Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Sertu Herlon Sine Hadiri Undangan Nikah Adat dan Himbau Masyarakat Jaga Keamanan

Babinsa Sertu Herlon Sine Hadiri Undangan Nikah Adat dan Himbau Masyarakat Jaga Keamanan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • comment 0 komentar

So’e – Kabupaten Timor Tengah Selatan, 20 Agustus 2025 – Babinsa Sertu Herlon Sine dari Koramil 1621-01/Kota Soe menghadiri undangan Nikah Adat di rumah Bapak Timotius Selan di Desa Oehela, Kecamatan Batuputih, Kabupaten TTS.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Sertu Herlon Sine tidak hanya memenuhi undangan, tetapi juga menghimbau masyarakat untuk tetap menjaga faktor keamanan dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari. Mengingat situasi dan kondisi cuaca di wilayah Kabupaten TTS yang saat ini sangat dingin dengan angin kencang, Babinsa menghimbau masyarakat untuk lebih berhati-hati.

Selain itu, Babinsa Sertu Herlon Sine juga mengingatkan masyarakat untuk mengurangi kegiatan minum-minuman keras yang dapat memicu terjadinya aksi kriminalitas. “Mari kita bersama-sama menjaga ketentraman wilayah kita,” kata Babinsa.

Danramil 1621-01/Kota Soe, Kapten Inf Gunawan Budiyanto, memuji kinerja Babinsa Sertu Herlon Sine yang selalu aktif dalam kegiatan kemasyarakatan dan mampu memberikan himbauan yang bermanfaat bagi masyarakat. “Babinsa kita ini benar-benar menjadi contoh bagi masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketentraman wilayah,” kata Danramil. (Pendim 1621)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT RI ke-80, Dandim 1619/Tabanan Hadir di Renungan Suci Tabanan

    HUT RI ke-80, Dandim 1619/Tabanan Hadir di Renungan Suci Tabanan

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025, dilaksanakan Renungan Suci (AKRS) di Taman Makam Pahlawan Pancaka Tirta Jl. Rama No.22, Desa Delod Peken, Kec/kab.Tabanan, Sabtu (16/8/2025). Dandim 1619/Tabanan ikut hadir dalam kegiatan ini. Renungan Suci dalam rangka Peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025 mengusung tema […]

  • Babinsa Nangamiro Ajak Warga Gotong Royong Rehap Masjid An-Nur

    Babinsa Nangamiro Ajak Warga Gotong Royong Rehap Masjid An-Nur

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Nangamiro, Kopka Syamsuddin, Koramil 1614-05/Pekat, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus kegiatan gotong royong bersama masyarakat di Dusun Sorimila, Desa Nangamiro, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, Senin, 13 Oktober 2025. Pada kesempatan tersebut, Babinsa bersama warga melaksanakan rehabilitasi Masjid An-Nur, salah satu sarana ibadah utama di […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Desa Heo Puat Dampingi Musyawarah RKPDES 2026

    Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Desa Heo Puat Dampingi Musyawarah RKPDES 2026

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka mendukung kelancaran proses perencanaan pembangunan desa, Babinsa Desa Heo Puat, Serka Gabrielus Mariyanto dari Koramil 1603-04/Kewapante, turut hadir dalam kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDES) Tahun Anggaran 2026, yang digelar di Aula Kantor Desa Heo Puat, Kecamatan Hewokloang, Kabupaten Sikka, Jumat(26/09/2025). Musdes bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat dan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Detumbewa melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Detumbewa melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende pada Rabu pagi pukul 08.00 WITA.20 Agustus 2025. Kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dengan warga setempat. Hadirnya Babinsa di tengah […]

  • Melalui Komsos Babinsa Desa Pengotan Tekankan Pentingnya Sinergi Warga dalam Menjaga Kamtibmas

    Melalui Komsos Babinsa Desa Pengotan Tekankan Pentingnya Sinergi Warga dalam Menjaga Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mempererat hubungan dengan warga binaan sekaligus menjaga kondusivitas wilayah, Babinsa Desa Pengotan, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Sertu I Wayan Subagia, melaksanakan kegiatan Pembinaan Teritorial melalui Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Br. Penyebeh, Desa Pengotan, Kec./Kab. Bangli. Kamis (4/9/25) Dalam kesempatan tersebut, Sertu I Wayan Subagia menyampaikan pesan-pesan terkait keamanan dan […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 03 September 2025 – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Kelurahan Dalam, Serda Syarifuddin, menghadiri kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Besar Nurul Falah, yang berlokasi di Lingkungan Sebok, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Acara berlangsung dengan penuh kekhidmatan dan dihadiri oleh berbagai unsur, baik pemerintah daerah, TNI-Polri, tokoh masyarakat, maupun jamaah. Hadir dalam […]

expand_less