Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Semarak HUT RI ke-80, Koramil 04/Alas Dampingi Gerak Jalan Pelajar

Semarak HUT RI ke-80, Koramil 04/Alas Dampingi Gerak Jalan Pelajar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTB – Sumbawa – Anggota Koramil 1607-04/Alas Kodim 1607/Sumbawa bersama personel Polsek Alas melaksanakan pengamanan kegiatan Lomba Gerak Jalan Cepat/Tepat Waktu tingkat SMP dan MTs se-Kecamatan Alas, Selasa (19/8/2025).

Kegiatan yang digelar dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan RI ini diikuti oleh 87 regu peserta. Start dan finish dipusatkan di Lapangan Sport Center Kalimango, Kecamatan Alas, Kabupaten Sumbawa.

Danramil 1607-04/Alas Kapten Inf Triono Budi Waskito mengatakan, keterlibatan TNI bersama Polri merupakan bentuk sinergitas dalam mendukung kelancaran kegiatan masyarakat.
“Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan lomba berjalan aman, tertib, dan lancar. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi ajang pembinaan generasi muda agar lebih disiplin, kompak, dan mencintai tanah air,” ungkapnya.

Lomba gerak jalan tersebut disambut antusias oleh masyarakat Alas yang sejak pagi sudah memadati rute untuk memberikan dukungan kepada para peserta.

Selama kegiatan berlangsung, situasi tetap aman, tertib, dan kondusif hingga seluruh peserta mencapai garis finish. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Satgas Pamtas dan PMI TTU pada Kegiatan Donor Darah di Wini

    Sinergi Satgas Pamtas dan PMI TTU pada Kegiatan Donor Darah di Wini

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Desa Humusu Wini, 21 September 2025 – Pada hari Sabtu, personel Pos Wini yang dipimpin oleh Danki SSK III Pamtas RI-RDTL, Lettu Arh Suparlan, bersama tujuh anggota lainnya, menghadiri kegiatan donor darah dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) RI ke-15. Acara berlangsung di Lopo PLBN Wini, Desa Humusu Wini, Kecamatan […]

  • Sambut HUT RI ke-80, Babinsa Bantu Warga Potong Bambu Pasang Bendera di Lidabesi

    Sambut HUT RI ke-80, Babinsa Bantu Warga Potong Bambu Pasang Bendera di Lidabesi

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Koramil 01/Baa, Sertu Ishak Manafe, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu warga di Desa Lidabesi, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa, 5 Agustus 2025. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut membantu warga atas nama Bapak Debi Pelondou memotong bambu yang akan digunakan […]

  • Babinsa Pratu Marianus Rugi Naga Dampingi Masyarakat Terima Bantuan Pangan Cadangan

    Babinsa Pratu Marianus Rugi Naga Dampingi Masyarakat Terima Bantuan Pangan Cadangan

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan monitoring kegiatan pembagian Bantuan Pangan Cadangan (BPC) berupa beras bagi masyarakat Desa Bheramari, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung di Kantor Desa Bheramari pada Sabtu, 2 Agustus 2025, mulai pukul 14.00 WITA hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memastikan proses distribusi berjalan aman, tertib, dan lancar. […]

  • Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Panen Padi Gunakan Mesin Potong

    Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Panen Padi Gunakan Mesin Potong

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Apris Yontara Hapu, turut mendampingi para petani Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, dalam kegiatan panen padi menggunakan mesin pemotong, Selasa (25/11/2025). Pendampingan yang dilakukan Babinsa ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam mendukung peningkatan produktivitas pertanian sekaligus mempercepat proses panen. Penggunaan mesin […]

  • TNI Polri dan Dinas Kehutanan Gelar Patroli Di Kawasan Hutan Lindung Kabupaten Malaka

    TNI Polri dan Dinas Kehutanan Gelar Patroli Di Kawasan Hutan Lindung Kabupaten Malaka

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Personil Babinsa Koramil 1605-04/Betun bersama Dinas Kehutanan Kabupaten Malaka, BKSDA Betun, Anggota Polres Malaka dan masyarakat melaksanakan kegiatan Patroli perlindungan dan pengamanan kawasan hutan lindung Kabupaten Malaka NTT.   Kegiatan patroli perlindungan dan pengamanan kawasan hutan lindung ini bertujuan untuk melakukan kegiatan pemantauan secara berkala untuk melindungi kawasan dari gangguan seperti perambahan hutan, […]

  • Babinsa Koramil 05/Waingapu Hadiri Pembukaan Pertandingan HUT RI ke-80 di Desa Rambangaru

    Babinsa Koramil 05/Waingapu Hadiri Pembukaan Pertandingan HUT RI ke-80 di Desa Rambangaru

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur, Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Koramil 05/Waingapu Pos Ramil Haharu,Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Arnando Ndahawali menghadiri acara pembukaan pertandingan dan perlombaan yang digelar di Lapangan Sepak Bola Desa Rambangaru, Kecamatan Haharu, Kabupaten Sumba Timur pada Senin (04/08/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Haharu, anggota Polsek […]

expand_less