Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Seteluk

Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Seteluk

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-03/Seteluk yang diwakili oleh Serka Alimudin, pada Selasa (2/9/2025) malam, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah Kecamatan Seteluk. Kegiatan patroli ini dilaksanakan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya pada malam hari.

Dalam pelaksanaannya, Serka Alimudin juga menyempatkan diri memberikan imbauan kepada warga yang dijumpai di sepanjang rute patroli. Ia mengingatkan agar masyarakat selalu waspada, menjaga lingkungan masing-masing, serta bersama-sama menciptakan suasana yang aman, damai, dan kondusif.

Kegiatan patroli malam yang dilaksanakan Koramil 1628-03/Seteluk ini merupakan salah satu bentuk komitmen TNI dalam mendukung terciptanya keamanan di wilayah binaan. Dengan adanya patroli rutin, diharapkan dapat mencegah timbulnya gangguan kamtibmas sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim Kupang Gelar Patroli Kamtibmas Jelang Tahun Baru
    NTB

    Kodim Kupang Gelar Patroli Kamtibmas Jelang Tahun Baru

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG,- Mengantisipasi perkembangan situasi keamanan menjelang malam pergantian tahun, Kodim 1604/Kupang melaksanakan patroli Kamtibmas, (Rabu, 31/12/2025). Patroli tersebut dipimpin oleh Danramil 1604-07/Alak Kapten Caj Margaretha Tanasale dengan melibatkan 23 personel gabungan guna menjaga stabilitas keamanan wilayah Kota Kupang. Sebelum pelaksanaan patroli, Pasioosdim 1604/Kupang Mayor Inf Agus Arianto memberikan pengarahan kepada seluruh personel. Dalam arahannya, ditekankan […]

  • Patroli Malam, Babinsa Koramil 02/Abanteng Ciptakan Kondusifitas Wilayah Binaan

    Patroli Malam, Babinsa Koramil 02/Abanteng Ciptakan Kondusifitas Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    TTS _ Dalam rangka memantau perkembangan situasi wilayah di masyarakat, Babinsa Koramil 02/Abanteng Serda Andreas Sanam yang sedang bertugas sebagai Piket Koramil melaksanakan patroli dan pemantauan di wilayah di Seputaran Kel.Niki-niki Kab. TTS , Sabtu malam (13/09/2025). Pada pelaksanaannya Serda Andreas Sanam memaksimalkan peran Komunikasi Sosialnya dengan Menyambangi di Tempat-tempat Vital Seperti Pertamina, Pasar Tradisional […]

  • HUT ke-22 PPAD Lotim, Tekankan Persatuan dan Kesejahteraan Purnawirawan

    HUT ke-22 PPAD Lotim, Tekankan Persatuan dan Kesejahteraan Purnawirawan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-22 Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat (PPAD), telah berlangsung kegiatan bertema “PPAD Wujudkan Kesejahteraan Purnawirawan, Perkokoh Persatuan dan Mensukseskan Program Asta Cita Bersama TNI AD” bertempat di Lapangan Tenis Indoor Kodim 1615/Lotim, Jalan Prof. M. Yamin, SH, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur. Rabu(06/08/2025). Kegiatan tersebut berlangsung penuh […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Hadiri Rapat Desa Dodaek Bahas Rencana Pembangunan 2026

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Hadiri Rapat Desa Dodaek Bahas Rencana Pembangunan 2026

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Pada hari Sabtu, tanggal 08 November 2025 pukul 10.00 Wita, bertempat di Kantor Desa Dodaek, Kecamatan Rote Selatan, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Yunus Ketti, menghadiri kegiatan rapat desa bersama unsur pemerintahan dan masyarakat setempat. Rapat yang dipimpin oleh PJ Desa Dodaek, Apris Fanggidae, S.H., tersebut turut dihadiri oleh Babinkamtibmas, Ketua Koperasi Merah […]

  • Gotong Royong Babinsa Naikliu Bangun Dapur Layak Untuk Warga

    Gotong Royong Babinsa Naikliu Bangun Dapur Layak Untuk Warga

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-03/Naikliu, Pelda Yohanis Lassa dan Koptu Anselmus Koke bersama beberapa pemuda Kelurahan Naikliu melaksanakan kegiatan gotong royong memperbaiki dapur rumah milik Mama Rahmatia di Kelurahan Naikliu, Kecamatan Amfoang Utara, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Babinsa terhadap warga binaan yang membutuhkan bantuan, terutama dalam meningkatkan kesejahteraan dan kenyamanan tempat tinggal. […]

  • Kodim 1614 Hadir di Sosialisasi Bank Sampah Dompu

    Kodim 1614 Hadir di Sosialisasi Bank Sampah Dompu

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Kodim 1614/Dompu melalui Pasi Ter Letda Inf Abubakar, SH. turut menghadiri kegiatan Sosialisasi dan Launching Bank Sampah Unit Desa/Kelurahan se-Kabupaten Dompu serta Bank Sampah Unit Sekolah menuju Ekonomi Sirkuler Persampahan Tahun 2025. Acara digelar di Aula Pendopo Bupati Dompu, Kamis (18/9/2025), dengan tema “Dompu Salam (Sampah Bernilai Money)”. Pasi Ter Letda Inf […]

expand_less