapaian Tupoksi pembinaan teritorial di wilayah, berbagai upaya dan langkah terus digencarkan Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung dalam melaksanakan tugasnya di wilayah binaan. Salah satunya dengan selalu menjaga sinergitas dan kekompakan bersama seluruh elemen di wilayah binaan.   Kekompakan Babinsa jajaran Kodim Klungkung itupun terlihat nyata dalam sinergi mereka dengan berbagai elemen […]

  • Meriah! Bali International Trail Run 2025 Warnai HUT ke-80 RI di KEK Kura-Kura
    NTT

    Meriah! Bali International Trail Run 2025 Warnai HUT ke-80 RI di KEK Kura-Kura

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 132
    • 0Komentar

    Denpasar – Ribuan pelari memadati Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kura-Kura Bali, Serangan, Denpasar Selatan, Sabtu (9/8/2025) dalam ajang Bali Internasional Trail Run menyambut HUT ke-80 Kemerdekaan RI. Acara dibuka oleh Ketua Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) Luhut Binsar Pandjaitan didampingi Forkopimda Bali. Kegiatan ini diikuti sekitar 3.000 peserta dari berbagai daerah yang […]

expand_less