Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Kolaborasi TNI dan Desa Batuan Wujudkan Jalan Usaha Tani Penghubung Antarbanjar

Kolaborasi TNI dan Desa Batuan Wujudkan Jalan Usaha Tani Penghubung Antarbanjar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Sukawati, Sabtu (9/8/2025) memasuki H+17 pelaksanaan Program TMMD ke-125 Tahun 2025, pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) di Banjar Lantangidung yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, terus menunjukkan hasil nyata dan membawa harapan besar bagi masyarakat.

Perbekel Desa Batuan, Ari Anggara, menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Satgas TMMD yang telah bekerja keras demi kemajuan desa. “Jalan ini akan mempermudah akses para petani, memperlancar distribusi hasil panen, dan tentu saja meningkatkan perekonomian warga,” ujarnya.

Ucapan terima kasih juga datang dari Kadus Banjar Penida, A.A. Gede Puja, yang mengungkapkan kebanggaannya melihat semangat gotong royong antara TNI dan warga. “Kami sangat terbantu. Pembangunan ini menjawab kebutuhan mendesak masyarakat,” katanya.

Kadus Banjar Lantangidung, I Made Wiradana, menambahkan bahwa progres pembangunan yang cepat adalah bukti kerja sama yang solid. “Ini bukan hanya pembangunan fisik, tetapi juga mempererat hubungan warga dengan TNI,” tegasnya.

Pembangunan Jalan Usaha Tani ini diharapkan selesai tepat waktu, sehingga dapat segera dimanfaatkan untuk memperlancar aktivitas pertanian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Batuan.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dojang Kodim 1621/TTS Panen Medali di 1st Stekan Taekwondo Championship

    Dojang Kodim 1621/TTS Panen Medali di 1st Stekan Taekwondo Championship

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Soe – Taekwondo Dojang Kodim 1621/TTS kembali menorehkan prestasi membanggakan pada ajang Kejuaraan Taekwondo 1st Stekan Championship yang digelar di GOR Nekmese, Kota Soe, Kabupaten Timor Tengah Selatan, sabtu dan Minggu 6 s/d 7 Desember 2025. Pada kejuaraan bergengsi tersebut, Dojang Kodim 1621/TTS menurunkan 37 atlet yang bertanding di beberapa kategori, yakni Prakadet A, Prakadet […]

  • Pembukaan Jalan dan Rehab RTLH Sasaran Fisik dan Non Fisik TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung

    Pembukaan Jalan dan Rehab RTLH Sasaran Fisik dan Non Fisik TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 Kodim 1611/Badung TA 2025, sedang berlangsung di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Kegiatan ini terdiri dari sasaran fisik dan non fisik yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Rabu, (15/10/25). Untuk sasaran pokok dari kegiatan TMMD ini yakni pembukaan badan jalan dengan ukuran […]

  • Pererat Sinergi, Dandim 1628/KSB dan Koramil Jereweh Temui Tokoh Masyarakat

    Pererat Sinergi, Dandim 1628/KSB dan Koramil Jereweh Temui Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Komandan Kodim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, didampingi anggota Koramil 1628-05/Jereweh, melaksanakan kegiatan silaturahmi dengan tokoh masyarakat di wilayah Kecamatan Jereweh, Minggu (28/9/2025). Kunjungan silaturahmi ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, sekaligus memperkuat sinergi dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1628/KSB menyampaikan pentingnya […]

  • Babinsa Sebeok Dukung Pembentukan Brigade Pangan di Orong Telu
    NTB

    Babinsa Sebeok Dukung Pembentukan Brigade Pangan di Orong Telu

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTB, Sumbawa — Dalam rangka memperkuat ketahanan pangan dan mendukung program pemerintah di sektor pertanian, Babinsa Desa Sebeok Koramil 1607-03/Ropang, Serda Edi Satria, menghadiri sekaligus memberikan dukungan pada kegiatan rapat pertemuan kelompok tani dalam sosialisasi pembentukan Brigade Pangan Desa Sebeok Kecamatan Orong Telu, yang berlangsung di Aula Balai Desa Sebeok, Rabu (12/11/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut […]

  • Sinergi TNI-Polri, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Edukasi Warga Benteng Tawa tentang Bahaya Narkoba

    Sinergi TNI-Polri, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Edukasi Warga Benteng Tawa tentang Bahaya Narkoba

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Ngada, 29 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126, Kodim 1625/Ngada melaksanakan kegiatan penyuluhan tentang bahaya narkoba yang berlangsung di Aula Kantor Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, pada Selasa (28/10/2025). Kegiatan penyuluhan ini dihadiri oleh masyarakat, perangkat desa, tokoh agama, tokoh pemuda, Desa Benteng Tawa. Penyuluhan […]

  • Momen Penuh Haru, Lepas Sambut Dandim Kodim 1612/Manggarai Jadi Ajang Silaturahmi dan Penguatan Satuan

    Momen Penuh Haru, Lepas Sambut Dandim Kodim 1612/Manggarai Jadi Ajang Silaturahmi dan Penguatan Satuan

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Manggarai, 30 Agustus 2025 – Suasana penuh rasa haru sekaligus hangat menyelimuti Makodim 1612/Manggarai di Jl. Banteng, Kelurahan Mbaumuku, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai. Acara lepas sambut Komandan Kodim (Dandim) 1612/Manggarai digelar untuk menandai peralihan tugas dari Letkol Inf Budiman Manurung S.E., M.I.P. kepada Letkol Arh Amos Comonius Silaban S.H., M.M. Acara ini juga menjadi […]

expand_less