Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 02/Abanteng Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos

Babinsa Koramil 02/Abanteng Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
  • comment 0 komentar

TTS – Menjalin hubungan yang baik dengan warga binaan adalah merupakan salah satu tugas pokok Babinsa. Salah satunya dengan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi dan kekompakan antara Babinsa dan warga binaan.

Lewat komunikasi sosial (komsos), Babinsa Koramil 02/Abanteng Serda Stefanus Nakamnanu mengimbau warga di wilayah binaannya untuk menjaga kekompakan antar sesama
Hal ini disampaikan saat melaksanakan komsos dengan warga binaan di desa Boti kec. Ki’e Kab. TTS Sabtu (30-08-2025)

Selain itu komsos yang dilakukan Babinsa guna mewujudkan kemanunggalan TNI dengan masyarakat untuk menciptakan suasana yang aman di wilayah, Kebersamaan Babinsa dengan warga binaan sangat dibutuhkan untuk mendapatkan informasi diwilayah binaan.

Melalui komunikasi sosial ini Babinsa menyampaikan pesan supaya selalu menjaga kekompakan ketertiban dan kenyamanan dan terakhir mengingatkan supaya warga lapor cepat jika menemukan Hal-hal yang tidak baik.
Pendim 1621 TTS

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Pengecekan Personil Siskamling Koramil Rasanae Berjalan Lancar
    NTB

    Apel Pengecekan Personil Siskamling Koramil Rasanae Berjalan Lancar

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Udayanaupdata.com – Kota Bima _ Pada Sabtu malam, 8 November 2025, Koramil 1608-01/Rasanae menggelar apel pengecekan personil Siskamling di markas mereka. Kegiatan ini dipimpin oleh Danpos Ramil Raba, Peltu Safrudin, dan diikuti oleh 14 personil gabungan dari Koramil, Intel, Pemuda Panca Marga, dan tokoh agama. Tim Siskamling kemudian melakukan patroli ke lima kelurahan di wilayah […]

  • Gereja Rehobot Danodale Gelar Serah Terima Pendeta, Babinsa Pantai Baru Hadir

    Gereja Rehobot Danodale Gelar Serah Terima Pendeta, Babinsa Pantai Baru Hadir

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 29 September 2025 – Gereja Rehobot Danodale, Desa Tesabela, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, menggelar acara serah terima pendeta baru pada Senin (29/9/2025) sore. Acara yang dimulai pukul 16.40 Wita tersebut dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah, aparat keamanan, tokoh masyarakat, serta jemaat gereja. Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, turut hadir […]

  • Babinsa Celuk Dampingi Penyaluran BLT Bulan Agustus di Tiga Banjar

    Babinsa Celuk Dampingi Penyaluran BLT Bulan Agustus di Tiga Banjar

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Gianyar – Celuk, Senin (4/8/2025) Dalam upaya mendukung kelancaran dan ketertiban pelaksanaan program pemerintah, Babinsa Desa Celuk Koramil 1616-05/Sukawati, Sertu I Komang Kamaryana, melaksanakan pendampingan kepada Staf Desa Celuk dalam kegiatan pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa bulan Agustus 2025 yang berlangsung di wilayah Desa Celuk, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Penyaluran BLT ini diberikan […]

  • Babinsa Loman Bantu Perbaikan Jalan Raya Bersama Dinas PU

    Babinsa Loman Bantu Perbaikan Jalan Raya Bersama Dinas PU

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Wujud kepedulian terhadap infrastruktur dan kelancaran transportasi di wilayah binaannya, Babinsa Kelurahan Mokdake (Desa Persiapan Loman), Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Sertu Nelson Sine, ikut serta membantu perbaikan jalan raya yang rusak akibat genangan air pada musim hujan dan menimbulkan debu pada musim panas. Kegiatan berlangsung pada Jumat (15/8/2025) di Jalan Raya, […]

  • Sinergi TNI–Polri dan Kejaksaan, Babinsa Dangin Tukadaya Kawal Bimtek Layanan Hukum Keliling

    Sinergi TNI–Polri dan Kejaksaan, Babinsa Dangin Tukadaya Kawal Bimtek Layanan Hukum Keliling

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Jembrana, 14 November 2025 – Kehadiran Babinsa Desa Dangin Tukadaya, Sertu Sahnir, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Ngh Adi Antara, menjadi representasi sinergitas TNI-Polri dan unsur pemerintah dalam menyukseskan program pelayanan kepada masyarakat. Hal ini terlihat saat ia menghadiri kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek)/Sosialisasi Pelayanan Hukum Keliling yang diselenggarakan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Jembrana. Kegiatan yang […]

  • Program GPM Ringankan Beban Warga, Beras SPHP Ludes Terjual di Rote Ndao

    Program GPM Ringankan Beban Warga, Beras SPHP Ludes Terjual di Rote Ndao

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Upaya menjaga stabilitas pangan dan membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau terus dilakukan di Kabupaten Rote Ndao. Pada Selasa, 16 September 2025, Babinsa Koramil 1627-03/Rote Ndao, Pratu Fandri B. Lofa, melaksanakan kegiatan penjualan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) melalui program Gerakan Pangan Murah (GPM) di Desa Batutua, Kecamatan […]

expand_less