Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Serda Dayuh Sampaikan Nusa Penida Mengajar Jadi Program Pembangunan SDM Dan Pelestarian Lingkungan

Serda Dayuh Sampaikan Nusa Penida Mengajar Jadi Program Pembangunan SDM Dan Pelestarian Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Kegiatan Nusa Penida Mengajar yang diinisiasi oleh Tim Nusa Penida for Tomorrow (NPFT) digelar di Amerta Restoran Banjar Anyar, Dusun Sebunibus, Desa Sakit, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Sabtu ( 16/08/25 ).

Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Nusa Penida, Ketua Tim Nusa Penida For Tomorrow ( NPFT), Bendesa Adat Sebunibus, anggota kelompok Sadar Wisata Desa Adat Sebunibus, STT. Satya Dharma Sebunibus, Mahasiswa KKN UNUD 2025 dan perwakilan Kepala Sekolah serta Guru SD N 6 Sakti beserta siswa yang mendapat pendampingan dari Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sakti.

Ketua Tim Nusa Penida For Tomorrow ( NPFT) menyampaikan bahwa Nusa Penida Mengajar ini menggabungkan program pembangunan sumber daya manusia dan pelestarian lingkungan.

Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi kepada masyarakat dan anak anak sekolah terhadap pentingnya kelestarian lingkungan, khususnya agar lebih paham cara pemilahan sampah,”imbuhnya.

Sementara itu, Babinsa Sakti Serda Nyoman Dayuh mengatakan untuk rangkaian kegiatan diawali dengan clean up campaign sebagai bentuk aksi nyata menjaga kebersihan lingkungan yang dilanjutkan dengan sesi edukasi dan launcing Bank Sampah Hybrid sebagai inovasi pengelolaan sampah berbasis teknologi dan pemberdayaan masyarakat.

Sebagai informasi, Nusa Penida For Tomorrow ( NPFT ) ini tidak hanya berfokus pada edukasi pengelolaan sampah semata, namun juga mulai menyiapkan langkah untuk membangun kesadaran lingkungan dengan pengembangan kapasitas manusia sebagai fondasi menuju Nusa Penida yang bersih, lestari, dan berkelanjutan,”lanjutnya.

Sebagai Babinsa tentu sangat mengapresiasi dan pastinya mendukung penuh serta siap memberikan kontribusi dengan kegiatan positif yang dilakukan NPFT. Kebersihan dan kelestarian lingkungan menjadi hal penting dan sejatinya adalah kewajiban kita bersama untuk mewujudkannya,”lanjutnya.

Semua harus bersinergi, saling mendukung dan bergerak dengan aksi nyata. Ingat aksi nyata hari ini sejatinya menjadi salah satu investasi kita untuk Nusa Penida kedepannya,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sengketa Tanah Antar Warga Terurai Lewat Mediasi Desa, Situasi Aman dan Kondusif

    Sengketa Tanah Antar Warga Terurai Lewat Mediasi Desa, Situasi Aman dan Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 22 November 2025 — Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial dan menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Janry Selanno, turut berperan aktif dalam proses mediasi penyelesaian sengketa tanah warga di wilayah Desa Sanggandolu, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan berlangsung pada Sabtu, 22 November 2025, pukul 09.00 WITA hingga […]

  • Pemantauan Sawah Irigasi Mbay Kiri: Babinsa Koramil Aesesa Hadir di Tengah Petani

    Pemantauan Sawah Irigasi Mbay Kiri: Babinsa Koramil Aesesa Hadir di Tengah Petani

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Nagekeo-Aesesa Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Laudowik Payong Hurek, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pertanian di areal sawah irigasi Mbay Kiri, yang terletak di Desa Waekokak, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Senin (25/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan oleh aparat kewilayahan dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional serta mempererat kemanunggalan TNI dengan […]

  • Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Lakukan Sosialisasi

    Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Lakukan Sosialisasi

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Pandai, Serda Rahmad Bao dari Koramil 1622-02/Pantar, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (komsos) pada Senin, 15 Desember 2025, pukul 10.00 Wita. Kegiatan berlangsung di rumah Bapak Malik Pure, RT 01/RW 02, Desa Pandai, Kecamatan Pantar. Kegiatan komsos tersebut merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam menjalin kedekatan dengan masyarakat serta mengetahui secara […]

  • Danramil Mendoyo Hadiri Pengukuhan Bendesa Adat Munduk Anggrek Kaja, Tekankan Sinergitas TNI dan Tokoh Adat.

    Danramil Mendoyo Hadiri Pengukuhan Bendesa Adat Munduk Anggrek Kaja, Tekankan Sinergitas TNI dan Tokoh Adat.

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Danramil 1617-02/Mendoyo, Kapten Inf. Made Sujana Arianta, menghadiri upacara pengukuhan (Ngadegan) Jro Bendesa dan Prajuru Desa Adat Munduk Anggrek Kaja periode 2026-2031. Kegiatan ini berlangsung khidmat di Pura Puseh Desa Adat Munduk Anggrek Kaja, Desa Yehembang Kauh, Kecamatan Mendoyo, Sabtu (03/01/2026). Kehadiran Danramil dalam acara ini mendampingi Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, […]

  • Koramil 1608-02/Bolo Gelar Siskamling Serentak untuk Cegah Kriminalitas di Kecamatan Bolo

    Koramil 1608-02/Bolo Gelar Siskamling Serentak untuk Cegah Kriminalitas di Kecamatan Bolo

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bolo _ Senin, 22 September 2025 – Bertempat di Makoramil 1608-02/Bolo, Kabupaten Bima, Serma Kurniawan selaku Bati Komsos Koramil 1608-02/Bolo memimpin kegiatan Siskamling guna mencegah tindak kriminal di wilayah Kecamatan Bolo dan Madapangga. Kegiatan melibatkan berbagai unsur, antara lain anggota Koramil, Satpol-PP, Linmas, tokoh masyarakat (Tomas), tokoh agama (Toga), tokoh adat (Toda), serta kepala dusun […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Latih Disiplin dan Mental Siswa SMKN 1 Taliwang

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Latih Disiplin dan Mental Siswa SMKN 1 Taliwang

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — Dalam rangka membentuk karakter generasi muda yang tangguh, disiplin, dan berjiwa nasionalis, Kodim 1628/Sumbawa Barat melaksanakan kegiatan Pelatihan Dasar Mental, Disiplin, dan Permildas bagi siswa-siswi SMKN 1 Taliwang. Kegiatan ini berlangsung pada Senin, 14 Juli 2025 pukul 07.30 WITA, bertempat di Lapangan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. […]

expand_less