Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Babinsa Kodim 1602-01/Ende Edukasi Pelajar MIN 1 Ende Tentang Peran dan Bela Negara
NTT

Babinsa Kodim 1602-01/Ende Edukasi Pelajar MIN 1 Ende Tentang Peran dan Bela Negara

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah bersama 15 pelajar MIN 1 Ende di Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Kelimutu, Kecamatan Ende Tengah.

Dalam kesempatan tersebut, Praka Taruna memberikan penjelasan sederhana mengenai peran TNI dalam menjaga kedaulatan negara, membantu masyarakat, serta melindungi rakyat. Ia juga menanamkan pemahaman kepada para pelajar bahwa TNI adalah sahabat mereka, sekaligus mengajarkan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan sekolah dan menerapkan gaya hidup sehat.

“Bela negara bukan hanya tugas prajurit, tapi bisa dimulai dengan belajar rajin dan berperilaku baik di lingkungan sekitar,” ujarnya.

Selain itu, Babinsa juga menghimbau para pelajar agar selalu menunggu orang tua atau wali menjemput saat pulang sekolah demi menjaga keamanan dan keselamatan mereka.

Kegiatan yang berlangsung dari pukul 10.00 hingga 11.30 WITA ini berjalan dengan lancar dan aman. Komsos dan monitoring wilayah ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam mendekatkan diri dengan masyarakat serta menjaga kemanunggalan TNI-Rakyat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Kawal Musdes Rencana Kerja Pembangunan Desa Tahun 2026

    Babinsa Kodim 1602/Ende Kawal Musdes Rencana Kerja Pembangunan Desa Tahun 2026

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Detuwulu, Pemerintah Desa Detuwulu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, menggelar Musyawarah Desa (Musdes) untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa (22/07/2025) pukul 09.30 WITA bertempat di Aula Kantor Desa Detuwulu. Musdes ini merupakan bagian dari proses perencanaan pembangunan desa yang partisipatif dan demokratis, yang bertujuan untuk menyusun rencana […]

  • Babinsa Hadir Mengawal Upacara Melaspas Bangunan Baru SDN 2 Liligundi”

    Babinsa Hadir Mengawal Upacara Melaspas Bangunan Baru SDN 2 Liligundi”

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Buleleng — Suasana penuh khidmat menyelimuti halaman SDN 2 Liligundi pada Selasa (13/1/2026) pukul 09.30 WITA saat dilangsungkannya upacara Melaspas bangunan baru sekolah. Upacara adat sakral ini menjadi penanda bahwa bangunan baru telah siap digunakan sekaligus sebagai wujud permohonan keselamatan dan keharmonisan bagi seluruh warga sekolah. Kegiatan tersebut dihadiri Babinsa Kelurahan Liligundi Pelda I Gede […]

  • Badung: Kolaborasi TNI-Kontraktor Wujudkan Koperasi Merah Putih di Sempidi

    Badung: Kolaborasi TNI-Kontraktor Wujudkan Koperasi Merah Putih di Sempidi

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dimulainya proyek ambisius pembangunan Koperasi Merah Putih. Inisiatif ini melibatkan kolaborasi antara kontraktor sipil dan personel TNI dari Kodim 1611/Badung, menandakan sinergi yang kuat antara kekuatan sipil dan militer dalam upaya meningkatkan ekonomi lokal dan kesejahteraan masyarakat, di Kelurahan Sempidi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu, (19/11/25).   Tahap awal proyek difokuskan pada […]

  • Pererat Hubungan, Danyonarmed 12 Kostrad Disambut Hangat Pemkab Belu

    Pererat Hubungan, Danyonarmed 12 Kostrad Disambut Hangat Pemkab Belu

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Belu, – Komandan Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlang Wijatmoko, S.Sos., M.Tr.(Han)., melaksanakan kunjungan ke Kantor Bupati Kabupaten Belu sebagai bagian dari silaturahmi dan mempererat koordinasi dengan pemerintah daerah. Kehadiran Danyonarmed 12 Kostrad disambut langsung oleh Wakil Bupati Belu bersama Kepala BPBD Kabupaten Belu. Dalam suasana penuh keakraban, kegiatan tersebut diisi dengan diskusi ringan […]

  • Babinsa Larantuka Ikut Perkuat Koordinasi Lintas Sektor Bidang Kesehatan

    Babinsa Larantuka Ikut Perkuat Koordinasi Lintas Sektor Bidang Kesehatan

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Flotim, – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka, Serka Samsuddin, pada Kamis 20 November 2025 pukul 10.00 Wita menghadiri kegiatan Rapat Mini Lokakarya Lintas Sektor Tahun 2025 Tingkat Puskesmas Oka yang berlangsung di wilayah Kecamatan Larantuka. Kegiatan ini dihadiri oleh PLT Camat Larantuka, Kepala Puskesmas Oka, Kepala Puskesmas Nagi, para lurah dan kepala desa, Koordinator PLKB Kecamatan, Kepala […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Raterua

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Raterua

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende turut serta mengawasi pembangunan Koperasi Desa Koperasi Merah Putih (KDKMP) yang berlokasi di Dusun Pu’umbara, Desa Raterua, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 07.30 hingga 17.00 WITA. Kehadiran Babinsa dalam pengawasan pembangunan ini bertujuan memastikan kegiatan konstruksi berjalan lancar dan aman sesuai dengan rencana teknis yang […]

expand_less