Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Laksanakan Monitoring Wilayah dan Edukasi Warga Soal Kamtibmas

Babinsa Laksanakan Monitoring Wilayah dan Edukasi Warga Soal Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Detukeli, – Dalam rangka menjalankan tugas kewilayahan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Je’o Du’a, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu, 30 Agustus 2025, pukul 09.10 WITA hingga selesai, bertempat di kediaman Bapak Kosmas Muda, salah satu tokoh masyarakat setempat.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut:

Pelda Yonatan Duil, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole

Sertu Densius Berna, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole

Bapak Kosmas Muda, warga Desa Je’o Du’a

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menghimbau warga untuk terus menjaga kebersihan lingkungan, serta meningkatkan kesadaran dalam menciptakan keamanan dan ketertiban di lingkungan desa. Kegiatan ini juga menjadi momentum untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta membangun kedekatan antara TNI dan rakyat.

Menurut Babinsa yang bertugas, kegiatan monitoring dan komunikasi sosial ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat teritorial (Satkowil), sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat dan mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Dengan dilaksanakannya kegiatan ini, diharapkan situasi di wilayah binaan tetap aman, kondusif, dan terjaga soliditas antara aparat teritorial dengan masyarakat.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Adonara Pastikan Program Makanan Bergizi Gratis Berjalan Aman dan Tepat Sasaran

    Babinsa Adonara Pastikan Program Makanan Bergizi Gratis Berjalan Aman dan Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Flores Timur – Dalam rangka mendukung program pemerintah serta peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Praka Rivaldi melaksanakan kegiatan monitoring dan pendampingan realisasi penyediaan serta penyaluran Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh Badan Gizi Nasional (BGN) di SD Negeri 1 Adonara, Dusun 3, Desa Adonara, Kecamatan Adonara, Kabupaten Flores Timur. Senin (15/12/2025) […]

  • Babinsa Bunutin Bersama Aparat Desa Kompak Bersihkan Semak untuk Lingkungan Sehat
    NTT

    Babinsa Bunutin Bersama Aparat Desa Kompak Bersihkan Semak untuk Lingkungan Sehat

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Bunutin, Serka I Nyoman Lodra, bersama pemerintahan Desa Bunutin melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan semak-semak yang hampir menutupi akses jalan menuju Desa Bunutin, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Sabtu (09/8/25) Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA hingga 10.34 WITA ini bertujuan untuk menjaga kebersihan, keindahan, dan kelancaran akses transportasi masyarakat, serta mencegah […]

  • Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Cek Padi Ladang Usia Satu Minggu

    Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Cek Padi Ladang Usia Satu Minggu

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, melaksanakan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan mengecek kondisi tanaman padi ladang yang berumur satu minggu milik Bapak Ones, warga Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (13/12/2025). Kegiatan pendampingan tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui Babinsa dalam membantu para […]

  • Babinsa Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Taliwang

    Babinsa Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Taliwang

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait peningkatan gizi bagi pelajar, Babinsa Kelurahan Kuang, Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Bustanuddin, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMPN 1 Taliwang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (21/10/2025). Program Makan Bergizi Gratis ini merupakan upaya pemerintah untuk memastikan anak-anak sekolah mendapatkan asupan […]

  • Koramil 1612-01/Ruteng Bersama Bhabinkamtibmas Siapkan Paskibraka Kecamatan Cibal Barat
    NTT

    Koramil 1612-01/Ruteng Bersama Bhabinkamtibmas Siapkan Paskibraka Kecamatan Cibal Barat

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Cibal Barat, 8 Agustus 2025 – Dalam rangka persiapan menyambut peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng yang dipimpin Praka Asrorudin bersama dua anggota dan satu Bhabinkamtibmas menggelar pelatihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) di Lapangan Kecamatan Cibal Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk membentuk generasi muda yang disiplin, tangguh, dan memiliki […]

  • MUSDES Brang Kolong: Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersamaan Wujudkan Kesejahteraan Warga

    MUSDES Brang Kolong: Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersamaan Wujudkan Kesejahteraan Warga

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Babinsa Desa Brang Kolong, Koramil 1607-02/Empang, Sertu Muhamad Tohir, turut hadir dalam kegiatan Musyawarah Desa (MUSDES) yang digelar di Aula Kantor Desa Brang Kolong, Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa. MUSDES tersebut dihadiri oleh perangkat desa, BPD, tokoh masyarakat, serta perwakilan lembaga desa. Agenda utama membahas program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat untuk tahun anggaran […]

expand_less