Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Pengolahan Lahan 25 Are

Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Pengolahan Lahan 25 Are

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Yohan Saekoko, terus menunjukkan kepeduliannya terhadap ketahanan pangan dengan mendampingi masyarakat melaksanakan traktor lahan sawah seluas 25 are milik Bapak Umbu Stev yang tergabung dalam Kelompok Tani Sejahtera di Desa Lambakara, Kecamatan Pahunga Lodu.Kabupaten Sumba Timur,pada hari Selasa (26/08/2025).

Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi sekaligus memastikan para petani mendapatkan dukungan moril dalam proses pengolahan lahan. Dengan adanya pendampingan dari Babinsa, diharapkan masyarakat lebih bersemangat dalam mengolah sawah, sehingga hasil panen dapat meningkat dan mendukung program ketahanan pangan.

Sertu Yohan Saekoko menyampaikan bahwa TNI AD melalui Babinsa selalu siap membantu masyarakat, khususnya di bidang pertanian. “Kami selalu hadir untuk mendampingi petani. Semoga dengan lahan yang dikelola dengan baik, hasil panen tahun ini bisa lebih maksimal,” ujarnya.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat apresiasi dari para petani. Mereka merasa terbantu dan semakin termotivasi dalam mengelola lahan pertanian. Hal ini juga menjadi wujud nyata sinergi TNI bersama masyarakat dalam membangun kemandirian pangan di wilayah Kecamatan Pahunga Lodu.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan sinergitas antara Kodim dengan ketua Baja Tani, Dandim 1623/Karangasem

    Tingkatkan sinergitas antara Kodim dengan ketua Baja Tani, Dandim 1623/Karangasem

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Mempererat hubungan kerjasama, Dandim 1623/Karangasem melaksanakan silaturahmi dengan ketua Pusat Pelatihan Pertanian dan Pedesaaan Swadaya (P4S) Baja tani Drs I Ketut Semadiasa bertempat di Banjar dinas Tanah lengis, Desa Ababi Kec. Abang, Kab.Karangasem pada Jumat (5/08/25) Dalam kegiatan silaturahmi ketua Pusat Pelatihan Pertanian dan Pedesaaan Swadaya (P4S) Baja tani Drs I Ketut Semadiasa […]

  • Rutin Pantau Warga Binaan, Babinsa Jalin Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    Rutin Pantau Warga Binaan, Babinsa Jalin Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Babinsa Koramil 01/Laratama Kodim 1629/SBD Sertu Muhidin melaksanakan komsos dengan tokoh masyarakat di wilayah binaan di Desa Maliti Ndari, Kecamatan Wewewa Timur, Kabupaten Sumba Barat Daya, Selasa (12/08/2025). Komunikasi Sosial yang dilakukan merupakan tempat Silaturrohmi antara Babinsa dengan tokoh masyarakat sekitar yang dapat memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati antar […]

  • TNI-Polri Bersinergi Sukseskan Penguatan Layanan Primer Masyarakat

    TNI-Polri Bersinergi Sukseskan Penguatan Layanan Primer Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG,- Babinsa Kelurahan Oeba Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Agustinus Herry Sentono bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Oeba mengikuti Pelatihan Kader Posyandu ILP (Integritas Layanan Primer) sebagai bagian dari kegiatan pemberdayaan masyarakat yang digelar di Gedung LP3I Kupang, Kelurahan Oeba, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Kehadiran keduanya mencerminkan dukungan TNI-Polri terhadap peningkatan kualitas layanan kesehatan dasar di tingkat kelurahan. […]

  • Himbau Jaga Kerukunan, Saat Babinsa Koramil 02/Abanteng Komsos Dengan Warga Binaan Di Desa Oelet

    Himbau Jaga Kerukunan, Saat Babinsa Koramil 02/Abanteng Komsos Dengan Warga Binaan Di Desa Oelet

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    So’e _ Komunikasi Sosial yang dilakukan Babinsa sebagai aparat teritorial merupakan tempat Silaturrahmi antara Babinsa dengan warga masyarakat sekitar yang dapat memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati antar sesama di wilayah binaan. Hal tersebut dilakukan Sertu Samuel Taek Babinsa Koramil 02/Abanteng Kodim 1621/TTS yang melaksanakan komsos dengan warga binaan di Desa Oelet Kecamatan […]

  • Brigjen TNI Anwar Dorong Personel Secata Bekerja dengan Tulus dan Ikhlas

    Brigjen TNI Anwar Dorong Personel Secata Bekerja dengan Tulus dan Ikhlas

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Singaraja – Danrindam IX/Udayana, Brigjen TNI Anwar, S.H., beserta Ketua Persit KCK Cabang X Rindam PD IX/Udayana, Ny. Yeni Anwar, melaksanakan kunjungan kerja ke Satdik Secata Rindam IX/Udayana pada Sabtu (20/9/2025). Kehadiran rombongan disambut dengan pengalungan bunga kepada Danrindam dan pemberian bucket bunga kepada Ibu Danrindam di pintu gerbang Mako Secata. Setibanya di lokasi, Danrindam […]

  • Babinsa Koramil 1608-07/Monta Intensifkan Patroli dan Ronda Malam Jaga Kamtibmas
    NTB

    Babinsa Koramil 1608-07/Monta Intensifkan Patroli dan Ronda Malam Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Monta – Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan teritorial berupa patroli dan ronda malam bersama masyarakat binaan pada Rabu malam, 17 Desember 2025. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah Kecamatan Monta dan sekitarnya. Babinsa Desa Wilamaci, Sertu Khairil, melaksanakan ronda malam dan patroli siskamling […]

expand_less