Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Satgas Pos Silawan Hadir Dampingi Warga Binaan Dalam Pembangunan Rumah

Satgas Pos Silawan Hadir Dampingi Warga Binaan Dalam Pembangunan Rumah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Belu – Pos Silawan membantu warga binaan dalam pembangunan rumah di Desa Silawan, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Sabtu (06/09/2025).

Dengan penuh semangat gotong royong, Pos Silawan yang dipimpin oleh Sertu Kadek Panji turun ke Desa binaan bersama masyarakat mulai membangun rumah milik bapak Yosep. Hadirnya personil Pos Silawan adalah bukti kedekatan dan kebersamaan yang telah terjalin selama ini, menjadi ciri ciri khas masyarakat perbatasan dalam hal gotong royong.

“Sebagai satuan pengamanan perbatasan, kami akan selalu hadir membantu setiap kegiatan positif warga desa. Kegiatan ini bukan hanya soal membangun rumah tetapi juga membangun kebersamaan dan kepedulian, kali ini melalui tahap awal pembangunan yakni pembuatan pondasi rumah, rencana kami akan terus dampingi selama proses pembangunan berjalan”, kata Danpos.

Ucapan syukur disampaikan langsung oleh pemilik rumah, bapak Yosep disela kegiatan yang merasa sangat senang dan terbantu dengan kehadiran Satgas di tengah mereka. “Kami bersyukur dan berterima kasih atas bantuan yang telah di berikan. Bukan hanya tenaga, tetapi semangat yang di bawa oleh bapak-bapak tentara dari Satgas sangat membuat pekerjaan sehingga terasa lebih ringan”, ungkapnya.

Kegiatan sederhana namun sarat makna ini sekaligus memperat hubungan emosional antara Satgas dan masyarakat perbatasan membuktikan bahwa prajurit tidak hanya hadir dalam tugas pengamanan perbatasan saja, tapi juga selalu hadir dalam kegiatan positif bersama masyarakat yang diharapkan dapat terciptanya bermasyarakat yang lebih harmonis, kekeluargaan, serta semakin meneguhkan kemanunggalan TNI dan Rakyat.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKLAS
GARUDA BERHASIL

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim Klungkung Terus Bergerak Optimalkan KKRI Melalui Sosialisasi Ke Sekolah

    Kodim Klungkung Terus Bergerak Optimalkan KKRI Melalui Sosialisasi Ke Sekolah

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung terus bergerak melaksanakan sosialisasi dalam rangka mendukung dan mensukseskan Persami Korps Kadet RI ( KKRI ) Ke 3 Triwulan IV TA. 2025 yang akan digelar di Rindam IX/Udayana. Kali ini sosialisasi tersebut dilaksanakan di SMK Yaparindo Klungkung yang berlokasi di Jln Flamboyan, Kelurahan Semarapura Kauh, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Selasa ( 21/10/25 ). Hadir […]

  • Dukung Program MBG, Masyarakat Dihimbau Ubah Lahan Tidak Produktif Jadi Produktif

    Dukung Program MBG, Masyarakat Dihimbau Ubah Lahan Tidak Produktif Jadi Produktif

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna mendukung program pemerintah dalam rangka swasembada pangan, Babinsa Umaklaran Koramil 1605-07/Wedomu Serda Hironimus Kono bersama Pemerintah Desa dan Bhabinkamtibmas melaksanakan tatap muka dengan masyarakat petani, Selasa (9/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, masyarakat dihimbau yang memiliki lahan kosong dan tidak dimanfaatkan agar dapat di kelola dengan berbagai macam tanaman yang bermanfaat seperti jagung, pisang […]

  • Kodim Kupang Gelar Bakti Teritorial Prima Peringati HUT TNI

    Kodim Kupang Gelar Bakti Teritorial Prima Peringati HUT TNI

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 TNI Tahun 2025, Kodim 1604/Kupang melaksanakan Bakti Teritorial Prima melalui kegiatan Karya Bakti berupa pengecoran teras Gereja GMIT Jemaat Bahtera Hayat Osmok di Kelurahan Penkase Oeleta, Kecamatan Alak, Kota Kupang. Kegiatan yang berlangsung penuh kebersamaan ini dipimpin oleh Danramil 1604-07/Alak dan didampingi oleh Kaur Komsos Kodim 1604/Kupang. Kegiatan […]

  • ‎Dukung Kegiatan Sosial, Koramil Ropang Hadir dalam Donor Darah Rutin PMI Sumbawa
    NTB

    ‎Dukung Kegiatan Sosial, Koramil Ropang Hadir dalam Donor Darah Rutin PMI Sumbawa

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Koramil 1607-03/Ropang terus menunjukkan komitmen dalam mendukung kegiatan sosial kemasyarakatan di wilayah binaan. Pada Kamis, 27 November 2025, Koramil tidak hanya menghadiri tetapi juga mengawal langsung pelaksanaan kegiatan Donor Darah Rutin yang diselenggarakan PMI Kabupaten Sumbawa bertempat di Aula Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar. ‎ ‎Sejak pagi, anggota Koramil terlihat aktif membantu kelancaran […]

  • Ratusan Personel Gabungan Siap Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Sumbawa Barat

    Ratusan Personel Gabungan Siap Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Sumbawa Barat

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026, Polres Sumbawa Barat menggelar Apel Gelar Pasukan pada Rabu (31/12/2025) sore di Lapangan Halaman Masjid Agung Darussalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Apel yang dimulai pukul 17.15 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Sumbawa Barat, Kompol Arifuddin, S.Sos., M.Si., dan […]

  • Pengamanan Terpadu Nataru 2025–2026, Koramil Batutua dan Polsek Rote Barat Daya Gelar Patroli Wilayah

    Pengamanan Terpadu Nataru 2025–2026, Koramil Batutua dan Polsek Rote Barat Daya Gelar Patroli Wilayah

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025–2026, Koramil 1627-03/Batutua bersama Polsek Rote Barat Daya melaksanakan kegiatan pengamanan terpadu dan patroli wilayah, Kamis, 25 Desember 2025. Kegiatan pengamanan dan patroli wilayah tersebut dilaksanakan mulai pukul 07.00 WITA hingga pukul 09.00 WITA di wilayah Kecamatan […]

expand_less