Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Sambangi Purnawirawan TNI di Kecamatan Bisel

Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Sambangi Purnawirawan TNI di Kecamatan Bisel

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Minggu 25 Agustus 2025, Komunikasi yang tulus menjadi jembatan untuk merajut kebersamaan dan menciptakan hubungan yang harmonis antara Babinsa dan Warga binaan, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) dengan salah satu Purnawirawan TNI AD atas nama Bapak Albertus Nahak, yang bertempat tinggal di RT 042/RW 005, Desa Oelnitep, Kecamatan Bisel, Kabupaten Timor Tengah Utara.

Dalam kunjungan tersebut, Babinsa menyampaikan sejumlah himbauan penting kepada Bapak Albertus Nahak sebagai purnawirawan sekaligus tokoh Masyarakat di wilayah tersebut. Babinsa mengajak beliau untuk terus menjadi panutan dan contoh yang baik bagi Masyarakat sekitar, mengingat pengalaman dan dedikasi beliau selama aktif bertugas di TNI AD.

Selain itu, Babinsa juga mengimbau agar para purnawirawan, khususnya Bapak Albertus Nahak, dapat menjadi mata dan telinga Babinsa di lingkungan Masyarakat, serta turut membantu menyampaikan informasi terkait situasi dan kondisi yang berkembang di Wilayah. Peran serta purnawirawan dalam menjaga kondusifitas lingkungan dinilai sangat penting, terlebih karena kedekatan dan kepercayaan yang telah terbangun dengan Warga.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga menyampaikan bahwa bagi Warga Masyarakat, khususnya generasi Muda, yang berminat menjadi anggota TNI, dapat langsung mendaftarkan diri ke Kodim 1618/TTU. Di sana, calon peserta akan mendapatkan informasi lengkap sekaligus pembinaan sebagai persiapan seleksi masuk TNI.

Kegiatan komsos ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk menjalin kedekatan dengan seluruh elemen Masyarakat, termasuk para Purnawirawan, guna mendukung terciptanya situasi wilayah yang aman, tertib, dan kondusif.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1624-03 Lewoleba Intensifkan PAM Fasum di Pelabuhan

    Koramil 1624-03 Lewoleba Intensifkan PAM Fasum di Pelabuhan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Lewoleba – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Beni Soares dan Kopda Ramadhan M., melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan fasilitas umum (PAM Fasum) di Pelabuhan PELNI Lewoleba pada Minggu, 23 November 2025.   Pengamanan dilaksanakan sejak pukul 08.00 WITA bersamaan dengan kedatangan KM Bukit Siguntang dari Pelabuhan Tenau Kupang. Sebelum kapal tiba, personel melakukan penyisiran dan sterilisasi […]

  • Percepat Masa Tanam, Babinsa Koramil 01/Lewa Turun Langsung Bantu Warga Cabut Bibit Padi

    Percepat Masa Tanam, Babinsa Koramil 01/Lewa Turun Langsung Bantu Warga Cabut Bibit Padi

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mempercepat masa tanam dan mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 01/Lewa jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Stepanus Dappa Taka, terjun langsung ke sawah membantu warga binaan mencabut bibit padi yang akan ditanam.   Kegiatan tersebut dilaksanakan di lahan pertanian seluas kurang lebih 35 are milik warga, bertempat di Desa […]

  • Babinsa Koramil 1614-01 Dompu cek Langsung Lahan Tanam Padi di Mangge Asi

    Babinsa Koramil 1614-01 Dompu cek Langsung Lahan Tanam Padi di Mangge Asi

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Desa Mangge Asi Pelda Suratman terjun langsung ke lahan persawahan untuk mengecek kesiapan tanam padi bersama para petani di wilayah binaannya. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis (24/07/2025) bertempat di beberapa titik lokasi pertanian, yaitu So Tolo Fo’o, So Dungga, So Saka 1, dan So Ngeru. […]

  • Wujud Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Pos Lookeu Gelar Panen Tomat Melimpah di Belu

    Wujud Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Pos Lookeu Gelar Panen Tomat Melimpah di Belu

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Belu,— Pos Lookeu Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan panen tomat bersama masyarakat di wilayah perbatasan Desa Lookeu, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu, NTT. Kegiatan ini menjadi momen kebersamaan antara prajurit TNI dan warga dalam mengolah hasil bumi di perbatasan. Senin (10/11/2025). Kegiatan panen tersebut merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan […]

  • Babinsa Pekat Imbau Nelayan Waspada Saat Musim Hujan dan Gelombang Tinggi

    Babinsa Pekat Imbau Nelayan Waspada Saat Musim Hujan dan Gelombang Tinggi

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Babinsa Desa Pekat, Sertu Hijibudin, anggota Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Pekat, Minggu (14/12/2025) pukul 09.45 WITA. Kegiatan Komsos ini merupakan upaya Babinsa dalam menjaga keselamatan warga, khususnya nelayan, di tengah kondisi cuaca ekstrem saat musim hujan. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat juga […]

  • Wujud Kepedulian Teritorial, Babinsa dan Pemdes O’baki Bahas Rencana Pembangunan Koperasi Desa

    Wujud Kepedulian Teritorial, Babinsa dan Pemdes O’baki Bahas Rencana Pembangunan Koperasi Desa

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Amanatun Utara, Kamis (23/10/2025) — Dalam rangka mempererat sinergitas TNI dan Polri serta menjalin kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1621-04/Amanatun Utara Kopda Meliaki Bureni bersama Bhabinkamtibmas Kecamatan Kokbaun melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa O’baki, Kecamatan Kokbaun, Kabupaten Timor Tengah Selatan. Kegiatan yang dimulai pukul 11.30 WITA tersebut turut dihadiri Ketua Pengurus Koperasi Merah Putih (KMP) Desa O’baki serta Kepala Desa […]

expand_less