Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil 1625-03/Boawae Gelar Rapat Koordinasi Penetapan Lahan KDMP Desa Woedoa

Koramil 1625-03/Boawae Gelar Rapat Koordinasi Penetapan Lahan KDMP Desa Woedoa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month 3 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan Koperasi Merah Putih, Koramil 1625-03/Boawae melalui Posramil Nangaroro melaksanakan kegiatan rapat koordinasi penetapan lokasi lahan KDMP Desa Woedoa serta sosialisasi proses penghibaan lahan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 14 Januari 2026, bertempat di Desa Woedoa dan Kelurahan Nangaroro, Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo.

Rapat koordinasi ini dipimpin oleh Babinsa Posramil Nangaroro Serka Farid Abubakar selaku Danposramil Nangaroro. Dalam kegiatan tersebut dibahas penetapan lokasi lahan KDMP Desa Woedoa serta penjelasan terkait proses penghibaan lahan dari Bapak Simon kepada desa, yang nantinya akan digunakan untuk mendukung pembangunan Koperasi Merah Putih.

Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Koperasi Kabupaten Nagekeo, Kepala Desa Woedoa, Ketua LPA Desa Woedoa, Ketua BPD Desa Woedoa, Ketua KDMP Desa Woedoa, serta tokoh masyarakat Desa Woedoa. Seluruh peserta rapat menyambut baik rencana pembangunan tersebut dan sepakat untuk mendukung proses yang akan dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Selama kegiatan berlangsung tidak terdapat hal-hal menonjol. Cuaca terpantau mendung, namun tidak mengganggu jalannya rapat. Situasi secara umum berjalan aman dan kondusif hingga kegiatan selesai.

Kegiatan ini merupakan wujud peran aktif TNI AD melalui Koramil 1625-03/Boawae dalam mendukung program pemerintah di bidang pemberdayaan ekonomi masyarakat serta memperkuat sinergi antara TNI, pemerintah daerah, dan masyarakat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Piket Kodim 1621 TTS Laksanakan Patroli Malam

    Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Piket Kodim 1621 TTS Laksanakan Patroli Malam

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 58
    • 0Komentar

    So’e – Upaya menciptakan suasana Aman dan kondusif di wilayah binaan, Piket Kodim 1621/TTS melaksanakan kegiatan patroli malam bertempat di sekitaran Kota So’e Kab. TTS Pada Minggu Malam (28/9/2025). Patroli dilaksanakan di sekitar Kota So’e, Tepatnya Di Kampung Rote. Kehadiran Piket Kodim 1621/TTS menjadi bentuk nyata sinergi TNI dengan rakyat dalam menjaga keamanan lingkungan. Pajaga […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Sekarteja Gelar Patroli Jelang Hultah NWDI ke-90

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Sekarteja Gelar Patroli Jelang Hultah NWDI ke-90

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan dan menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Sekarteja Sertu Mohammad Subuh dari Koramil 1615-01/Selong bersama Bhabinkamtibmas Aipda M. Rizal Mikdad, Sekretaris Lurah, Ketua Lingkungan, serta anggota Linmas melaksanakan patroli keamanan lingkungan di wilayah Kelurahan Sekarteja, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu(13/09/2025) ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilakukan […]

  • Umat Rukun dan Sinergi, Indonesia Damai dan Maju, Hari Amal Bakti Ke 80 tahun 2025 Di Klungkung Diwarnai Jalan Santai

    Umat Rukun dan Sinergi, Indonesia Damai dan Maju, Hari Amal Bakti Ke 80 tahun 2025 Di Klungkung Diwarnai Jalan Santai

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han mendampingi Bupati dan Wabup Klungkung menghadiri berlangsungnya kegiatan jalan santai yang diselenggarakan oleh Kemenag Rl Kabupaten Klungkung dalam rangka Hari Amal Bakti ke 80 tahun 2025, Kamis ( 18/12/25 ). Kegiatan tersebut digelar di depan Monumen Ida Dewa Agung Jambe Klungkung yang diikuti oleh ratusan […]

  • Kuatkan Sinergitas Lestarikan Adat, Babinsa Koramil Klungkung  Atensi Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Lan Pasraman

    Kuatkan Sinergitas Lestarikan Adat, Babinsa Koramil Klungkung Atensi Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Lan Pasraman

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menjaga kapasitas dan kelestarian adat, tradisi dan budaya lokal, Babinsa Semarapura Kaja Serka Wayan Wardana menghadiri kegiatan peningkatan kapasitas keprajuruan lan pasraman, Rabu ( 29/10/25 ). Kegiatan yang diselenggarakan oleh Desa Adat Besang Kawan, Kelurahan Semarapura Kaja, Kecamatan/Kabupaten Klungkung ini dilaksanakan di Balai Desa Adat Besang Kawan yang dihadiri oleh Bendesa Madya […]

  • Danramil Denpasar Timur Jadi Narasumber Penataran Katpuan Ter TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Teritorial

    Danramil Denpasar Timur Jadi Narasumber Penataran Katpuan Ter TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Teritorial

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Gedung Serba Guna I Gusti Putu Duwinda, Mako Lanal Denpasar, menjadi lokasi berlangsungnya Penataran Katpuan Ter Tersebar TNI AL TA. 2025. Kegiatan ini menghadirkan Danramil 1611-01/Denpasar Timur, Kapten Inf I Wayan Suara, sebagai salah satu narasumber yang memberikan wawasan dan pengetahuannya kepada para peserta. Selasa, (25/11/25). Acara ini dihadiri oleh berbagai pejabat […]

  • Serka Jaedun Purna Tugas, Dandim 1613/Sumba Barat Pimpin Langsung Acara Perpisahan

    Serka Jaedun Purna Tugas, Dandim 1613/Sumba Barat Pimpin Langsung Acara Perpisahan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 148
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius H. Sogen, S.E., M.Han., memimpin langsung jalannya acara purna bakti (pensiun) salah satu prajurit terbaik Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Jaedun. Acara ini dilaksanakan secara khidmat di aula Makodim 1613/Sumba Barat, yang terletak di Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Senin (04/08/2025). Serka […]

expand_less