Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Peringatan Hari Pramuka Ke 64 Di Kabupaten Klungkung Diwarnai Sembahyang Bersama, Tatap Muka Dan Pelepasan Tukik

Peringatan Hari Pramuka Ke 64 Di Kabupaten Klungkung Diwarnai Sembahyang Bersama, Tatap Muka Dan Pelepasan Tukik

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Momentum Hari Pramuka Ke-64 tahun 2025 di Kabupaten Klungkung yang diselenggarakan Ka Kwarda Bali kolaborasi bersama Kwarcab Klungkung diwarnai dengan melepas 500 ekor tukik di pantai Watu Klotok, Rabu ( 27/08/25 ).

Kegiatan tersebut di hadiri langsung Ka Kwarda Bali Cokorda Artha Ardana beserta jajaran, Ka Kwarcab Mangku Made Kasta beserta jajaran serta Pengurus Kwanran Kecamatan Klungkung, Banjarangkan dan Dawan beserta masing masing Gudep perwakilan di wilayah Kabupaten Klungkung yang turut pula dihadiri Serka Gusti Ngurah Armawan anggota Koramil 1610-01/Klungkung.

Dalam sambutan singkatnya, Ka Kwarcab klungkung I Made Kasta menyampaikan bahwa dalam peringatan Hari Pramuka ke 64 tahun 2025 ini Ka Kwarda Bali kolaborasi bersama Kwarcab Klungkung menggelar 3 kegiatan yaitu persembahyangan bersama di Pura Watu Klotok, pelepasan tukik dan tatap muka Ka Kwarda dan jajaran pramuka Kwarcab Klungkung.

Disamping sebagai peringatan Hari Pramuka Ke 64, kegiatan pagi ini juga sebagai wahana memperkokoh silahturahmi dan persatuan pramuka Kwarcab Klungkung serta dalam rangka mendukung program pemerintah terkait kebersihan dan kelestarian lingkungan,”imbuhnya.

Sementara itu, ditemui disela kegiatannya Serka Gusti Ngurah Armawan mengatakan bahwa kegiatan pagi ini menjadi wahana dalam mebangun kebersamaan pramuka di Kabupaten Klungkung serta sebagai bentuk kepedulian terhadap kelestarian lingkungan dan ekosistemnya.

Pagi ini disamping sembahyang sebagai wujud syukur, kegiatan diisi dengan tatap muka dan pelepasan 500 ekor tukik. Menurutnya, pelepasan tukik ini menjadi simbol aksi nyata kepedulian kita terhadap lingkungan, khususnya menjaga kelestarian ekosistem penyu,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Dusun Molowatu Merasa Aman

    Babinsa Koramil Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Dusun Molowatu Merasa Aman

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, NTT — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serda Buton, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Molowatu, Desa Tou Timur, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Jumat, 14 November 2025, mulai pukul 08.15 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus menjalin komunikasi yang baik antara TNI dan […]

  • Mendukung Ketahanan Pangan Nasional Babinsa dan PPL Pertani Laksanakan Ubinan

    Mendukung Ketahanan Pangan Nasional Babinsa dan PPL Pertani Laksanakan Ubinan

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 92
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan Tahun 2025, Babinsa Peltu Alfonsius Seran, bersama PPL Pertani Kecamatan Denpasar Selatan, melaksanakan kegiatan Ubinan di Subak Intaran Timur dan Barat. Kegiatan berlangsung di lahan pertanian Subak Intaran Timur yang berlokasi di Jalan Penyaringan, Desa Sanur Kauh, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar. Sabtu, (23/08/2025). Ubinan ini […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Wujudkan Keamanan Wilayah Jelang Aktivitas Masyarakat

    Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Wujudkan Keamanan Wilayah Jelang Aktivitas Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Irwansyah, melaksanakan patroli malam pada Senin (03/11/2025) pukul 21.00 Wita. Kegiatan tersebut dilakukan di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Patroli malam ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif di tengah masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Babinsa juga […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Bersama Petani Laksanakan Karya Bakti Perbaikan Irigasi Tualae

    • calendar_month 5 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Alis Sinlae, bersama para petani Desa Kuli dan Desa Kuli Aisele melaksanakan kegiatan karya bakti perbaikan saluran irigasi di kawasan persawahan Tualae, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (14/01/2026). Kegiatan berlangsung sejak pukul 10.00 hingga 17.00 WITA. Karya bakti ini dilakukan sebagai upaya tanggap darurat akibat rusaknya saluran […]

  • Latihan Teritorial Kodim Kupang Fokus pada Taktik Gerilya Blok Operasi

    Latihan Teritorial Kodim Kupang Fokus pada Taktik Gerilya Blok Operasi

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Kodim 1604/Kupang menggelar Latihan Teknis Teritorial Tahun 2025 sebagai bagian dari upaya peningkatan profesionalisme aparat kewilayahan dalam menjalankan tugas pembinaan teritorial. Latihan ini dijadwalkan berlangsung selama tiga hari, dengan sesi teori dan praktik lapangan. Selasa (15/07/2025). Para Gumil (guru militer) yang terlibat dalam kegiatan ini antara lain Pasiopsdim 1604/Kupang Mayor Inf Agus Arianto, […]

  • Babinsa Jambu Lakukan Pemeriksaan Pagar Lahan Bersama Perangkat Desa

    Babinsa Jambu Lakukan Pemeriksaan Pagar Lahan Bersama Perangkat Desa

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

      Huu, NTB – Kegiatan teritorial Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u kembali dilaksanakan pada Selasa, 2 Desember 2025. Babinsa Desa Jambu, Sertu Edi Susanto, turun langsung ke lapangan bersama Kepala Dusun, anggota pemerintah desa, dan punggawa SO untuk melakukan pemeriksaan pagar lahan milik warga. Pemeriksaan dilakukan dalam rangka memastikan kesiapan lahan pertanian warga jelang masuknya masa pola […]

expand_less