Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Poto Tano Gelar Patroli Wilayah Jaga Kondusifitas

Babinsa Koramil Poto Tano Gelar Patroli Wilayah Jaga Kondusifitas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Pada Minggu, 31 Agustus 2025, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Zulkadir Arifin, melaksanakan kegiatan patroli wilayah di seputaran Kecamatan Poto Tano.

Patroli ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Koptu Zulkadir Arifin juga mengingatkan warga agar senantiasa waspada, menjaga kerukunan, serta tidak melakukan hal-hal yang dapat mengganggu stabilitas keamanan di wilayah.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan mampu memberikan rasa aman sekaligus mempererat komunikasi antara TNI dan warga. Dengan adanya patroli rutin, situasi di Kecamatan Poto Tano tetap dalam keadaan aman, tertib, dan kondusif.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Pembinaan Teritorial, Babinsa Desa Undisan Pererat Hubungan Lewat Komsos

    Wujudkan Pembinaan Teritorial, Babinsa Desa Undisan Pererat Hubungan Lewat Komsos

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Bangli – Guna mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaan, Babinsa Desa Undisan Koramil 1626-03/Tembuku, Serda I Wayan Budiarta, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Pancasari, Desa Undisan, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Selasa (09/09/2025). Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan bahwa tujuan Komsos adalah untuk mempererat hubungan kebersamaan antara Babinsa dengan warga […]

  • Gotong Royong TNI dan Warga, Pondasi Ke-3 Jembatan Persawahan Kalabeso Mulai Dibangun

    Gotong Royong TNI dan Warga, Pondasi Ke-3 Jembatan Persawahan Kalabeso Mulai Dibangun

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Senin (4/8/2025) — Dalam semangat pagi yang membara, Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa kembali menunjukkan dedikasi dan kerja nyata bagi masyarakat. Kali ini, Satgas melaksanakan kegiatan **pengecoran tiang pondasi ke-3 jembatan penghubung* di area persawahan *Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, Kabupaten Sumbawa*. Pengecoran ini merupakan bagian dari pembangunan jembatan […]

  • Babinsa Maluk Tindaklanjuti Laporan Warga Soal Ikan Mati di Sungai

    Babinsa Maluk Tindaklanjuti Laporan Warga Soal Ikan Mati di Sungai

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Maluk, Koramil 1628-02/Maluk, Sertu Isrorul Amri, melakukan pengecekan di sekitaran Sungai Dusun otak Kris, Desa Maluk, Kecamatan Maluk, setelah menerima laporan dari masyarakat terkait banyaknya ikan yang mati dan mengambang di sungai. Kejadian tersebut diketahui pada Kamis (02/10/2025) sekitar pukul 10.30 Wita, ketika warga menemukan sejumlah ikan mati di […]

  • Kasdim 1628/KSB Hadiri Seminar Diversifikasi Pangan Lokal, Dorong Ketahanan Pangan Daerah

    Kasdim 1628/KSB Hadiri Seminar Diversifikasi Pangan Lokal, Dorong Ketahanan Pangan Daerah

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Kasdim 1628/KSB Mayor Cba Agus SH, Hadir dalam Seminar Akhir Indeks Ketahanan Pangan Road Map Diversifikasi Pangan Lokal yang digelar di Ruang Rapat Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Komplek KTC, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (4/12/2025) Pukul 14.00 WITA. Kehadiran Kasdim 1628/KSB Mayor Cba Agus SH, Menegaskan […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pemantauan di Pelabuhan Ba’a

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Pemantauan di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu David Bullen melaksanakan kegiatan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Minggu, 05 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas piket rutin dalam rangka menjaga keamanan dan memantau aktivitas keluar-masuk kapal penumpang di wilayah pelabuhan. Pada kesempatan tersebut, Sertu David Bullen memantau […]

  • Babinsa Sadia Bersama Pemkot Bima Edukasi Masyarakat Melawan Penyakit Tuberkulosis
    NTB

    Babinsa Sadia Bersama Pemkot Bima Edukasi Masyarakat Melawan Penyakit Tuberkulosis

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Kota Bima, 20 November 2025 – Babinsa Kelurahan Sadia, Serma Irfan turut aktif mendampingi kegiatan penyuluhan Tuberkulosis (TBC) yang digelar di Aula Kantor Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan tersebut dihadiri sekitar 25 orang termasuk tokoh masyarakat, perangkat kelurahan, dan tenaga kesehatan setempat. Dalam kesempatan ini, Serma Irfan hadir sebagai representasi aparat keamanan yang […]

expand_less