Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kupang Dukung Kelancaran Pemilihan Ketua LPM Solor

Babinsa Kupang Dukung Kelancaran Pemilihan Ketua LPM Solor

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Solor Koramil 1604-01/Kupang, Serka Dominggus Tlonaen bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Solor menghadiri kegiatan Pemilihan Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kelurahan Solor periode 2025–2028. Acara tersebut berlangsung di aula kantor Kelurahan Solor, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang, dengan penuh suasana demokratis. Jumat (12/09/2025).

Kegiatan pemilihan ini menjadi momentum penting dalam rangka memperkuat partisipasi masyarakat dan meningkatkan peran LPM sebagai mitra pemerintah kelurahan dalam pembangunan serta pelayanan masyarakat. Kehadiran aparat TNI-Polri memberikan rasa aman dan mendukung kelancaran jalannya proses pemilihan.

Dari hasil pemilihan, Bapak Ibnu Sanda resmi terpilih sebagai Ketua LPM Kelurahan Solor periode 2025–2028. Ia diharapkan mampu menjalankan amanah dengan baik, serta menjadi penghubung aspirasi masyarakat untuk pembangunan yang lebih maju di Kelurahan Solor.

Babinsa Kelurahan Solor, Serka Dominggus Tlonaen, menyampaikan harapannya agar Ketua LPM terpilih dapat bekerja sama dengan semua pihak dalam membangun lingkungan yang lebih baik. “Sinergi antara pemerintah kelurahan, LPM, dan masyarakat sangat penting demi kemajuan bersama,” ujarnya. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahmat Hidaya bersama Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengawasan Wilayah (Pamwil) serta monitoring dan peninjauan lahan Koperasi Merah Putih di Desa Mbhobenga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 Wita hingga selesai, berjalan tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan […]

  • Koramil 1608-04/Woha Gelar Patroli Siskamling Bersama Warga untuk Tingkatkan Keamanan Wilayah

    Koramil 1608-04/Woha Gelar Patroli Siskamling Bersama Warga untuk Tingkatkan Keamanan Wilayah

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bima, 19 September 2025 – Dalam upaya memperkuat keamanan dan ketertiban di wilayah teritorialnya, Koramil 1608-04/Woha menggelar patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) pada Jumat malam (19/09). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 21.30 hingga 22.30 WITA ini diawali dengan apel pengecekan personel di Makoramil setempat, dipimpin oleh Batih Wanwil Koramil 1608-04/Woha, Pelda Suharto. Patroli menyasar empat […]

  • Dikmata Infanteri Gelombang III 2025 Dimulai: Prajurit Siswa Siap Ditempa Menjadi Ksatria Muda

    Dikmata Infanteri Gelombang III 2025 Dimulai: Prajurit Siswa Siap Ditempa Menjadi Ksatria Muda

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Singaraja, Bali – Rindam IX/Udayana resmi membuka Dikmata Infanteri TNI AD Gelombang III TA 2025. Danrindam IX/Udayana, Brigjen TNI Anwar, S.H., bertindak sebagai Inspektur Upacara di Lapangan Chandradimuka Secata Rindam IX/Udayana, Banyuning, Singaraja, Kamis (11/12/2025). Dalam amanat Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto, ditegaskan bahwa Dikmata adalah gerbang pembentukan prajurit TNI AD yang tangguh, disiplin, […]

  • Babinsa Seminar Salit Dampingi Registrasi dan Vaksinasi Hewan Ternak

    Babinsa Seminar Salit Dampingi Registrasi dan Vaksinasi Hewan Ternak

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Seminar Salit Serda Adriansya, melaksanakan pendampingan kegiatan registrasi dan vaksinasi hewan ternak yang berlangsung di Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (24/09/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk sinergi Babinsa bersama perangkat desa dan petugas terkait dalam rangka menjaga kesehatan […]

  • Babinsa Koramil Banjarangkan Hadiri Pelepasan KKN

    Babinsa Koramil Banjarangkan Hadiri Pelepasan KKN

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Aktif dan berupaya optimal untuk memberikan kontribusi dalam berbagai kegiatan di wilayah binaan, Babinsa Tihingan Koramil 1610-02/Banjarangkan Sertu Putu Agustana menghadiri kegiatan pelepasan mahasiswa KKN Universitas Mahasaraswati Denpasar, Selasa ( 26/08/25 ).. Digelar di Ruang Rapat Kantor Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, acara yang dikemas sederhana tersebut berlangsung dalam suasana penuh kekeluargaan. Disamping […]

  • Babinsa Maurole Lakukan Komsos dan Pul Data untuk Wujudkan Kamtibmas Desa Aewora

    Babinsa Maurole Lakukan Komsos dan Pul Data untuk Wujudkan Kamtibmas Desa Aewora

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Pengumpulan Data (Pul Data) di Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende pada Selasa pagi, 29 September 2025, pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam menjaga keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan […]

expand_less