Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Kamtibmas

Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran Kecamatan Jereweh, Minggu (14/9/2025) pukul 21.17 Wita.

Patroli tersebut dilakukan sebagai wujud nyata tugas TNI dalam memberikan rasa aman sekaligus mendekatkan diri dengan masyarakat. Dalam kesempatan itu, Babinsa juga menyampaikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga ketertiban lingkungan serta meningkatkan kewaspadaan demi terciptanya situasi yang aman, tertib, dan kondusif.
“Patroli malam ini tidak hanya bertujuan memantau kondisi wilayah, tetapi juga sebagai bentuk kepedulian TNI dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat,” ungkap Koptu Agus Dermawan.

Kegiatan patroli berlangsung dengan aman, lancar, dan tertib. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat pun mendapat sambutan positif, dimana warga merasa lebih tenang dan terlindungi dengan adanya pengawasan langsung dari aparat kewilayahan.
Dengan adanya kegiatan rutin patroli malam ini, diharapkan sinergi antara Babinsa, aparat desa, serta masyarakat semakin kuat dalam menjaga stabilitas keamanan di wilayah Kecamatan Jereweh.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Tingkatkan Patroli Malam, Warga Diimbau Jaga Kamtibmas

    Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Tingkatkan Patroli Malam, Warga Diimbau Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628-05/Jereweh terus meningkatkan upaya menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat melalui kegiatan patroli rutin di wilayah Kecamatan Jereweh. Pada Sabtu malam, 29 November 2025 sekitar pukul 21.00 WITA, personel piket Sertu Ismail melaksanakan patroli di sejumlah titik strategis sambil memberikan imbauan kamtibmas kepada warga. Patroli malam tersebut berlangsung aman, kondusif, dan […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Komsos dan Monitoring Sawah
    NTT

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Komsos dan Monitoring Sawah

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Ende, 15 Juli 2025 – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan (Hanpangan) dan memperkuat hubungan dengan masyarakat binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melaksanakan kegiatan pemantauan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama kelompok tani (Poktan) di Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai sejak pukul 08.30 WITA dan berlangsung hingga selesai, dengan fokus utama pada pemantauan persiapan […]

  • Tingkatkan Kemitraan, Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Langsung ke Wilayah Binaan di Nangapanda

    Tingkatkan Kemitraan, Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Langsung ke Wilayah Binaan di Nangapanda

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya memperkuat sinergi dan kemanunggalan antara TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Iginu Lopes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun 2 Ndaho, Desa Kekandere, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung dari pukul 09.00 hingga 13.30 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai […]

  • Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Kunjungan Kerja Deputi Kemenko dan Menteri Perikanan dan Kelautan di Pelabuhan Waingapu

    Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Kunjungan Kerja Deputi Kemenko dan Menteri Perikanan dan Kelautan di Pelabuhan Waingapu

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E bersama Forkopimda Kabupaten Sumba Timur mendampingi kunjungan kerja Deputi Bidang Koordinasi Sumber Daya Maritim, Deputi Bidang Koordinasi Usaha Pangan dan Pertanian, Menteri Perikanan dan Kelautan, serta Tim Koordinasi Percepatan Pembangunan Proyek Strategis Nasional (PSN) di Pelabuhan Waingapu, Kelurahan Kambajawa, Kecamatan Kota Waingapu, […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Dampingi Penyaluran Beras Bantuan Rawan Pangan di Kota Raja

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Dampingi Penyaluran Beras Bantuan Rawan Pangan di Kota Raja

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) sekaligus mendampingi Pembagian Bantuan Beras Cadangan Rawan Pangan (BCRP) Tahun 2025 di Kantor Kelurahan Kota Raja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Jumat (19/12/2025) pukul 09.20 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menyalurkan bantuan beras pemerintah kepada masyarakat terdampak rawan […]

  • Patroli gabungan Kodim 1623/Karangasem bersama kepolisian dan Satpol PP dalam rangka menjaga stabilitas keamanan di wilayah.

    Patroli gabungan Kodim 1623/Karangasem bersama kepolisian dan Satpol PP dalam rangka menjaga stabilitas keamanan di wilayah.

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kegiatan patroli bersama Kodim 1623/Karangasem, Polres Karangasem dan Satpol PP secara rutin dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi serta upaya menjaga kamtibmas di wilayah Kabupaten Karangasem, pada Sabtu (06/09/25). Patroli bersama 3 pilar TNI, Polri dan Satpol PP dilaksanakan di seputaran wilayah Kecamatan Karangasem yaitu di Kantor Bupati Karangasem, Kantor DPRD Kab.Karangasem dan […]

expand_less