Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Gotong Royong Babinsa dan Warga Sagu Pererat Kebersamaan

Gotong Royong Babinsa dan Warga Sagu Pererat Kebersamaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Adonara, Flotim – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat binaan, Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Pratu Halarius Tanjong Siong, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu masyarakat Desa Sagu, Kecamatan Adonara, Kabupaten Flotim. Sabtu (23/8/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama warga bergotong royong membantu Bapak Marselinus melakukan pengecoran pondasi rumah. Kehadiran Babinsa memberikan semangat serta mempererat ikatan kebersamaan antara TNI dan masyarakat.

Pada kesempatan itu, Babinsa juga menghimbau warga agar selalu menjaga semangat gotong royong, memperkuat kebersamaan dalam membantu sesama, serta menjaga keamanan, kesehatan, dan kebersihan lingkungan demi terciptanya kehidupan masyarakat yang lebih sejahtera.

Melalui kegiatan ini diharapkan semangat kebersamaan dan gotong royong masyarakat semakin meningkat, serta hubungan baik antara TNI dan rakyat semakin kuat.
(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1603/Sikka Terjunkan Personel Dukung Penertiban dan Relokasi Pedagang Pasar Wuring

    Kodim 1603/Sikka Terjunkan Personel Dukung Penertiban dan Relokasi Pedagang Pasar Wuring

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Kodim 1603/Sikka turut ambil bagian dalam kegiatan pengamanan dan penertiban pedagang di Pasar Wuring, Kelurahan Waidoko, Kecamatan Alok Barat, Kabupaten Sikka, Rabu (10/12/2025). Kegiatan ini merupakan langkah terpadu antara TNI, Polri, dan Pemerintah Daerah dalam mendukung proses relokasi pedagang dari Pasar Wuring ke Pasar Alok. Sebanyak 20 personel Kodim 1603/Sikka diterjunkan sebagai bagian dari […]

  • Babinsa Desa Moteng Tingkatkan Komsos dan Monitoring Wilayah, Warga Sambut Positif Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat
    NTB

    Babinsa Desa Moteng Tingkatkan Komsos dan Monitoring Wilayah, Warga Sambut Positif Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Babinsa Desa Moteng, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muhaimin terus meningkatkan pembinaan teritorial melalui kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan. Kegiatan ini berlangsung pada Senin, 24 November 2025, pukul 11.20 WITA di Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam pelaksanaan Komsos tersebut, Serda Muhaimin berinteraksi langsung dengan warga untuk […]

  • Babinsa Pekat Pantau Ronda Malam dan Kongkow-kongkow Warga di Dusun Safahu

    Babinsa Pekat Pantau Ronda Malam dan Kongkow-kongkow Warga di Dusun Safahu

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Jumat (19/12/2025) pukul 20.00 WITA, Sertu Sudarno, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, Kodim 1614/Dompu, melaksanakan kegiatan kontrol terhadap warga binaan yang sedang melaksanakan ronda malam dan kongkow-kongkow di Dusun Safahu, Desa Doropeti. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas Babinsa untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan. Selain melakukan pengawasan, Sertu Sudarno juga […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Hadiri Rapat Persiapan MTQ ke-XXI Kabupaten Sumbawa Barat

    Koramil 1628-02/Sekongkang Hadiri Rapat Persiapan MTQ ke-XXI Kabupaten Sumbawa Barat

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — Dalam rangka menyukseskan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XXI tingkat Kabupaten Sumbawa Barat, telah dilaksanakan rapat koordinasi persiapan yang digelar pada hari Senin, 4 Agustus 2025, bertempat di Kecamatan Sekongkang. Kegiatan ini turut dihadiri oleh perwakilan dari unsur Forkopimcam, termasuk Danramil 1628-02/Sekongkang yang diwakili oleh Bati Tuud, Peltu Nasirin. Kehadiran Koramil dalam […]

  • Babinsa Sampalan Kelod Hadiri Upacara Pecaruan SPPG Sarining Mertha Dewata

    Babinsa Sampalan Kelod Hadiri Upacara Pecaruan SPPG Sarining Mertha Dewata

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Sampalan Kelod Koramil 1610-03/Dawan Kopda gede Angga menghadiri kegiatan upacara pecaruan bangunan SPPG Sarining Mertha Dewata, Senin ( 29/09/25 ). Upacara ini digelar dengan telah rampungnya Pembangunan gedung SPPG yang kedepannya akan dioperasikan sebagai dapur sehat untuk mendukung dan mensukseskan program unggulan Makan Bergizi Gratis ( MBG ). ‎Menurut Kopda Gede, berlangsungnya upacara […]

  • Babinsa Koramil 1614-03 Hu’u Dampingi Posyandu di Cempi Jaya

    Babinsa Koramil 1614-03 Hu’u Dampingi Posyandu di Cempi Jaya

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Serma Ridwan, melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Taman Mini di Dusun Sigi, Desa Cempi Jaya, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu, Selasa 26 Agustus 2026. Kegiatan posyandu yang rutin dilaksanakan setiap bulan tersebut menjadi wadah pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat, khususnya bagi ibu hamil, balita, dan anak-anak. Dalam kegiatan ini, para kader […]

expand_less