Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Banjarangkan Dampingi Dinsos Data Warga Kurang Mampu

Babinsa Koramil Banjarangkan Dampingi Dinsos Data Warga Kurang Mampu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka memastikan bantuan sampai tepat sasaran kepada warga, Babinsa Timuhun Serda Kadek Dwi Awan bersama staf dan perwakilan Dinas Sosial Kabupaten Klungkung melaksanakan kegiatan survey lapangan, Selasa ( 15/07/25 ).

Kegiatan survey ini lapangan ini untuk memastikan kelayakan warga yang di usulkan untuk mendapatkan bantuan dari dinas sosial, baik dalam bentuk bantuan tunai ataupun Sembako, “ucap Serda kadek Dwi Awan.

Survey lapangan ini dilakukan dengan metode pendataan langsung ini, dimana petugas terjun langsung dan melakukan verifikasi nyata di lapangan terhadap kondisi oerekonomian dan sosial warga yang diusulkan,”ujarnya.

Sementara itu, Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha mengatakan survey lapangan ini digelar sebagai upaya meminimalisir kesalahan data dan untuk memastikan bantuan diterima warga yang benar-benar membutuhkan sesuai syarat yang ditentukan.

Disamping itu, survey lapangan ini menjadi langkah efektif dalam memetakan kondisi warga sosial dan ekonomi warga secara akurat, sehingga bantuan yang disalurkan tepat sasaran,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Olahraga Satukan Perbedaan, Voli Antar Umat Beragama 2025 Berakhir Meriah
    NTT

    Olahraga Satukan Perbedaan, Voli Antar Umat Beragama 2025 Berakhir Meriah

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur, Perwira Seksi Operasi Kodim 1601/Sumba Timur Lettu Inf. Rafael Tende mewakili Dandim 1601/Sumba Timur Kolonel Inf Dobby Noviyanto S.,S.E menghadiri penutupan Turnamen Bola Voli Antar Umat Beragama se-Kabupaten Sumba Timur tahun 2025 yang dilaksanakan di Lapangan Kesbangpol, Kelurahan Hambala, Kecamatan. Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (11/08/2025) Malam. Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi […]

  • Babinsa Lewa dan Warga Gotong Royong Bersihkan Lokasi KDKMP di Lewa Tidahu

    Babinsa Lewa dan Warga Gotong Royong Bersihkan Lokasi KDKMP di Lewa Tidahu

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Stepanus Dappa Taka melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga untuk membersihkan lokasi Koperasi Kelurahan/Desa Merah Putih (KDKMP) yang berada di kompleks Kantor Kecamatan Lewa Tidahu, Kabupaten Sumba Timur, pada Jumat (12/12/2025). Kegiatan gotong royong tersebut merupakan wujud kepedulian Babinsa terhadap lingkungan serta upaya mendukung […]

  • Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Komsos dan Pamwil, Warga Nggesa Biri Antusias

    Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Komsos dan Pamwil, Warga Nggesa Biri Antusias

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Pemantauan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Dusun 1 Nggesa Biri, Desa Nggesa Biri, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Senin (10/11/2025) mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan wilayah binaan sekaligus membangun kedekatan dengan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Babinsa Sekongkang Atas Kawal Pelaksanaan Musyawarah Desa (Musdes) Tahun Anggaran 2026

    Babinsa Sekongkang Atas Kawal Pelaksanaan Musyawarah Desa (Musdes) Tahun Anggaran 2026

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Sekongkang Atas Koramil 1628-02/Sekongkang, Koptu Sufyan, menghadiri sekaligus mengawal jalannya Musyawarah Desa (Musdes) Tahun Anggaran 2026 yang berlangsung di Aula Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (17/11/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan Musdes merupakan agenda tahunan yang bertujuan menetapkan rencana kerja pemerintah desa serta arah pembangunan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Tou Barat

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Tou Barat

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopka Geradus Taek, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Sabtu (10/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 09.52 WITA hingga selesai dengan tujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan wilayah […]

  • Gotong Royong Perbaikan Jalan di Desa Kuatae, Membangun Sinergitas TNI dan Masyarakat

    Gotong Royong Perbaikan Jalan di Desa Kuatae, Membangun Sinergitas TNI dan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    So’e _ Serda Agus Takesan Babinsa Koramil 1621-01/Kota So’e bersama warga Binaan melaksanakan kegiatan gotong royong perbaikan Jalan Lintas pemukiman di Desa Kuatae Kec. Kota So’e Kab. TTS. Sabtu (12/07/2025) Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan dengan melakukan penimbunan jalan rusak dengan menggunakan material Pasir atau Urukan tanah dimana jalan tersebut merupakan salah satu akses jalan […]

expand_less