Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Maraknya Aksi Pencurian, Babinsa Ajak Warga Laksanakan Ronda Malam

Maraknya Aksi Pencurian, Babinsa Ajak Warga Laksanakan Ronda Malam

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Selat Koramil 1626-02/Susut Kodim 1626/Bangli, Sertu I Nengah Yadnya, melaksanakan kegiatan pembinaan teritorial melalui Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Banjar Selat Peken, Desa Selat, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Selasa [15/07/25 ].

Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap kondisi keamanan di wilayah binaan, khususnya menanggapi laporan warga terkait maraknya aksi pencurian yang terjadi belakangan ini.

Dalam kesempatan tersebut, Seijin Dandim 1626/Bangli Letkol A Gede Arya Girinatha Utama, Babinsa Sertu I Nengah Yadnya mengajak warga untuk meningkatkan kewaspadaan dan memperkuat sistem keamanan lingkungan, seperti ronda malam (siskamling) dan pelaporan cepat bila ada hal-hal mencurigakan.

“Kami mengimbau masyarakat untuk selalu waspada, mengunci pintu dan jendela rumah dengan baik, serta tidak segan melaporkan aktivitas mencurigakan kepada aparat setempat,” ujar Babinsa.

Melalui kegiatan ini, diharapkan tercipta sinergi yang baik antara Babinsa dan warga dalam menciptakan lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif.

Komsos yang dilakukan ini juga menjadi wadah untuk mempererat hubungan antara aparat kewilayahan dan masyarakat, serta memperkuat semangat gotong royong dalam menjaga keamanan desa.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli dan Kongkow Bersama Warga

    Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli dan Kongkow Bersama Warga

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 15 Agustus 2025 — Anggota Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ashar, melaksanakan kegiatan patroli sekaligus kongkow-kongkow bersama warga di seputaran wilayah Kecamatan Seteluk pada Jumat (15/8). Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya di malam hari. Melalui patroli dan interaksi langsung dengan warga, Sertu Ashar mengajak masyarakat untuk lebih peduli […]

  • Bhakti Sosial TNI-Pemkot Mataram Sentuh Hati Disabilitas

    Bhakti Sosial TNI-Pemkot Mataram Sentuh Hati Disabilitas

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Suasana penuh haru menyelimuti Kelurahan Pagutan, Kecamatan Mataram, Kota Mataram, ketika Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram bersama Pemerintah Kota Mataram laksanakan bhakti sosial dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80. Kegiatan ini difokuskan pada pemberian bantuan kursi roda dan Al-Qur’an kepada warga penyandang disabilitas di tiga lingkungan Pagutan, Selasa (30/9/2025). […]

  • Kemeriahan Rangkaian Kegiatan Variety Show Bertajuk Kita Indonesia Turut Dihadiri Dansatgas Yonif 741/GN

    Kemeriahan Rangkaian Kegiatan Variety Show Bertajuk Kita Indonesia Turut Dihadiri Dansatgas Yonif 741/GN

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Belu – Dansatgas Yonif 741/GN hadiri acara live RRI dengan tema “Kita Indonesia, Merajut Keberagaman Menyatukan Bangsa,” yang berlangsung di titik nol Pelataran Plaza Perizinan Atambua, Kabupaten Belu, NTT. Sabtu (23/08/2025). Dansatgas Yonif 741/GN Letkol Inf Gafur Thalib menghadiri undangan acara Variety Show yang diselenggarakan oleh Radio Republik Indonesia (RRI) Atambua, dalam kegiatan tersebut pun […]

  • Babinsa Waingapu Kawal Distribusi Bantuan Beras di Kecamatan Haharu

    Babinsa Waingapu Kawal Distribusi Bantuan Beras di Kecamatan Haharu

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 87
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 05/Waingapu jajaran Kodim 1601/Sumba Timur Serda Arnando Ndahawali melaksanakan pendampingan dalam kegiatan pembagian bantuan beras pangan kepada warga di Desa Praibakul, Kecamatan Haharu, Kabupaten Sumba Timur,pada hari Rabu, (30/07/ 2025). Bantuan beras ini merupakan program dari Kementerian Sosial Republik Indonesia sebagai bentuk dukungan pangan kepada masyarakat. Sebanyak 3.160 kilogram beras disalurkan kepada […]

  • Babinsa Payangan Ajak Warga Bersama Ciptakan Lingkungan Aman dan Nyaman

    Babinsa Payangan Ajak Warga Bersama Ciptakan Lingkungan Aman dan Nyaman

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (25/10/2025) — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serda I Wayan Martika bersama tim gabungan dari unsur pemerintahan desa melaksanakan patroli dan sidak penduduk pendatang di wilayah Desa Kelusa, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman, […]

  • HUT RI ke-80, Anak-Anak Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat Ikuti Lomba Seru

    HUT RI ke-80, Anak-Anak Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat Ikuti Lomba Seru

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 67
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Republik Indonesia, Kodim 1613/Sumba Barat menggelar berbagai perlombaan khusus bagi anak-anak prajurit yang tinggal di Asrama Gajah Mada, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (10/8/2025). Kegiatan lomba ini diisi dengan berbagai permainan tradisional seperti balap karung, makan kerupuk, lomba kelereng, serta lomba masukan pensil […]

expand_less