Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim dan Ketua Persit Ikut Goyang Jai Bersama Masyarakat di HUT RI ke-80

Dandim dan Ketua Persit Ikut Goyang Jai Bersama Masyarakat di HUT RI ke-80

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • comment 0 komentar

TTS – Dandim 1621/TTS Letkol Inf. Gunawan Budhi Prasetyo, Wakil Bupati Jhony Army Konai Ketua DPRD Mordekai Liu, dan Wakapolres Kompol Ibrahim, Ketua Persit KCK Cab. XX Dim 1621/TTS Ny. Sari Gunawan ikut goyang Jai bersama masyarakat usai upacara HUT RI ke- 80.

Ada yang berbeda di akhir Upacara HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS). Suasana yang tadinya khidmat di Lapangan Puspenmas TTS, Jumat (17/8/2025), tiba-tiba pecah jadi meriah saat Dandim 1621/TTS bersama jajaran Forkopimda turun ke lapangan dan ikut berjoget Jai bersama masyarakat.
Bukan main-main, momen itu dipimpin langsung oleh Dandim 1621/TTS Letkol Inf. Gunawan Budhi Prasetyo, Wakil Bupati Jhony Army Konai Ketua DPRD TTS Mordekai Liu, dan Wakapolres TTS Kompol Ibrahim. Dengan senyum lepas, mereka berbaur bersama anggota Polres TTS, prajurit Kodim, ibu-ibu Persit, hingga masyarakat yang masih bertahan di lokasi.

Alunan dua lagu Jai khas Flores langsung bikin semua orang tak bisa diam. Barisan pejabat yang biasanya terlihat serius, kali ini ikut goyang bersama dengan gerakan sederhana namun penuh semangat.

Wah seru sekali! Tidak hanya upacaranya yang khidmat, tapi penutupnya bikin semua orang senyum-senyum,” ujar salah satu warga yang ikut menari.

Tradisi Jai memang sering dan juga selalu jadi magnet kebersamaan di TTS. Bukan cuma hiburan, tapi juga cara sederhana untuk menunjukkan bahwa pemerintah dan rakyat bisa bersatu dalam sukacita.

Momentum kemerdekaan tahun ini pun ditutup dengan hangat semangat nasionalisme berpadu dengan budaya lokal yang bikin suasana semakin meriah.(red)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran pasokan listrik, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Anronikus Tampani, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), serta pengamanan wilayah (pamwil) dengan mendampingi Tim Pembersihan Pohon dari PLN Ende. Kegiatan ini berlangsung pada hari Jumat, 22 Agustus 2025, pukul 14.00 WITA, bertempat di Desa Riaraja, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Tim […]

  • Babinsa Wulanggitang Dukung Pembentukan Karakter Siswa Baru SMAN 1 Titehena

    Babinsa Wulanggitang Dukung Pembentukan Karakter Siswa Baru SMAN 1 Titehena

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 130
    • 0Komentar

    Titehena, Flotim – 14 Juli 2025 — Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Kopda Sapiadi dan Praka Huzaer, menghadiri kegiatan pembinaan awal bagi siswa baru SMAN 1 Titehena yang berlangsung di Desa Lewolaga, Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur. Kegiatan yang diikuti oleh 114 siswa baru ini bertujuan untuk menanamkan nilai kedisiplinan, kekompakan, serta membentuk kesiapan fisik dan mental […]

  • Babinsa Dorotangga Ajak Warga Hidup Rukun dan Hormati Sesama
    NTB

    Babinsa Dorotangga Ajak Warga Hidup Rukun dan Hormati Sesama

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kelurahan Dorotangga, Serka Jubaedin, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan di RT 02 RW 01 Lindungan Dorot’oi, Rabu (5/11/2025) pukul 09.15 WITA. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat serta menumbuhkan kesadaran hidup rukun di lingkungan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya saling menghormati dan menghargai […]

  • Kodim 1629/SBD Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Jaga Stabilitas Pasokan dan Harga
    NTT

    Kodim 1629/SBD Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Jaga Stabilitas Pasokan dan Harga

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Di halaman Koramil 1629-01/Laratama, Jl. Wetabula, Kelurahan Wetabula, Kabupaten Sumba Barat Daya, Kodim 1629/SBD menggelar acara gerakan pangan murah, Rabu (13/08/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1629/SBD, Letkol Inf Deny Ahdiani Amir, M.Han., yang bertujuan untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan. Kegiatan tersebut bekerjasama dengan Perum Bulog dengan menjual […]

  • Ketua Persit Jembrana Ny. Vira Gafur Thalib Pimpin Penyuluhan Bahaya Sosial untuk Perkuat Ketahanan Keluarga TNI

    Ketua Persit Jembrana Ny. Vira Gafur Thalib Pimpin Penyuluhan Bahaya Sosial untuk Perkuat Ketahanan Keluarga TNI

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Sebagai wujud komitmen menjaga keutuhan dan kesehatan mental keluarga besar TNI, Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXVI DIM 1617/Jembrana Korcab Rem 163 PD IX/Udayana, Ny. Vira Gafur Thalib, memimpin langsung anggotanya dalam kegiatan penting. Pada Selasa, 4 November, Ny. Vira Gafur Thalib beserta anggota Persit Seksi Kebudayaan menghadiri video conference penyuluhan komprehensif […]

  • TNI Jaga Kamtibmas, Kodim 1601/Sumba Timur Patroli Malam di Bank BNI dan Pertamina

    TNI Jaga Kamtibmas, Kodim 1601/Sumba Timur Patroli Malam di Bank BNI dan Pertamina

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan patroli malam di sejumlah objek vital, termasuk Bank BNI dan Pertamina di Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa malam (23/09/2025). Patroli ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat serta mencegah potensi gangguan keamanan di wilayah perkotaan. Pasi Ops Kodim 1601/Sumba Timur, Lettu Inf […]

expand_less