Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Dandim 1619/Tabanan Berikan Pembinaan pada Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan

Dandim 1619/Tabanan Berikan Pembinaan pada Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Tabanan – Dalam rangka menanamkan nilai-nilai kebangsaan dan meningkatkan semangat pengabdian kepada bangsa dan negara, Paskibraka Kabupaten Tabanan menggelar acara Renungan Jiwa, bertempat di Jl. Katamso no 2, Desa Delod Peken. Kec. Tabanan, Kamis (14/8/2025).

Acara Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran dan semangat anggota Paskibraka dalam mengemban tugas mulia sebagai pengibar bendera Merah Putih. Dandim 1619/Tabanan, Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., menjadi pembina dalam acara ini, memberikan pengarahan dan motivasi kepada para anggota Paskibraka.

“Renungan jiwa ini sangat penting bagi anggota Paskibraka untuk memahami makna pengabdian dan tanggung jawab mereka dalam mengibarkan bendera Merah Putih. Semangat kebangsaan dan kesatuan harus selalu dijunjung tinggi dalam setiap tugas yang diemban dan Pelatih sudah memberikan pekatihan yang terbaik jadi adik adik pada saat pelaksanaan Upacara 17 Agustus 2025 bisa tampil dengan kompak dan terbaik,” ujar Dandim 1619/Tabanan.

Dengan bimbingan dari Dandim 1619/Tabanan, acara Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan berlangsung dengan lancar dan penuh semangat. Para anggota Paskibraka diharapkan dapat mengemban tugas mereka dengan penuh tanggung jawab dan kebanggaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Pemantauan Ketat Arus Penumpang di Pelabuhan ASDP Ofalangga

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Laksanakan Pemantauan Ketat Arus Penumpang di Pelabuhan ASDP Ofalangga

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 21 November 2025 – Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut di wilayah binaan, Koramil 1627-02/Pantai Baru menurunkan personelnya untuk melaksanakan kegiatan pemantauan rutin di Pelabuhan ASDP Ofalangga, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Piket Koramil, Kopda Grani Fia, pada Jumat (21/11) sekitar pukul 12.20 […]

  • Babinsa Murbaya Pastikan Penyaluran MBG Sesuai Standar Gizi

    Babinsa Murbaya Pastikan Penyaluran MBG Sesuai Standar Gizi

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 122
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait pemenuhan kebutuhan gizi masyarakat, Babinsa jajaran Kodim 1620/Loteng terus melakukan pengawalan dan pendampingan penyaluran Makanan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaan. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan makanan yang disalurkan tepat sasaran, berkualitas, dan sesuai dengan standar gizi yang telah ditetapkan oleh Badan Gizi Nasional (BGN). Salah […]

  • Program Makan Sehat di Wetabua Berjalan Tertib dan Lancar

    Program Makan Sehat di Wetabua Berjalan Tertib dan Lancar

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Alor–Wetabua, 27 Agustus 2025 – Babinsa Kelurahan Wetabua, Kecamatan Teluk Mutiara, Koptu Ronald Iriyanto, melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan makan sehat bergizi yang diselenggarakan oleh Operasional Unit SPPG Mandiri di bawah naungan Yayasan Abdi Mulia Sejahtera Mitra BGN, Rabu (27/8/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mendukung kesehatan dan gizi anak sekolah di wilayah Kodim […]

  • TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ende Monitoring Posyandu untuk Kesehatan Masyarakat

    TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ende Monitoring Posyandu untuk Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan monitoring dan pengamanan wilayah pada kegiatan Posyandu Balita, Posyandu Remaja, dan Posyandu Lansia yang berlangsung di Posyandu Ateau, Lingkungan Ateau, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Rabu (07/01/2026). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini dihadiri oleh Lurah Mbongawani, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Serda Jakaria Ahmad, Kasi Kesmas Kecamatan Ende Selatan, […]

  • Babinsa Desa Belo Laksanakan Patroli dan Komsos Jaga Kondusivitas Wilayah

    Babinsa Desa Belo Laksanakan Patroli dan Komsos Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month 19 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Belo, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Serda Sukardin melaksanakan kegiatan patroli wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat, pada Rabu, 14 Januari 2026. Kegiatan patroli dilaksanakan dengan menyusuri sejumlah titik strategis di Desa Belo guna memantau situasi keamanan serta […]

  • Kemeriahan Rangkaian Kegiatan Variety Show Bertajuk Kita Indonesia Turut Dihadiri Dansatgas Yonif 741/GN

    Kemeriahan Rangkaian Kegiatan Variety Show Bertajuk Kita Indonesia Turut Dihadiri Dansatgas Yonif 741/GN

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Belu – Dansatgas Yonif 741/GN hadiri acara live RRI dengan tema “Kita Indonesia, Merajut Keberagaman Menyatukan Bangsa,” yang berlangsung di titik nol Pelataran Plaza Perizinan Atambua, Kabupaten Belu, NTT. Sabtu (23/08/2025). Dansatgas Yonif 741/GN Letkol Inf Gafur Thalib menghadiri undangan acara Variety Show yang diselenggarakan oleh Radio Republik Indonesia (RRI) Atambua, dalam kegiatan tersebut pun […]

expand_less