Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos di Rewarangga Selatan

Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos di Rewarangga Selatan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serda Damianus Kerhi, bersama Babhinkamtibmas Polsek Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Manunggo’o, Jalan Samratulangi, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Minggu siang (14/9).

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan perkembangan wilayah serta memperkuat keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di lingkungan binaan.

Serda Damianus Kerhi menghimbau masyarakat agar selalu menjaga keamanan lingkungan dan aktif memberikan informasi jika ada hal-hal mencurigakan atau menonjol di wilayah masing-masing.

Komsos dan Pamwil yang dilaksanakan merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan TNI AD untuk membantu mengatasi kesulitan rakyat serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat.

Masyarakat menyambut baik kehadiran Babinsa dan Babhinkamtibmas yang selalu hadir dan mendukung terciptanya keamanan di wilayah mereka.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Isrorul Amri, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaannya pada Sabtu (18/10/2025) sekitar pukul 21.15 WITA. Kegiatan patroli ini dilakukan untuk memantau situasi lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah masing-masing. […]

  • Babinsa Kodim 1602-01/Ende Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat Desa Roga Lewat Komsos dan Pamwil

    Babinsa Kodim 1602-01/Ende Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat Desa Roga Lewat Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kodim 1602-01/Ende, Sertu Bastian Dala, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Roga, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, Kamis (9/10). Kegiatan yang dimulai pukul 09.12 WITA ini bertujuan memantau keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan TNI dengan masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan […]

  • Babinsa Kemuning Dampingi PLN Perbaiki Tiang Listrik Tumbang di Sekongkang

    Babinsa Kemuning Dampingi PLN Perbaiki Tiang Listrik Tumbang di Sekongkang

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025, Babinsa Desa Kemuning, Serda Saidin dari Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan pendampingan terhadap tim PLN dalam memperbaiki tiang listrik yang tumbang akibat cuaca hujan deras disertai angin kencang. Perbaikan dilaksanakan sejak pukul 07.00 WITA hingga 22.15 WITA dan melibatkan berbagai unsur, di antaranya Kepala Teknis PLN Bapak […]

  • Apel Pengecekan Awali dan Akhiri Patroli Gabungan di Wilayah Kecamatan Madapangga

    Apel Pengecekan Awali dan Akhiri Patroli Gabungan di Wilayah Kecamatan Madapangga

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bima,_ Sabtu, 6 September 2025, Anggota Posramil Madapangga Koramil 1608-02/Bolo bersama unsur TNI, Polri, dan Satpol PP melaksanakan patroli cipta kondisi di wilayah Kecamatan Madapangga. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Madapangga, Ipda Mujahidin. Patroli yang melibatkan 5 anggota TNI, 10 anggota Polri, dan 4 anggota Satpol PP ini bertujuan mencegah terjadinya tindak kriminal. Salah […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Lakukan Komsos dan Pamwil di Pabrik Tahu Tempe Lokoboko

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Lakukan Komsos dan Pamwil di Pabrik Tahu Tempe Lokoboko

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Nasrudin Latip, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama para karyawan pabrik tahu tempe di Kelurahan Lokoboko. Kegiatan ini berlangsung pada hari Selasa, mulai pukul 08.45 WITA hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pemantauan langsung terhadap proses pembuatan tahu dan tempe. Selain itu, Serka Nasrudin memberikan […]

  • Babinsa Moteng Dampingi Program Makan Sehat Bergizi, Wujud Kepedulian untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    Babinsa Moteng Dampingi Program Makan Sehat Bergizi, Wujud Kepedulian untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam suasana pagi yang hangat dan penuh semangat belajar, tawa riang anak-anak SDN Moteng terdengar menggema di halaman sekolah.Senin (13/10/2025), menjadi momen istimewa bagi para siswa karena mendapat pendampingan dari Babinsa Desa Moteng, Serda Muhaimin, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, dalam kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG). Program Makan Sehat Bergizi yang digulirkan pemerintah […]

expand_less