Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dikawal TNI Dan Polri, Bupati Klungkung Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung VIP Kelas 1 RSU Gema Santi

Dikawal TNI Dan Polri, Bupati Klungkung Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung VIP Kelas 1 RSU Gema Santi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berlokasi di UPTD RSUD Gema Santi Nusa Penida , Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Babinsa Ped Serda Sang Made Oka bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan peletakan batu pertama pembangunan Gedung VIP kelas 1, Sabtu ( 12/07/25 ).

Kegiatan tersebut dihadiri langsung Bupati Klungkung I Made Satria beserta instansi terkait di jajaran Pemkab Klungkung dan Pemcam serta unsur terkait di Nusa Penida.

Disela pengamanannya, Babinsa Ped Serda Sang Made Oka mengapresiasi dan mendukung pembangunan Gedung VIP kelas 1 UPTD RSUD Gema Santi Nusa Penida ini.

Dengan pembangunan ini diharapkan akan semakin meningkatkan pelayanan dan memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam pelayananan kesehatan,”ungkapnya.

Bukan tanpa alasan, Nusa Penida merupakan satu wilayah Kecamatan Klungkung yang terpisah dan satu-satunya akses keluar masuknya adalah lintas laut,”ucapnya.

Dengaan penambahan fasilitas ini tentunya akan sangat berdampak positif bagi masyarakat Nusa Penida dalam mendapatkan pelayanan kesehatan yang semakin mudah dan lengkap,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Timur Perbarui Data Wilayah dan Jalin Komunikasi dengan Aparat Desa Kedebodu

    Babinsa Ende Timur Perbarui Data Wilayah dan Jalin Komunikasi dengan Aparat Desa Kedebodu

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Monitoring wilayah, Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Pengumpulan Data Teritorial (Puldata Ter) di Desa Kedebodu, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Selasa (02/09/2025). Kegiatan dimulai pukul 10.30 WITA dengan tujuan memantau situasi keamanan serta menjalin kedekatan dengan aparat desa dan masyarakat. Babinsa juga memastikan bahwa […]

  • Kodim 1612/Manggarai Dukung Penguatan Perlindungan Saksi dan Korban di Manggarai

    Kodim 1612/Manggarai Dukung Penguatan Perlindungan Saksi dan Korban di Manggarai

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    RUTENG, MANGGARAI – Isu urgensi perlindungan hukum menjadi fokus utama di Meeting Room Hotel Revayah, Jalan Trans Flores, pada Rabu, 12 November 2025. Kodim 1612/Manggarai menunjukkan komitmennya dengan menghadiri Sosialisasi Urgensi Perlindungan Saksi dan Korban Dalam Upaya Penanggulangan Tindak Pidana tingkat Kabupaten Manggarai. Mewakili Dandim 1612/Manggarai, Letkol Arh Amos Comenius Silaban, S.H., M.M., hadir Pasi […]

  • Babinsa Koramil 1602-04 Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Ranakolo Selatan

    Babinsa Koramil 1602-04 Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Ranakolo Selatan

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Maurole, Ende — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis S. Raja, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Ranakolo Selatan, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Selasa (10/12/2025) mulai pukul 08.58 WITA. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kondisi keamanan di wilayah binaan tetap aman dan kondusif sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan […]

  • Serda Made Suteja Pimpin Patroli, TNI Jaga Ketenangan dan Keamanan di Kecamatan Lembor

    Serda Made Suteja Pimpin Patroli, TNI Jaga Ketenangan dan Keamanan di Kecamatan Lembor

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 16 Oktober 2025 — Komitmen menjaga ketenangan dan stabilitas di Kecamatan Lembor kembali diwujudkan melalui aksi nyata. Tiga anggota Koramil 1630-02/Lembor, dipimpin oleh Serda Made Suteja, melaksanakan patroli rutin kewilayahan pada Kamis (16/10/2025), sebagai upaya deteksi dini dan pemantauan situasi di lapangan. Patroli ini adalah bagian dari tugas pokok TNI dalam menjaga keamanan, […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Laksanakan Komsos dan Puldata di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Laksanakan Komsos dan Puldata di Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Pengumpulan Data Teritorial (Puldata) di Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Kamis pagi (9/10). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam menjalankan tugas pokok sebagai aparat kewilayahan, serta bentuk kepedulian TNI terhadap kondisi […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Langsung Awasi Penyaluran Bantuan Beras di Desa Otogedu

    Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Langsung Awasi Penyaluran Bantuan Beras di Desa Otogedu

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan pengawasan dan pengamanan dalam kegiatan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 09.00 WITA dan berjalan dengan lancar hingga selesai. Penyaluran bantuan ini merupakan program pemerintah yang bertujuan untuk membantu masyarakat kurang mampu di wilayah […]

expand_less