Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Anggota Koramil 01/ Ba’a Gotong Royong Bersama Warga Pembersihan Lingkungan

Anggota Koramil 01/ Ba’a Gotong Royong Bersama Warga Pembersihan Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Anggota Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao bersama warga Lekioen gotong royong bersihkan lingkungan dalam rangka menyambut HUT RI Ke-80 di Kelurahan Mokdale Kecamatan Lobalain Kabupaten Rote Ndao.Senin(11/8/25)

Kegiatan tersebut dilakukan sebagai perwujudan kemitraan Anggota Koramil bersama Masyarakat melakukan karya bakti pembersihan rumput liar dan semak belukar yang tumbuh di pinggir jalan tersebut.

Anggota Koramil membaur bersama Warga melaksanakan kegiatan karya bakti untuk memotivasi warga untuk meningkatkan kesadaran bergotong royong. sebagai upaya menata lingkungan menjadi rapi dan bersih di Kelurahan Mokdale.

Batituud Koramil 01/Ba’a Serka Semi Bulak mengatakan, dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi Masyarakat dan dapat mempererat tali silaturahmi antara Babinsa bersama Warga Masyarakat, sehingga akan terwujud Kemanunggalan TNI dan Masyarakat. Ungkapnya.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Hadirkan Rasa Aman di Desa Niopanda Lewat Komsos
    NTT

    Babinsa Kodim 1602/Ende Hadirkan Rasa Aman di Desa Niopanda Lewat Komsos

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Mohamad Samin, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Niopanda, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Jumat pagi (1/8/2025) pukul 08.02 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah dan menciptakan situasi ketertiban yang kondusif di lingkungan desa. Babinsa juga berupaya memberikan rasa aman kepada masyarakat sehingga […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Lakukan Monitoring dan Komsos di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Lakukan Monitoring dan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kodim 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Ndetumbera, KM. 10 Roworeke, Kelurahan Rewarangga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, pada Senin pagi pukul 10.37 WITA. Kegiatan yang dipimpin oleh Sertu Nurhadiman Soni dan Serda Damianus Kerhi ini berlangsung bersamaan dengan seremonial adat yang dihadiri oleh sekitar 40 masyarakat […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Terlibat Aktif dalam Kegiatan Donor Darah HUT Bank NTT ke-63

    Kodim 1613/Sumba Barat Terlibat Aktif dalam Kegiatan Donor Darah HUT Bank NTT ke-63

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 56
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung kegiatan sosial yang diselenggarakan oleh Bank NTT, anggota Kodim 1613/Sumba Barat turut ambil bagian dalam aksi donor darah yang digelar di Kantor Bank NTT, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Selasa (15/7/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun Bank NTT yang ke-63, […]

  • Babinsa Gereneng Ajak Warga Jaga Anak dari Pergaulan Bebas dan Nikah Dini
    NTB

    Babinsa Gereneng Ajak Warga Jaga Anak dari Pergaulan Bebas dan Nikah Dini

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    ‎LOMBOK TIMUR — Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, Babinsa Desa Gereneng, Serda M. Syarif H, melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongkow bersama warga di Dusun Mertak, Desa Gereneng, Kecamatan Sakra Timur, Kabupaten Lombok Timur, pada Rabu (12 November 2025) malam. ‎ ‎Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk pendekatan sosial yang […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa, Benih Ikan Ditebar untuk Tingkatkan Ekonomi Warga

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa, Benih Ikan Ditebar untuk Tingkatkan Ekonomi Warga

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam upaya mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat desa melalui sektor perikanan, Babinsa Koramil 1627-01/Baa turut berperan aktif mendampingi kegiatan pelepasan benih ikan di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 22 Desember 2025. Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Sertu Markus Anin, bersama warga Desa Sanggaoen melaksanakan kegiatan pelepasan benih ikan di Danau Holoama, Desa Sanggaoen, […]

  • Gerakan Pangan Murah: Kodim 1624/Flotim Bersama BULOG Distribusikan 5 Ton Beras

    Gerakan Pangan Murah: Kodim 1624/Flotim Bersama BULOG Distribusikan 5 Ton Beras

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Larantuka – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Komando Distrik Militer (Kodim) 1624/Flores Timur kembali melaksanakan kegiatan bakti sosial berupa Gerakan Pangan Murah yang dipusatkan di Pasar Oka, Desa Lamawalang, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, Selasa (23/09/2025). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Kodim 1624/Flotim, Kapten Inf […]

expand_less