Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Praka Feby Dampingi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

Babinsa Praka Feby Dampingi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi anak-anak dan pelayanan kesehatan dasar, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Praka M. Feby Athaufiqunafsi, turut hadir dalam kegiatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, pada Rabu, 16 Juli 2025.

Program ini diselenggarakan oleh Satuan Pelayanan MBG dan dilaksanakan secara bertahap di sejumlah sekolah dan satu posyandu di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk mendorong pola hidup sehat sejak usia dini, khususnya dalam hal pemenuhan gizi anak sekolah dan balita.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa turut membantu memastikan jalannya kegiatan berlangsung lancar, tertib, dan tepat sasaran. Ia juga memberikan imbauan kepada masyarakat dan tenaga pendidik untuk mendukung penuh program ini agar manfaatnya dapat dirasakan secara berkelanjutan.

Kehadiran Babinsa dalam program tersebut menjadi wujud nyata sinergi antara TNI dan pemerintah daerah dalam mendukung kesejahteraan masyarakat melalui sektor kesehatan dan pendidikan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Desa Ndondo Antusias

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Desa Ndondo Antusias

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende — Babinsa Sertu Denis Fernandes dari Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndondo, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende, pada Senin, 17 November 2025, pukul 08.19 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, menjaga ketertiban masyarakat, serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga. Kehadiran Babinsa juga […]

  • Gelar PSN Babinsa Kampung Kusamba Bersinergi Berantas Sarang Nyamuk Cegah DBD”

    Gelar PSN Babinsa Kampung Kusamba Bersinergi Berantas Sarang Nyamuk Cegah DBD”

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya pemberdayaan masyarakat dalam tanggap dan antisipasi Demam Berdarah Degue ( DBD ) terus gencar dilakukan oleh Kodim 1610/Klungkung melalui optimalisasi peran serta Babinsa di wilayah tugasnya masing-masing. Kali ini upaya tersebut kembali dilakukan Babinsa Kampung Kusamba Koramil 1610-03/Dawan Pelda Yudi Suhartono dengan melaksanakan Pemberantasan Sarang Nyamuk ( PSN ) bersinergi bersama Bhabinkamtibmas, instansi […]

  • Dukung Perkembangan Wilayah, Serka Aries Umbu Terlibat Dalam Musyawarah Desa

    Dukung Perkembangan Wilayah, Serka Aries Umbu Terlibat Dalam Musyawarah Desa

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 125
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 13 Agustus 2025, Kehadiran di setiap kegiatan Desa menjadi wujud nyata dalam membangun kerja sama yang erat dan berkelanjutan dengan Masyarakat binaan, dalam rangka mempererat hubungan dengan Masyarakat serta mendukung kemajuan pembangunan Desa, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Serka Aries Umbu, turut serta dalam kegiatan rapat desa yang berlangsung di RT 01/RW 01, Desa Maukabatan, […]

  • Sinergi Lestarikan Tradisi, Serda Zainul Atensi Upacara Ngundangin Lan Ngulapin Serta Ngebet Pendeman

    Sinergi Lestarikan Tradisi, Serda Zainul Atensi Upacara Ngundangin Lan Ngulapin Serta Ngebet Pendeman

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Rangkaian upacara pitra yadnya di Banjar Gede – Banjar Maju Kangin Desa Adat Batumulapan Desa Batununggul Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung mulai bergulir. Kali ini, rangkaian upacara tersebut diawali dengan tradisi ngundangin lan ngulapin serta ngebet pendeman, Kamis ( 11/09/25 ) yang berlangsung dengan pengawalan dari aparat setempat, baik Babinsa, Bhabinkamtibmas bersama para pecalang. […]

  • Peduli Sesama, Dandim 1626/Bangli Bagikan Paket Sembako di LKSA Widya Asih

    Peduli Sesama, Dandim 1626/Bangli Bagikan Paket Sembako di LKSA Widya Asih

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Tahun 2025, Kodim 1626/Bangli melaksanakan kegiatan Bakti Teritorial Prima berupa penyerahan paket sembako kepada anak-anak di Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA) Widya Asih, Kelurahan Bebalang, Kecamatan/Kabupaten Bangli, Jumat (12/9/2025). Komandan Kodim 1626/Bangli Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama memimpin langsung kegiatan sosial tersebut […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Laksanakan Patroli Malam, Pastikan Wilayah Tetap Kondusif

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Laksanakan Patroli Malam, Pastikan Wilayah Tetap Kondusif

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, yang sedang melaksanakan piket, menggelar patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Kamis (04/09/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan patroli malam ini merupakan bagian dari tugas rutin aparat teritorial untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan serta memberikan rasa aman […]

expand_less