Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Warga Emburia Sambut Positif Kegiatan Pamwil

Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Warga Emburia Sambut Positif Kegiatan Pamwil

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Onebare, Desa Emburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Jumat (12/09/2025).

Kegiatan dimulai pada pukul 10.30 WITA hingga selesai, dengan tujuan memantau situasi keamanan serta menciptakan rasa aman dan nyaman di tengah masyarakat. Kegiatan ini juga merupakan bagian dari tugas pokok satuan komando kewilayahan (Satkowil) TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat di wilayah binaan.

Dalam pelaksanaannya, Serka Piter Kase memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan (Kamtibmas), serta terus berkoordinasi dengan aparat apabila terdapat hal-hal yang menonjol atau mengganggu ketertiban umum.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat bukan hanya sebagai bentuk tugas, tetapi juga sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kondisi sosial dan keamanan di lingkungan desa. Masyarakat diharapkan aktif berpartisipasi dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif,” ujar Serka Piter dalam pertemuan tersebut.

Kegiatan ini dihadiri oleh empat orang perwakilan masyarakat dari Dusun Onebare dan berlangsung dengan aman, tertib, dan penuh antusiasme. Warga menyambut positif kehadiran Babinsa serta menyampaikan harapan agar kegiatan seperti ini terus dilakukan secara rutin.

Kegiatan Komsos dan Pamwil menjadi bagian integral dari upaya TNI AD dalam memperkokoh kemanunggalan TNI dengan rakyat, sebagai bentuk nyata pengabdian di wilayah teritorial.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Turnamen Voli Pantai Piala Panglima TNI 2025 Siap Mengguncang Mandalika, Hadiah Ratusan Juta Menanti

    Turnamen Voli Pantai Piala Panglima TNI 2025 Siap Mengguncang Mandalika, Hadiah Ratusan Juta Menanti

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa Besar, Dalam rangka mendukung semangat olahraga, persatuan, dan prestasi bangsa, TNI bersama berbagai instansi terkait akan menyelenggarakan Open Tournament Voli Pantai Piala Panglima TNI Tahun 2025. Kegiatan ini akan digelar di Pantai Kuta Mandalika, Lombok Tengah, mulai tanggal 1 hingga 6 September 2025. ‎ ‎Turnamen ini bersifat terbuka untuk umum dan akan […]

  • Cegah Dini Kejahatan Malam Hari, Babinsa Ajak Warga Aktifkan Poskamling

    Cegah Dini Kejahatan Malam Hari, Babinsa Ajak Warga Aktifkan Poskamling

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan Babinsa Koramil 05/Janapria, Kodim 1620/Loteng gencar melaksanakan patroli wilayah pada malam hari untuk memantau situasi daerah binaan, Senin (12/1/2026). kegiatan ini difokuskan untuk mengajak warga kembali mengaktifkan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di tingkat RT dan RW secara bertahap, bertingkat dan berlanjut. Patroli malam ini menyasar sejumlah titik […]

  • Forkopimcam Ampenan Gelar Patroli Antisipasi Pasca Aksi Massa

    Forkopimcam Ampenan Gelar Patroli Antisipasi Pasca Aksi Massa

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pasca aksi demonstrasi di sejumlah wilayah, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan bersama Polsek Ampenan, Camat, serta para Lurah se-Kecamatan Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar patroli bersama lintas sektor. Kegiatan ini merupakan langkah nyata untuk memastikan situasi tetap kondusif, aman, dan jauh dari provokasi, Selasa malam […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Aktivitas KM Kalibdri di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Aktivitas KM Kalibdri di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Jumat tanggal 14 November 2025 pukul 12.00 Wita, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Andre T, selaku piket Koramil melaksanakan kegiatan pengamanan bongkar muat penumpang dan barang KM Kalibdri. Kapal KM Kalibdri tiba dari Pelabuhan Bolok pada pukul […]

  • Tingkatkan Kesiapan Tugas, Kodim 1603/Sikka Bagikan Kaporlap

    Tingkatkan Kesiapan Tugas, Kodim 1603/Sikka Bagikan Kaporlap

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Komandan Kodim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana, S.Sos., M.Han., memimpin langsung apel pembagian kelengkapan perorangan lapangan (Kaporlap) kepada seluruh prajurit Kodim 1603/Sikka, bertempat di Lapangan Apel Makodim 1603/Sikka, Jln. Jendral Sudirman, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Selasa(6/01/2026). Kegiatan apel tersebut diikuti oleh seluruh prajurit Kodim 1603/Sikka sebagai bagian dari upaya pembinaan satuan guna […]

  • Kawal Ketat Upacara Melasti, Babinsa Selat Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    Kawal Ketat Upacara Melasti, Babinsa Selat Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Klungkung,- Ratusan warga beserta puluhan kendaraan tampak mewarnai upacara keagamaan melasti yang digelar Desa Adat Cucukan Desa Selat Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Jumat ( 03/10/25 ). Upacara melasti ini dilaksanakan di Pantai Watu Klotok sebagai rangkaian dari upacara Rsi Gana, Padudusan Agung yang puncaknya akan digelar pada 6 Oktober 2025 mendatang. Berlangsungnya upacara melasti itupun langsung mendapat […]

expand_less