Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Rutin Gelar Patroli Malam Bersama Warga

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Rutin Gelar Patroli Malam Bersama Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga ketentraman dan keamanan masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Sefty C I, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Senin (25/08/2025) pukul 22.00 Wita di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang.

Patroli ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap kondisi keamanan lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan dalam beraktivitas sehari-hari.

Sertu Sefty C I menyampaikan bahwa keamanan dan kenyamanan lingkungan merupakan tanggung jawab bersama, sehingga diperlukan kesadaran seluruh masyarakat untuk selalu waspada terhadap hal-hal yang dapat mengganggu situasi kamtibmas.

“Melalui patroli ini kami sekaligus mengingatkan warga agar tetap menjaga ketertiban, tidak melakukan aktivitas yang dapat mengganggu kenyamanan bersama, serta segera melaporkan apabila terdapat hal-hal yang mencurigakan,” ujarnya.

Kegiatan patroli berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar tanpa kendala berarti. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat juga mendapat sambutan positif, karena dinilai mampu memberikan rasa aman sekaligus mempererat komunikasi dengan warga binaan.

(Pendim 1628/SB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakili Dandim, Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi Hadiri Pelantikan Pejabat Eselon II

    Wakili Dandim, Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi Hadiri Pelantikan Pejabat Eselon II

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komando Distrik Militer (Kodim) 1601/Sumba Timur turut menghadiri acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan serta Penandatanganan Pakta Integritas Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama hasil Uji Kompetensi (Job Fit) dan Evaluasi Kinerja (Ekin) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumba Timur Tahun 2025. Kegiatan yang digelar di Gedung Nasional Umbu Tipuk Marisi, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu,Kabupaten […]

  • Babinsa Ende Laksanakan Pengamanan dan Komsos Saat Penggalian Kuburan
    NTT

    Babinsa Ende Laksanakan Pengamanan dan Komsos Saat Penggalian Kuburan

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma Bambang Sutrisno dan Kopda Mohamad Muhidin, ikut membantu warga Dusun Nioniba, Desa Kebirangga, Kecamatan Maukaro dalam penggalian kuburan almarhumah Hajjah Siti Habibah pada Kamis pagi (31 Juli 2025). Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 10.30 WITA hingga selesai. Selain membantu penggalian kuburan, Babinsa juga melakukan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di TK HI Generasi Cendikia Islam Lamusung

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di TK HI Generasi Cendikia Islam Lamusung

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Seteluk sebagai upaya mendukung pemenuhan gizi anak usia dini. Babinsa Desa Lamusung, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Lalu Rupawan melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di TK HI Generasi Cendikia Islam Lamusung, Desa Lamusung, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (11/12/2025), pukul 08,30 Wita. Kehadiran […]

  • Dandim 1627/Rote Ndao Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan KDKMP di Desa Tuanatuk

    Dandim 1627/Rote Ndao Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan KDKMP di Desa Tuanatuk

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT Rote Ndao – Komandan Kodim 1627/Rote Ndao Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono S.H., didampingi Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Kapten Kav Agustinus Nada, melaksanakan pengecekan lokasi rencana pembangunan KDKMP di Desa Tuanatuk Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao,Senin (29/12/2025) Kegiatan pengecekan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan lokasi serta mendukung kelancaran pelaksanaan pembangunan KDKMP agar berjalan sesuai […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Sertu Mursidi Dampingi Kegiatan Posyandu

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Sertu Mursidi Dampingi Kegiatan Posyandu

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung pelayanan kesehatan masyarakat, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Mursidi, melaksanakan pendampingan kegiatan pelayanan Posyandu yang berlangsung di Kelurahan Sobawawi, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (13/01/2026). Pendampingan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam membantu pemerintah daerah meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan, khususnya bagi ibu hamil, […]

  • Babinsa Dorong Semangat Cinta Tanah Air Lewat Wasbang dan PBB

    Babinsa Dorong Semangat Cinta Tanah Air Lewat Wasbang dan PBB

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka meningkatkan pemahaman generasi muda terhadap nilai-nilai kebangsaan dan membentuk kedisiplinan sejak dini, Babinsa Desa Kempo dari Koramil 1614-02/Kempo melaksanakan kegiatan pembekalan materi dasar wawasan kebangsaan dan pelatihan peraturan baris-berbaris (PBB), Kamis (31/7/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan Babinsa untuk membentuk karakter generasi muda yang […]

expand_less