Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Penyaluran BLT DD Di Desa Kutampi Kaler Didampingi Babinsa

Penyaluran BLT DD Di Desa Kutampi Kaler Didampingi Babinsa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Senyum Bahagia tampak menghiasi wajah puluhan warga Desa Kutampi Kaler kala Bantuan Langsung Tunai dana Desa ( BLT DD ) tahap IX Bulan September 2025 resmi disalurkan Pemdes Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 12/09/25 ).

Selain dihadiri oleh perangkat desa, tampak ditengah warga Babinsa Kutampi Kaler Serka Hamid terus melaksanakan pendampingan dan membantu warga dalam penerimaan bantuan. Sembari melaksanakan Komsos, kehadiran Babinsa Koramil 1610-04/Nusa Penida ini benar-benar memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga penerima manfaat.

Dalam keterangannya, Babinsa Serka Hamid menjelaskan bahwa hari ini untuk penyaluran BLT DD Bulan September diserahkan kepada 29 orang warga penerima manfaat dengan indeks per orangnya sebesar Rp 300.000,-.

Pada kesempatan tersebut, Serka Hamid juga menyampaikan himbauan dan pesan kepada warga penerima manfaat agar bantuan ini digunakan sesuai kebutuhan.

Kepada bapak dan ibu yang telah menerima bantuan ini, gunakan BLT DD ini dengan bijak dan tepat guna. BLT DD adalah program yang digulirkan untuk membantu masyarakat kurang mampu dan rentan dalam memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari, jadi bantuan tunai yang diterima jangan dihambur-hamburkan untuk hal-hal yang tidak perlu, tapi gunakan untuk membeli kebutuhan pokok,”imbuhnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1613/Sumba Barat Pimpin Apel Kesiapan Anggota Jelang Malam Pergantian Tahun

    Dandim 1613/Sumba Barat Pimpin Apel Kesiapan Anggota Jelang Malam Pergantian Tahun

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mengecek kesiapan personel dalam pengamanan malam pergantian tahun, Dandim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., mengambil apel personel Kodim 1613/Sumba Barat di Lapangan Makodim 1613/Sumba Barat, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (31/12/2025). Apel kesiapan tersebut bertujuan untuk memastikan seluruh personel yang terlibat dalam […]

  • Babinsa Gandeng BKD, Patroli Malam Jadi Upaya Tingkatkan Keamanan Lingkungan

    Babinsa Gandeng BKD, Patroli Malam Jadi Upaya Tingkatkan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Babinsa jajaran Kodim 1620/Loteng bersama anggota Badan Keamanan Desa (BKD) melaksanakan patroli keliling desa malam hari, Sabtu (21/9/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk sinergi antara TNI dengan masyarakat untuk menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif di tengah sunyinya malam. Patroli malam tersebut menyasar […]

  • Babinsa Tapir Hadiri Rapat Pembentukan Panitia Maulid Nabi Muhammad SAW

    Babinsa Tapir Hadiri Rapat Pembentukan Panitia Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat– Pada hari Sabtu, 06 September 2025, Babinsa Desa Tapir, Sertu M. Nasir melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Kepala Dusun dan perangkat desa binaannya. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka rapat pembentukan panitia Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H yang akan diselenggarakan oleh masyarakat Desa Tapir. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan dukungan dan dorongan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Detumbewa

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Detumbewa

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pamwil di Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari pemantauan keamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial untuk membangun kedekatan dengan masyarakat. Babinsa memberikan himbauan agar warga tetap menjaga KAMTIBMAS serta […]

  • Babinsa Beru Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Masjid Al-Istiqomah Dusun Beru

    Babinsa Beru Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Masjid Al-Istiqomah Dusun Beru

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025, bertempat di Masjid Al-Istiqomah Dusun Beru, Desa Beru, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Sertu Ismail selaku Babinsa Desa Beru bersama anggota Koramil 1628-05/Jereweh menghadiri undangan dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1447 H. Acara digelar dengan tema “Membangun Karakter Umat Melalui Teladan […]

  • Ketua Persit Dompu Hadiri Ziarah PHI ke-97 di TMP Lepadi

    Ketua Persit Dompu Hadiri Ziarah PHI ke-97 di TMP Lepadi

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Anissa Janu Hendarto, menghadiri sekaligus mengikuti kegiatan ziarah rombongan dalam rangka Peringatan Hari Ibu (PHI) ke-97 Tahun 2025 yang dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Lepadi, Desa Lepadi, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu, Rabu (17/12/2025). Kehadiran Ketua Persit Dompu tersebut menjadi bentuk nyata […]

expand_less