Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Banjar Antar Beras SPHP ke Warga Banyuatis dan Kayuputih

Babinsa Koramil Banjar Antar Beras SPHP ke Warga Banyuatis dan Kayuputih

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Banjar, – Dua Babinsa Koramil 1609-06/Banjar, Sertu Ida Putu Ardana dan Sertu Putu Sukarmayase, kembali menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat dengan mengantarkan pesanan beras SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) Gerakan Pangan Murah (GPM) kepada warga di Desa Banyuatis dan Kayuputih, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng (12/9)

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyerahkan karung beras SPHP sesuai pesanan warga dengan per kemasan 5 kilogram. Tidak hanya sekadar menyerahkan, Babinsa juga langsung mengantarkan pesanan ke rumah warga binaannya. Hal ini dilakukan mengingat jarak antara Koramil Banjar dengan desa cukup jauh, sehingga kehadiran Babinsa benar-benar membantu meringankan warga dalam memperoleh kebutuhan pokok dengan mudah dan cepat.

Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk dukungan Kodim 1609/Buleleng, khususnya Koramil 1609-06/Banjar, dalam mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan. Melalui peran Babinsa, TNI AD berupaya membantu meringankan beban masyarakat sekaligus memastikan stabilitas pasokan pangan di wilayah.

Dengan adanya sinergi antara pemerintah dan TNI, diharapkan masyarakat semakin terbantu dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, terutama bahan pokok yang harganya sering mengalami fluktuasi. Kehadiran Babinsa di tengah warga juga menjadi bukti nyata bahwa TNI selalu hadir dan peduli terhadap kesejahteraan rakyat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekioen

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekioen

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Serka Silvester Berek melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan ibadah Hari Minggu bertempat di Gereja Efata Lekioen, Kelurahan Mokdale, pada Minggu (12/10/2025) pukul 07.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan ibadah berjalan dengan tertib, aman, dan lancar, sekaligus mempererat […]

  • Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Dinas Peternakan Gelar Vaksinasi HPR di Wulandoni

    Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Dinas Peternakan Gelar Vaksinasi HPR di Wulandoni

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung, Praka Marshal Yudha Prasetya, melaksanakan pendampingan kegiatan vaksinasi Hewan Penular Rabies (HPR) di Desa Atakera, Kecamatan Wulandoni, Kabupaten Lembata, Jumat (26/9/2025). Kegiatan vaksinasi ini digelar oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lembata sebagai upaya mencegah penyebaran penyakit rabies di wilayah pedesaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut melakukan pemantauan serta […]

  • Peduli Masyarakat Binaan, Pos Fohululik Satgas Yonif 741/GN Bantu Perehaban Rumah Masyarakat Perbatasan

    Peduli Masyarakat Binaan, Pos Fohululik Satgas Yonif 741/GN Bantu Perehaban Rumah Masyarakat Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Belu – Pos Fohululik bantu masyarakat dalam perbaikan rumah di Dusun Fohululik, Desa Lutarato, Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu. Kamis (14/08/2025). Semangat kebersamaan anggota Pos Fohululik dalam perehaban rumah warga di perbatasan yang telah termakan usia rencananya akan dibangun yang baru mendapat apresiasi baik dari masyarakat setempat. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Pos Fohululik […]

  • Sinergi TNI–Polri di TTU, Kodim 1618/TTU Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra 2025

    Sinergi TNI–Polri di TTU, Kodim 1618/TTU Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin, 17 November 2025, bertempat di Lapangan Apel Mapolres TTU, Kelurahan Kefa Tengah, Kecamatan Kota Kefamenanu, personel Kodim 1618/TTU turut ambil bagian dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Turangga 2025. Kegiatan ini mengusung tema Cipta Kondisi Kamseltibcarlantas Menjelang Pelaksanaan Operasi Lilin 2025”* dan dipimpin langsung oleh Kapolres TTU, AKBP Eliana Papote, S.E. Apel yang […]

  • Poskamling Desa P Wane Ditingkatkan, Babinsa Tekankan Deteksi Dini Bencana dan Keamanan
    NTB

    Poskamling Desa P Wane Ditingkatkan, Babinsa Tekankan Deteksi Dini Bencana dan Keamanan

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Rabu, 10 Desember 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan teritorial patroli dan ronda malam bersama warga binaan di berbagai desa wilayah kecamatan Monta dan Parado, Kabupaten Bima. Kegiatan yang dimulai pada pukul 21.10 Wita ini bertujuan untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta kesiapsiagaan warga menghadapi musim hujan dan potensi bencana. Detail kegiatan […]

  • Irigasi Beamese Mulus Berkat TMMD: Kodim Manggarai Bangun Harapan Panen Ganda di Manggarai

    Irigasi Beamese Mulus Berkat TMMD: Kodim Manggarai Bangun Harapan Panen Ganda di Manggarai

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    MANGGARAI, NTT – Semangat gotong royong dan kemanunggalan TNI dengan rakyat kembali membara di Desa Beamese, Kecamatan Cibal, Kabupaten Manggarai. Pada Sabtu (25/10/2025), anggota Kodim 1612/Manggarai bersama warga desa bahu-membahu melaksanakan tahap plester dan pengacian saluran irigasi. Kegiatan ini merupakan bagian krusial dari sasaran fisik Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126. Pembangunan saluran irigasi […]

expand_less