Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Brang Rea Rehap Masjid Al-Muhajirin

Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Brang Rea Rehap Masjid Al-Muhajirin

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menumbuhkan semangat kebersamaan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan gotong royong perehapan Masjid Al-Muhajirin bersama masyarakat, Rabu (14/01/2026).

Kegiatan tersebut dipimpin oleh DPP Danpos Ramil Brang Rea Serka Kusmiran, yang diikuti seluruh Babinsa Kecamatan Brang Rea. Gotong royong dilaksanakan mulai pukul 07.10 WITA dan bertempat di Dusun Bree, Desa Sapugara Bre, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat.

Perehapan masjid dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap sarana ibadah masyarakat sekaligus untuk memperkuat hubungan silaturahmi antara aparat teritorial dengan warga binaan.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat disambut antusias oleh warga yang turut serta membantu proses perbaikan masjid.
Serka Kusmiran menyampaikan bahwa kegiatan gotong royong ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa guna menumbuhkan semangat kebersamaan, kekompakan, dan kepedulian sosial di wilayah binaan.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan lancar, serta diharapkan mampu memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar dalam mendukung kenyamanan beribadah di Masjid Al-Muhajirin.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serka Carlos Cardoso Dukung Edukasi Anti Narkoba dan HUT ke-12 Desa Letmafo Timur

    Serka Carlos Cardoso Dukung Edukasi Anti Narkoba dan HUT ke-12 Desa Letmafo Timur

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 82
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 29 Juli 2025, selalu hadir di tengah Masyarakat. Antusiasme warga adalah bukti kuat bahwa bukan sekadar seremonial, tetapi momen yang mempererat kebersamaan dan membangun semangat Desa, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Carlos Cardoso, menghadiri kegiatan pembukaan lomba/pertandingan dalam rangka pencegahan narkoba tingkat sekolah dasar dan menengah (SD dan SMP), yang dilanjutkan dengan acara pembukaan […]

  • Dukung Kearifan Lokal, Babinsa Hadiri Kegiatan Kelompok Pengrajin Tenun Ikat

    Dukung Kearifan Lokal, Babinsa Hadiri Kegiatan Kelompok Pengrajin Tenun Ikat

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KUPANG-AMARASI – Dalam rangka menjaga budaya kearifan lokal serta untuk meningkatkan ekonomi warga di Desa Tesbatan II, Kepala Desa Tesbatan II menggelar kegiatan pelelangan Kain Tenun Ikat, di Desa Tesbatan, Kecmaatan Amarasi, Selasa (30/09/2025). Pada kesempatan itu Turut hadir, Camat Amarasi, Kepala Desa Tesbatan II, Ketua BPD Tesbatan II bersama anggotanya, Tokoh adat, Babinsa Tesbatan […]

  • Peletakan Batu Pertama Bedah Rumah di Bangli, Dipimpin Langsung Danrem 163/Wira Satya

    Peletakan Batu Pertama Bedah Rumah di Bangli, Dipimpin Langsung Danrem 163/Wira Satya

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bangli, 3 September 2025 – Komandan Korem (Danrem) 163/Wira Satya, Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra, S.H., memimpin prosesi peletakan batu pertama program bedah rumah di Desa Belancan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (3/9). Kegiatan ini menjadi langkah awal pelaksanaan program Pemerintah Provinsi Bali yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui penyediaan hunian layak huni. Acara […]

  • Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Briefing Satgas KDKMP Bersama Konsultan

    Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Briefing Satgas KDKMP Bersama Konsultan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Kegiatan briefing pelaku Satgas KDKMP bersama konsultan dipimpin langsung oleh Dandim 1627/Rote Ndao dalam rangka pelaksanaan pembangunan serentak Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Dalam arahannya, Dandim menekankan pentingnya koordinasi teknis yang matang demi kelancaran dan kualitas pembangunan di seluruh lokasi. Adapun hal-hal yang disampaikan dalam briefing […]

  • TMMD ke-125, Harapan Baru Bagi Keluarga Pak Ketut Suweta di Desa Batuan

    TMMD ke-125, Harapan Baru Bagi Keluarga Pak Ketut Suweta di Desa Batuan

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (21/8/2025) Dengan resmi ditutupnya Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di wilayah Gianyar, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H., didampingi Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., selaku Dansatgas TMMD ke-125, bersama para pejabat TNI dan Forkopimda meninjau langsung lokasi perehaban Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bantu Pembangunan Rumah Warga Desa Manulondo
    NTT

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bantu Pembangunan Rumah Warga Desa Manulondo

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Karya Bakti, Pamwil (Pengamanan Wilayah), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Manulondo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Kamis, 13 November 2025, pukul 09.30 Wita hingga selesai. Kegiatan ini melibatkan Babinsa Kopda Imanuel Lobang, pemilik rumah Bapak Ardiansyah, serta sekitar 30 warga Desa Manulondo. Rangkaian kegiatan yang dilakukan […]

expand_less