Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Butanalagu Himbau Pentingnya Keamanan dan Kebersihan

TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Butanalagu Himbau Pentingnya Keamanan dan Kebersihan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month 3 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Fransiskus Dejesus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Butanalagu, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Rabu (14/01/2026), mulai pukul 09.00 WITA hingga 10.10 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan warga di wilayah binaan. Babinsa juga memberikan himbauan kepada masyarakat mengenai pentingnya menjaga keamanan lingkungan dan kebersihan, agar kesehatan tetap terjaga.

“Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman, sekaligus menumbuhkan simpati warga terhadap TNI AD yang selalu hadir di wilayah binaan,” ujar Kopda Fransiskus Dejesus.

Kegiatan dihadiri oleh warga Desa Butanalagu dan berlangsung aman, tertib, dan lancar. Selama kegiatan, tidak ada hal menonjol yang terjadi dan cuaca mendukung pelaksanaan kegiatan dengan cerah.

Kegiatan Komsos dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga keamanan dan mendukung kesejahteraan masyarakat, sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI dan Warga Dorotangga Perkuat Kemanunggalan Lewat Komsos

    TNI dan Warga Dorotangga Perkuat Kemanunggalan Lewat Komsos

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Babinsa Kelurahan Dorotangga, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Jubaedin terus aktif menjalin komunikasi dengan masyarakat di wilayah binaan. Pada Sabtu (24/8/2025), ia melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di RT 10 Lingkungan Jado, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Dalam pertemuan tersebut, Serka Jubaedin mengajak warga untuk selalu menjaga hubungan silaturahmi antar sesama. Menurutnya, keharmonisan dan […]

  • Sinergi Babinsa dan Posyandu Bintaro Wujudkan Warga Sehat

    Sinergi Babinsa dan Posyandu Bintaro Wujudkan Warga Sehat

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Upaya meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya bagi lansia dan balita, terus digencarkan di Kelurahan Bintaro, Kecamatan Ampenan. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Bintaro, Komando Rayon Mikiter (Koramil) 1606-09/Ampenan, Serda I Gede Puja Diarsa, turut mendampingi pelaksanaan monitoring Posyandu “Kakap” dan Posbindu yang berlangsung di Lingkungan Pondok Perasi, Kamis (18/9/2025). Kegiatan rutin bulanan […]

  • Sinergi Satgas dan Warga Lakmars Gelar Panen Sawi Melimpah

    Sinergi Satgas dan Warga Lakmars Gelar Panen Sawi Melimpah

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Lakmars melaksanakan kegiatan panen raya tanaman sawi bersama masyarakat di Desa Lakmars, Kecamatan Lakmanen Selatan, Kabupaten Belu. Kegiatan ini menjadi wujud kepedulian Satgas dalam mendukung ketahanan pangan dan membantu meningkatkan produktivitas pertanian warga perbatasan. Panen raya dilakukan di lahan perkebunan milik kelompok tani setempat yang selama […]

  • Gelar Pengawalan, Babinsa Takmung pastikan Upacara Ngaben Berjalan Aman Dan Lancar

    Gelar Pengawalan, Babinsa Takmung pastikan Upacara Ngaben Berjalan Aman Dan Lancar

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Aparat TNI Polri di Desa Takmung bersinergi bersama paera pecalang menggelar pengamanan upacara keagamaan pitra yadnya pengabenan di Desa Adat Umasalakan, Desa Takmung, Kecamatan banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 05/08/25 ). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai wujud nyata peran aktif dan pelayanan aparat kewilayahan terhadap kegiatan yang digelar masyarakat. Pengamanan ini juga dilaksanakan dalam […]

  • Panen Ketahanan Pangan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bagikan Sayuran ke Warga Perbatasan

    Panen Ketahanan Pangan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bagikan Sayuran ke Warga Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Napan – Satgas pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Napan Bawah melaksanakan kegiatan berbagi sayuran yang merupakan hasil ketahanan pangan Pos Napan kepada masyarakat Desa Napan, Kec. Bikomi Utara, Kab. TTU. Senin (17/11)   Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar perbatasan, dengan memberikan bantuan pangan berupa sayuran yang merupakan hasil ketahanan […]

  • Kodim 1602/Ende Gandeng Ormas Gelar Patroli Bersama Amankan Kota

    Kodim 1602/Ende Gandeng Ormas Gelar Patroli Bersama Amankan Kota

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban wilayah, Kodim 1602/Ende kembali melaksanakan patroli pengamanan terpadu bersama berbagai elemen masyarakat. Kegiatan ini melibatkan organisasi kemasyarakatan seperti FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik, sebagai bentuk sinergi antara TNI dan komponen bangsa lainnya. Kamis 02 Oktober 2025. Apel kesiapan patroli digelar di Makodim 1602/Ende dan dipimpin langsung […]

expand_less