Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Sertu Fracisco Monteiro Gusmao Ingatkan Proses Penerimaan TNI-AD Tanpa Biaya

Babinsa Sertu Fracisco Monteiro Gusmao Ingatkan Proses Penerimaan TNI-AD Tanpa Biaya

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KEFAMENANU, 13 September 2025, Dengan semangat yang di tanamkan Babinsa Sertu Fracisco Monteiro Gusmao melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dan pemantauan wilayah di Desa Unini Timur, Kecamatan Insana Barat, kabupaten TTU, Dalam kesempatan saat ini Babinsa Koramil 04/bisel memberikan himbauan penting kepada warga desa, khususnya bagi anak-anak dan keluarga yang memiliki lulusan SMA atau SMK.

Babinsa Koramil 04/Bisel Sertu Fracisco Monteiro Gusmao menyampaikan bahwa penerimaan anggota Tentara (TNI-AD) saat ini membuka kesempatan bagi putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung. Bagi yang berminat, diimbau untuk segera mempersiapkan diri mengikuti proses seleksi dan pendaftaran secara online melalui link resmi yang telah disediakan.

Dengan lebihnya kami para Babinsa menegaskan bahwa proses penerimaan TNI-AD tidak dipungut biaya, dan para calon peserta harus mengikuti seluruh arahan panitia pendaftaran sesuai dengan persyaratan yang berlaku. Hal ini bertujuan untuk menjaga transparansi dan memberikan kesempatan yang adil bagi seluruh calon prajurit.

Dengan adanya komunikasi sosial ini, diharapkan semakin banyak generasi muda di wilayah Kecamatan Insana Barat yang tertarik dan siap bergabung menjadi bagian dari TNI-AD, menjaga kedaulatan dan keamanan negara.
( PENDIM 1618/TTU ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tanggap Terhadap Laporan Warga, Babinsa Beng Turun Langsung Amankan Area Pura dari Pohon Rawan Tumbang

    Tanggap Terhadap Laporan Warga, Babinsa Beng Turun Langsung Amankan Area Pura dari Pohon Rawan Tumbang

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Beng, Kamis (6/11/2025) Sebagai wujud kepedulian dan kebersamaan dengan masyarakat binaannya, Babinsa Kelurahan Beng Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Made Sudanta bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Nyoman Yuliarte turut serta membantu warga dalam kegiatan pemotongan dan perapian pohon beringin yang berada di area Pura Nataran Pande, Lingkungan Pande, Kelurahan Beng, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Kegiatan […]

  • Kodim 1621/TTS Gelar Upacara Bendera Hari Senin

    Kodim 1621/TTS Gelar Upacara Bendera Hari Senin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    So’e – Komando Distrik Militer (Kodim) 1621/TTS menggelar upacara pengibaran bendera Merah Putih di Lapangan Hitam Markas Kodim pada Senin (22/09/2025). Upacara ini merupakan agenda rutin yang wajib dilaksanakan setiap pekan untuk memupuk semangat nasionalisme dan kedisiplinan prajurit. Seluruh prajurit TNI, baik perwira, bintara, tamtama, maupun Pegawai Negeri Sipil (PNS) jajaran Kodim 1621/TTS, mengikuti jalannya […]

  • Babinsa Wulanggitang Ikut Kawal Proses MusrenbangDes di Desa Nawokote

    Babinsa Wulanggitang Ikut Kawal Proses MusrenbangDes di Desa Nawokote

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Praka Lalu Sopian, turut serta hadir dalam kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MusrenbangDes) untuk penetapan RKPDes Tahun Anggaran 2026 yang dilaksanakan pada Kamis, 27 November 2025, bertempat di Desa Nawokote. Kehadiran Babinsa merupakan bentuk dukungan kepada pemerintah desa dalam proses perencanaan pembangunan serta memperkuat sinergi dalam mewujudkan program yang menyentuh […]

  • Kunjungi Lahan Tanaman Tomat, Babinsa Komsos Dengan Petani Tomat

    Kunjungi Lahan Tanaman Tomat, Babinsa Komsos Dengan Petani Tomat

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Serka Jandry Selanno Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao kunjungi lahan perkebunan tomat di wilayah desa binaan. Dalam kunjungannya tersebut, ia melaksanakan komsos dengan kelompok Tani usaha baru yang dilakukan secara langsung di lahan Tomat di Desa Oebatu, Kecamatan Rote Barat Daya Kabupaten Rote Ndao,Selasa (5/08/2025). Dalam kesempatannya menjalin komsos tersebut, ia […]

  • Cegah Abrasi, Dandim 1617/Jembrana Dukung Aksi Penanaman Pohon di Pekutatan

    Cegah Abrasi, Dandim 1617/Jembrana Dukung Aksi Penanaman Pohon di Pekutatan

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

      JEMBRANA – Komandan Kodim (Dandim) 1617/Jembrana Letkol Inf Sy. Gafur Thalib terus berkomitmen dalam menjaga kelestarian lingkungan dan mencegah bencana alam di wilayah Kabupaten Jembrana. Hal ini dibuktikan dengan partisipasi aktif jajaran Babinsa dalam aksi gotong royong reboisasi yang digelar di bantaran sungai Desa Gumbrih, Kecamatan Pekutatan, Kamis (18/12/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Desa […]

  • Kegiatan pentas seni dan budaya merayakan HUT kemerdekaan RI ke-80 mendapat apresiasi dari Danramil 1623-06/Selat.

    Kegiatan pentas seni dan budaya merayakan HUT kemerdekaan RI ke-80 mendapat apresiasi dari Danramil 1623-06/Selat.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf.Marjuli menghadiri kegiatan pentas seni dan budaya dalam rangka merayakan HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025, di panggung terbuka Lapangan SMPN 1 Selat Desa Muncan Kec.Slat Kab.Karangasem, pada Minggu (17/08/25). Kegiatan pentas seni dan budaya mengusung tema “Muncan Mahalanggo” yang berarti muncan menuju Desa yang maha indah untuk kedamaian”, sekitar […]

expand_less