Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 06/Karera Jalin Komsos dengan Warga Desa Nggongi

Babinsa Koramil 06/Karera Jalin Komsos dengan Warga Desa Nggongi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 06/Karera, Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Ferdinan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di rumah Bapak RW Ngunju, Dusun Matawai Amahu, Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur,pada hari Minggu (03/08/2025).

Melalui Komsos ini, Sertu Ferdinan bertujuan mempererat hubungan silaturahmi dengan perangkat desa serta masyarakat setempat. Selain itu, kegiatan ini menjadi sarana untuk menyerap aspirasi warga dan memperkuat sinergi dalam menjaga keamanan serta ketertiban di wilayah tersebut.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI AD Bantu Sukseskan Vaksinasi Rabies, Babinsa Turun Langsung di Kotabaru

    TNI AD Bantu Sukseskan Vaksinasi Rabies, Babinsa Turun Langsung di Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam pencegahan penyebaran rabies, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan pendampingan dan pengawalan kegiatan vaksinasi rabies pada ternak anjing di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa (18/11/2025).   Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut dihadiri langsung oleh Babinsa Serka Densius Berno bersama petugas Poskeswan Kecamatan Kotabaru. […]

  • Sinergi TNI, PUPR, dan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan Pantai

    Sinergi TNI, PUPR, dan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan Pantai

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Oesapa Barat Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Tomi J. Kurumbatu, bersama pemerintah Kota Kupang dan tim dari Kementerian PUPR serta Balai Wilayah Sungai, melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan pantai muara sungai di RT 007/RW 03, Kelurahan Oesapa Barat, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan sekaligus mengantisipasi terjadinya […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Kepercayaan Diri Anak-Anak PAUD Melati Lewat Komsos Edukatif

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Kepercayaan Diri Anak-Anak PAUD Melati Lewat Komsos Edukatif

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Nasrudin Latif, mengadakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan anak-anak di PAUD Melati, Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Rabu pagi (8/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.20 WITA dan diikuti oleh 12 anak didik bersama para guru. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan permainan edukatif sekaligus memotivasi anak-anak agar berani dan percaya diri. […]

  • Dukung pengelolaan tanah ulayat yang berkelanjutan, Pjs. Danramil 1623-08/Kubu hadiri kegiatan sosialisasi.

    Dukung pengelolaan tanah ulayat yang berkelanjutan, Pjs. Danramil 1623-08/Kubu hadiri kegiatan sosialisasi.

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pjs. Danramil 1623-08/Kubu Kapten Inf Ketut Sukrada bersama instansi terkait menghadiri kegiatan sosialisasi pengadministrasian dan pendaftaran tanah ulayat di Kab.Karangasem Provinsi Bali tahun 2025. Kegiatan diselenggarakan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional direktorat jenderal penetapan hak dan pendaftaran tanah, di Balai Banjar Desa Adat Muntig Desa Tulamben Kec.Kubu Kab.Karangasem, pada Kamis […]

  • Babinsa Moteng Bantu PLN Perbaiki Kabel Listrik Kendor Demi Kelancaran Aktivitas Warga

    Babinsa Moteng Bantu PLN Perbaiki Kabel Listrik Kendor Demi Kelancaran Aktivitas Warga

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya menjaga keselamatan dan kelancaran aktivitas masyarakat, Babinsa Desa Moteng, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muhaimin, turut membantu dan mengawasi pihak PLN dalam kegiatan penarikan kabel listrik yang kendor di jalan utama Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (03/11/2025), pukul 17.25 Wita. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai langkah cepat […]

  • Babinsa Timuhun Bersama Perangkat Desa Melayat Ke Rumah Duka warga Binaan

    Babinsa Timuhun Bersama Perangkat Desa Melayat Ke Rumah Duka warga Binaan

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam menjalankan tugas di wilayah binaan, sebagai seorang Babinsa harus mampu menjaga tali silahturahmi dan hubungan harmonis dengan masyarakat. Selalu hadir ditengah warga dalam berbagai situasi dan kondisi merupakan komitmen yang harus selalu dipegang teguh oleh Babinsa demi memperkokoh kemanunggalan dalam rangka mengptimlkan Tupoksinya. Demikian disampaikan Babinsa Timuhun Serda Kadek Dwi Awan saat melaksanakan […]

expand_less