Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Sinergitas Dalam Tugas Babinsa dan Bhabinkamtibmas PAM Pertandingan Sepak Bola

Sinergitas Dalam Tugas Babinsa dan Bhabinkamtibmas PAM Pertandingan Sepak Bola

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Serka Gasper Kilimandu dan Serda Rony Riberu, melaksanakan pengamanan pertandingan sepak bola di lapangan bola Olafulihaa Kelurahan Olafulihaa Kecamatan Pantai Baru Kabupaten Rote Ndao, Senin (4/08/2025)

Kegiatan ini bertujuan untuk mewujudkan keamanan dan ketertiban selama pertandingan berlangsung, serta mendukung sportivitas antar tim dan penonton.

Babinsa Serka Gasper mengatakan, pengamanan ini dilakukan untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan dan memastikan kondusifitas wilayah.

“Kami meminta agar tim dan penonton menjunjung tinggi sportivitas dan tertib selama pertandingan,” kata Babinsa.

Pengamanan ini juga menjadi wujud kemanunggalan TNI dengan rakyat, serta memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat selama pertandingan.

“Kami berkomitmen untuk mendukung kegiatan masyarakat, termasuk pertandingan sepak bola, dengan memberikan rasa aman dan nyaman.”Tambahnya.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bakti di Batas Negeri, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gelar Penyuluhan Kesehatan Bagi Lansia

    Bakti di Batas Negeri, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gelar Penyuluhan Kesehatan Bagi Lansia

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bakitolas – Wujud kepedulian yang tidak pernah luntur, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Nelu kembali hadir di tengah masyarakat dengan menggelar aksi penyuluhan kesehatan terpadu terkhusus bagi lansia di Desa Bakitolas, Kec. Naibenu, Kab. TTU. Kamis (18/12) Kegiatan penyuluhan kesehatan ini merupakan salah satu program teritorial Satgas Pamtas yang bekerja sama […]

  • Danramil 1623-02/Abang himbau generasi muda pahami bela negara agar terhindar dari ancaman Narkoba.

    Danramil 1623-02/Abang himbau generasi muda pahami bela negara agar terhindar dari ancaman Narkoba.

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – SMP Negeri 2 Abang melaksanakan kegiatan pelatihan teknis pendidikan sebaya anti Narkoba dengan menggandeng Danramil 1623-02/Abang Kapten Inf. Ketut Sukrada sebagai narasumber. Kegiatan berlangsung di ruang laboratorium SMP N 2 Abang Banjar Dinas Kebon Desa Kertha Mandala Kec.Abang Kab.Karangasem, pada Rabu (30/07/25). Kegiatan pelatihan teknis pendidikan sebaya anti narkoba dalam rangka penguatan ketahanan […]

  • Babinsa Koramil 1618-06/Bian Berbaur dengan Warga Desa Oepuah, Ajak Pasang Umbul-Umbul Sambut HUT RI ke-80
    NTT

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian Berbaur dengan Warga Desa Oepuah, Ajak Pasang Umbul-Umbul Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 12 Agustus 2025, Melalui kebersamaan dalam pertemuan sederhana, tercipta komunikasi yang hangat antara Babinsa dan warga, membangun kepercayaan, saling memberi masukan, dan memperkuat rasa persaudaraan di tengah masyarakat Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Patricio Maopelun, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial […]

  • Babinsa Goa Mediasi Sengketa Sapi Masuk Sawah, Permasalahan Diselesaikan Secara Kekeluargaan

    Babinsa Goa Mediasi Sengketa Sapi Masuk Sawah, Permasalahan Diselesaikan Secara Kekeluargaan

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Goa, Koptu Agus Darmawan, melaksanakan kegiatan mediasi terkait permasalahan hewan ternak berupa sapi yang masuk ke area persawahan milik warga, pada Minggu, 21 Desember 2025. Mediasi tersebut dilakukan sebagai upaya penyelesaian konflik antara pemilik ternak dan pemilik lahan sawah agar tidak berkembang menjadi permasalahan yang lebih besar. Kegiatan berlangsung […]

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Pelaksanaan Pariri Miri Festival 2025 di Desa Lawin
    NTB

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Pelaksanaan Pariri Miri Festival 2025 di Desa Lawin

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung kegiatan Pariri Miri Festival 2025 yang berlangsung di Desa Lawin, Kecamatan Ropang. Rabu (26/11/2025). ‎ ‎Kehadiran dan keterlibatan Koramil, khususnya para Babinsa se-Kecamatan Ropang, menjadi bagian penting dalam memastikan kelancaran seluruh rangkaian kegiatan yang diikuti sekitar 250 peserta. ‎ ‎Sejak awal pelaksanaan, personel Koramil 1607-03/Ropang […]

  • Babinsa Koramil Skongkang Laksanakan Patroli Gabungan Siaga III On Call di Pos PAM Nataru Maluk

    Babinsa Koramil Skongkang Laksanakan Patroli Gabungan Siaga III On Call di Pos PAM Nataru Maluk

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru), anggota Koramil 1628-02/Skongkang melaksanakan patroli gabungan Siaga III On Call di wilayah Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Jum’at,( 26/12/2025), mulai pukul 20.00 WITA hingga selesai, bertempat di Pos Pengamanan (Pos PAM) Nataru […]

expand_less