Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Ada Dan Bermanfaat, Babinsa Koramil Banjarangkan Monitoring Upacara Keagamaan
NTT

Ada Dan Bermanfaat, Babinsa Koramil Banjarangkan Monitoring Upacara Keagamaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Adanya kegiatan keagamaan diwilayah teritorialnya kembali mendapat respon baik dari para aparat keamanan Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang terjun langsung memberikan pengawalan dan pengamanan.

Memberikan pengawalan dan pengamanan kegiatan di wilayah binaan merupakan hal wajib bagi Babinsa sebagai pembina desa, “ucap Babinsa Negari Serka Gede Adiasa saat ditemui, Jumat ( 08/08/25 ).

Pagi ini di Pura Melanting Banjar Adat Sarimertha Desa Negari, sedang digelar upacara Mecaru Eka Sata dan Netegan yang merupakan rangkaian dari Upacara Karya Mamungkah, Caru Balik Sumpah, Ngenteg Linggih, Nyenuk, Mekebat Daun dan Mangun Ayu,”terangnya.

Upacara ini dipimpin oleh Ida Pedanda Geriya Gede Tusan dan diikuti oleh seluruh warga Banjar Adat Sarimertha,”ungkapnya.

Sementara itu di lokasi berbeda pengamanan upacara keagamaan juga dilakukan Kopda Gede Raka Babinsa Nyalian terkait adanya upacara pemelaspasan Alit/pemakuan pelinggih tugu karang dan indra blaka di kantor Desa Nyalian.

Hadir dalam kegiatan di wilayah binaan seperti ini sudah hal biasa bagi Babinsa. Tidak hanya menjadi Tupoksi aparat kewilayahan saja, namun keaktifan seorang Babinsa di wilayah binaan akan menjadi faktor penting dalam mengoptimalkan tugas,”jelasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Latih Materi Tata Upacara Sipil (TUS) Kepada Siswa Siswi Baru

    Babinsa Latih Materi Tata Upacara Sipil (TUS) Kepada Siswa Siswi Baru

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sertu Anderson Telusa Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 02/pantai Baru Kodim 1627/Rote bersama Anggota Polsek Pantai Baru memberikan  pelatihan Tata Upacara Sipil (TUS) Program MPLS kepada siswa baru Murid UPTD SMPN 1 Pantai Baru Kel.Olafulihaa Kec.Pantai Baru Kabupaten Rote Ndao,Kamis(17/7/25) Pelatihan Tata Upacara Sipil (TUS) yang diberikan dalam rangka peningkatan kemampuan siswa […]

  • Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Labolewa

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Labolewa

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Misraim A. Fay, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus monitoring wilayah di Desa Labolewa, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, pada Jumat (02/01/2026). Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa sebagai ujung tombak satuan teritorial TNI AD di wilayah binaan. […]

  • Babinsa Desa Jurumapin Koramil 1607-04/Alas Hadiri Prosesi Pemakaman Warga Binaan

    Babinsa Desa Jurumapin Koramil 1607-04/Alas Hadiri Prosesi Pemakaman Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Babinsa Desa Jurumapin, Koramil 1607-04/Alas, Serka Yuliadi menghadiri prosesi pemakaman almarhumah Hj. Markia (80 tahun), warga Dusun Jurumapin Bawah, Desa Jurumapin, Kecamatan Buer, yang meninggal dunia akibat musibah kebakaran rumah pada Senin malam (25/8/2025). Prosesi pemakaman dilaksanakan pada Selasa (26/8/2025) di Tempat Pemakaman Umum (TPU) setempat dengan penuh khidmat, dihadiri keluarga […]

  • Babinsa dan Aparat Gabungan Pantau Aktivitas Pasar Wolowona demi Kamtibmas

    Babinsa dan Aparat Gabungan Pantau Aktivitas Pasar Wolowona demi Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Damianus Kerhi, bersama petugas dari Satuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) dan Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Ende melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Pasar Wolowona, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur pada Kamis pagi. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09.30 WITA ini bertujuan untuk memantau dan […]

  • Penghormatan Terakhir Kepada Pahlawan di TMP Malua Galiau

    Penghormatan Terakhir Kepada Pahlawan di TMP Malua Galiau

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT —ALOR, — Dalam rangka menghormati jasa para pahlawan bangsa, Sabtu (tanggal perlu ditambahkan oleh redaksi), Pemerintah Kabupaten Alor bersama unsur TNI/Polri dan Forkopimda menggelar Upacara Ziarah Nasional serta Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan Malua Galiau. Kegiatan dimulai dengan masuknya rombongan upacara ke lokasi makam pahlawan, kemudian dipimpin oleh Pemimpin Upacara Ziarah Nasional yang […]

  • Babinsa Desa Belo Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih, Pastikan Proses Tepat Sasaran

    Babinsa Desa Belo Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih, Pastikan Proses Tepat Sasaran

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Belo, Serda Sukardin, Anggota Koramil 1628-05/Jereweh melakukan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di wilayah binaannya pada Kamis, (04 Desember 2025). Kegiatan ini bertujuan memastikan pembangunan berjalan sesuai rencana dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Dalam pengawasannya, Serda Sukardin menekankan pentingnya keterlibatan Babinsa tidak hanya sebagai pengawas, tetapi juga sebagai […]

expand_less