Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pemdes Batununggul Gelar Pelepasan KKN Unud, Serda Zainul Beri Pendampingan

Pemdes Batununggul Gelar Pelepasan KKN Unud, Serda Zainul Beri Pendampingan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Setelah melaksanakan pengabdian di Desa Batununggul, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung sejak 13 Juli lalu, program KKN PPM Universitas Udayana Periode XXXI Tahun 2025 secara resmi ditutup, Kamis ( 21/08/25 ).

Penutupan kegiatan KKN itupun digelar melalui acara pelepasan oleh Pemdes yang dilaksanakan di Balai Desa Batununggul yang dihadiri oleh Perbekel beserta staf dan perangkat desa serta berbagai komponen terkait yang turut pula didampingi babinsa dan Bhabinkamtibmas Batununggul.

Dalam kesempatan tersebut Koordinator KKN menyampaikan ucapan terima kasih kepada pemdes dan seluruh masyarakat serta aparat terkait di Desa batununggul yang telah menerima dan mendukung berbagai program dan kegiatan yang telah kami lakukan melalui KKN ini.

Sejak tanggal 13 Juli lalu, kamo sejumlah 16 orang yang berasal dari berbagai program studi di Universitas Udayana berupaya optimal untuk melaksanakan berbagai program kerja yang telah direncanakan sebelumnya, baik dalam bidang pendidikan, kesehatan, sosial kemasyarakatan maupun pembangunan desa.Semoga apa yang telah kami lakukan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat di Batununggul ini,”ujarnya.

Senada, Kepala Desa Batununggul juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada adik-adik mahasiswa atas dedikasi, tenaga dan pikiran yang telah diberikan selama pelaksanaan KKN ini. Kami menyadari bahwa kehadiran adik-adik sekalian telah memberikan warna baru, semangat baru dan berbagai ilmu yang sangat bermanfaat bagi warga desa kami,”ungkapnya.

Kami juga berharap, meskipun masa KKN ini singkat, namun pengalaman dan kebersamaan yang terjalin di sini akan menjadi kenangan yang berharga bagi kalian semua. Desa ini akan selalu terbuka jika suatu saat kalian ingin kembali, baik untuk berkunjung maupun untuk kegiatan lainnya,”imbuhnya.

Sementara itu, Serda Zainul menambahkan bahwa selaku Babinsa Batununggul saya memberikan penghargaan kepada para mahasiswa yang telah menyelesaikan program pengabdian masyarakat di Batununggul ini.

KKN merupakan wujud nyata kolaborasi antara dunia akademik dan masyarakat. Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata,KKN ini sejatinya bukan hanya untuk mengaplikasikan berbagai teori perkuliahan yang telah diperoleh di kampus, akan tetapi menjadi aksinyata peran aktif dan kontribusi generasi muda untuk memberikan warna positif di wilayah desa,”jelasnya.

Terima kasih sudah berbagi ilmu dan semoga KKN selama ini juga memberikan bekal dan pengalaman bagi mahasiswa untuk menjadi sukses kedepannya,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1601/Sumba Timur Pimpin Upacara 17-an, Bacakan Amanat Pangdam IX/Udayana

    Kasdim 1601/Sumba Timur Pimpin Upacara 17-an, Bacakan Amanat Pangdam IX/Udayana

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf. Dobby Noviyanto, S., S.E., yang diwakili Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi, memimpin upacara bendera 17-an bulan Desember Tahun 2025 bertempat di Lapangan Makodim 1601/Sumba Timur, Jalan Ir. Sukarno No. 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (17/12/2025). Upacara yang berlangsung dengan khidmat […]

  • Serma Baharuddin Dorong Remaja Nggembe Aktif Jaga Keamanan dan Hindari Narkoba
    NTB

    Serma Baharuddin Dorong Remaja Nggembe Aktif Jaga Keamanan dan Hindari Narkoba

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Bolo _ Kegiatan ronda malam Babinsa Koramil 1608-02/Bolo pada Sabtu, 13 Desember 2025 berjalan lancar dan teratur berkat keuletan serta ketelatenan Babinsa dalam mengatur jadwal ronda dan melibatkan warga secara aktif. Di Desa Sanolo, Sertu Irawan mengajak masyarakat menjaga ketertiban dan kerukunan, serta mengimbau supaya warga aktif menjaga keamanan agar terhindar dari niat jahat seperti […]

  • Piket Koramil 1627-02 Pantai Baru Amankan Bongkar Muat Kapal Feri Kalibodri

    Piket Koramil 1627-02 Pantai Baru Amankan Bongkar Muat Kapal Feri Kalibodri

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao – Personel Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan pengamanan kapal feri di Pelabuhan Feri Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat, 26 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Koramil dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, khususnya pada objek vital transportasi laut. Pengamanan dilaksanakan oleh Serka Haris Lakuy […]

  • Peduli Petani, Babinsa Banjarangkan Turun Langsung Monitoring Stok Dan Distribusi Pupuk Aman Dan Lancar

    Peduli Petani, Babinsa Banjarangkan Turun Langsung Monitoring Stok Dan Distribusi Pupuk Aman Dan Lancar

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka mensukseskan program unggulan pemerintah khususnya dibidang ketahanan pangan, berbagai upaya dan langkah pendampingan terus digencarkan Babinsa Banjarangkan Serma Asih. Kali ini untuk memastikan ketersediaan dan kelancaran pupuk, Serma Asih melaksanakan Komsos bersama Kelian Subak Nyoman Suyasa serta sekaligus melaksanakan pengecekan pupuk yang ada di Subak Dlod Banjarangkan untuk pola tanam padi ke-2 […]

  • Babinsa Batutua Pantau Aktivitas Pasar Rakyat dan Imbau Pedagang Jaga Kebersihan

    Babinsa Batutua Pantau Aktivitas Pasar Rakyat dan Imbau Pedagang Jaga Kebersihan

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Barat Daya, 14 November 2025 — Dalam rangka menjaga ketertiban dan kenyamanan aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil di wilayah Kecamatan Rote Barat Daya, Kopda Sutrisno Saptayadin, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus memantau aktivitas Pasar Rakyat Batutua yang berlokasi di Dusun Buahohorok, Desa Batutua. Kegiatan pemantauan yang berlangsung pada pukul 08.00 WITA ini bertujuan memastikan kondisi […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Dandim 1613/Sumba Barat Turun Langsung ke Sawah
    NTT

    Dukung Ketahanan Pangan, Dandim 1613/Sumba Barat Turun Langsung ke Sawah

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH — Wujudkan kemanunggalan TNI dan rakyat, Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., ikut serta dalam kegiatan perontokan padi secara tradisional bersama masyarakat di Desa Manuwolu, Kecamatan Mamboro, Kabupaten Sumba Tengah, Rabu (9/7/2025). Kegiatan ini tidak hanya sebagai bentuk kepedulian terhadap para petani, tetapi juga menjadi momen silaturahmi dan […]

expand_less