Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pimpin Patroli Danramil Klungkung Kunjungi Rutan Kelas II B Klungkung

Pimpin Patroli Danramil Klungkung Kunjungi Rutan Kelas II B Klungkung

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung.- Perkuat sinergitas dan pastikan kondusifitas wilayah aman dan kondusif, Danramil 1610-01/Klungkung Lettu Cpl Putu Agus bersama beberapa anggota melaksanakan kunjungan ke Rutan Kelas IIB Klungkung, Minggu ( 31/08/25 ).

Kehadiran Danramil beserta rombongan disambut langsung dengan penuh hangat Kepala Rutan Kelas IIB Klungkung, Alviantino Riski Satriyo yang didampingi kepala keamanan Anak Agung Gede Weda.

Dalam bincangnya, Danramil 1610-01/Klungkung Lettu Cpl Putu Agus menyampaikan bahwa kehadiran pihaknya ini sebagai upaya memperkuat sinergitas sekaligus pemantauan keamanan dan kondusifitas lingkungan Rutan Kelas IIB Klungkung.

Kegiatan ini merupakan langkah preventif pihaknya untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif ditengah perkembangan situasi dan kondisi saat ini, dimana dibeberapa wilayah telah terjadi unjuk rasa,”ujarnya.

Dengan adanya kegiatan ini, kita ingin membangun komunikasi yang baik antara TNI, khsusnya Kodim Klungkung antar instansi dan lembaga di kabupaten Klungkung untuk mewujudkan Klungkung yang aman, damai dan kondusif,”imbuhnya.

Sementara itu, Kepala Rutan Kelas IIB Klungkung, Alviantino Riski Satriyo sangat mengapresiasi gerak cepat dan langkah preventif dari Kodim 1610/Klungkung dalam menyingkapi perekembangan situasi dan kondisi saat ini.

Situasi dan kondisi terkini Rutan Kelas IIB Klungkung aman terkendali. Untuk aktifitas normal seperti biasa, hanya memang untuk antisipasi perkembangan situasi terkait maraknya aksi demo pengamanan kita tingkatkan,”terangnya.

Kami sangat berterima kasih atas kehadiran Danramil Klungkung bersama anggota. Sinergi seperti ini memang menjadi sangat penting untuk selalu dijaga demi menciptakan situasi Rutan yang aman, khususnya dan Kabupaten Klungkung umumnya,”pungkas karutan. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pjs.Danramil 1623-08/Kubu hadiri rakor Simulasi Kedaruratan Bencana Untuk Forum PRB-API, Aparat Desa, Dan Masyarakat Desa Tulamben,

    Pjs.Danramil 1623-08/Kubu hadiri rakor Simulasi Kedaruratan Bencana Untuk Forum PRB-API, Aparat Desa, Dan Masyarakat Desa Tulamben,

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pjs.Danramil 1623-08/Kubu Mayor Caj (har) I Nyoman Mangku mengjadiri Simulasi Kedaruratan Bencana Untuk Forum PRB-API, Aparat Desa, Dan Masyarakat Tulamben bertempat di Aula Kantor Desa Tulamben Bd.Tulamben Ds.Tulamben Kec. Kubu Kab. Karangasem pada Rabu (15/10/25) Kegiatan Simulasi Kedaruratan Bencana Untuk Forum PRB-API, Aparat Desa, Dan Masyarakat Tulamben di selenggarakan oleh Forum Pengurangan Resiko […]

  • Kebersamaan Terjalin, Anggota Koramil 1626-01/Bangli Tunjukkan Empati dengan Membesuk Rekan Sakit

    Kebersamaan Terjalin, Anggota Koramil 1626-01/Bangli Tunjukkan Empati dengan Membesuk Rekan Sakit

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Bangli – Wujud kepedulian dan kebersamaan ditunjukkan oleh anggota Koramil 1626-01/Bangli yang dipimpin Serma Sang Nyoman Adnyana, dengan melaksanakan kegiatan besuk terhadap rekan satu kantor, Peltu I Wayan Sujana, yang tengah menjalani perawatan medis di RSUD Klungkung. Sabtu (23/8/2025). Kunjungan ini bukan sekadar bentuk perhatian, tetapi juga upaya memberikan dukungan moril agar Peltu I Wayan […]

  • Personel Kodim 1601/Sumba Timur Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kota Waingapu

    Personel Kodim 1601/Sumba Timur Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kota Waingapu

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat, personel Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan patroli malam di sejumlah titik rawan di wilayah Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (20/09/2025) malam. Patroli yang digelar secara rutin ini menyasar pusat keramaian, serta jalur-jalur utama untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan. Kehadiran TNI di lapangan diharapkan […]

  • ‎Patroli Kongkow Babinsa Masbagik Pererat Hubungan dengan Masyarakat

    ‎Patroli Kongkow Babinsa Masbagik Pererat Hubungan dengan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaannya, Babinsa Desa Kumbang Koramil 1615-05/Masbagik, Serka Husni Jayadi, melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow-kongkow bersama warga, bertempat di wilayah Desa Kumbang, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur. Senin(13/10/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut menjadi sarana komunikasi sosial antara Babinsa dan masyarakat untuk mempererat hubungan serta […]

  • Wujudkan Lingkungan Kondusif, Babinsa Ringdikit Gelar Komsos di Banjar Kuwum
    NTT

    Wujudkan Lingkungan Kondusif, Babinsa Ringdikit Gelar Komsos di Banjar Kuwum

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Seririt – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Ringdikit dari Koramil 1609-03/Seririt, Serda Gede Edy Sastrawan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaannya. Kegiatan ini berlangsung hangat dan akrab di Banjar Dinas Kuwum, Desa Ringdikit, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Kamis (7/8/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Dukung Ketahanan Pangan dengan Pengumpulan Padi di Desa Aewora

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Dukung Ketahanan Pangan dengan Pengumpulan Padi di Desa Aewora

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Han Pangan berupa pengumpulan padi rontok bersama Kelompok Tani Embu Wara di Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin (13/10) mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung ketahanan pangan serta mempererat sinergi antara TNI dan masyarakat desa binaan. Selain itu, kegiatan juga […]

expand_less