Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Kawal Program Makan Bergizi Gratis untuk Ribuan Siswa di Lobalain

Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Kawal Program Makan Bergizi Gratis untuk Ribuan Siswa di Lobalain

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serka David Bullen, melaksanakan pengawalan kegiatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di Dapur MBG Kelurahan Metina dan Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu, 13 Januari 2026. Kegiatan pelayanan MBG dimulai pukul 09.10 WITA dan menyasar siswa SD, SMP, SMA, balita, serta ibu menyusui.

Program MBG ini dilaksanakan oleh Satuan Pelayanan Makanan Bergizi Gratis sebagai upaya mendukung peningkatan gizi dan kesehatan masyarakat, khususnya anak-anak usia sekolah. Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan pengawalan untuk memastikan pendistribusian makanan berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran.

Sebanyak 5.449 siswa dari 13 SD, 6 SMP, dan 4 SMA di wilayah Kecamatan Lobalain menerima manfaat program tersebut. Selain itu, MBG juga diberikan kepada balita dan ibu menyusui melalui beberapa posyandu, serta anak-anak TK dan TPA. Menu makanan bergizi yang disajikan meliputi nasi, telur rebus, tahu goreng, sayur sup, dan buah jeruk.

Kegiatan ini turut dihadiri oleh Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, petugas dapur sehat, tim MBG, serta unsur pendukung lainnya. Secara keseluruhan, pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di Kelurahan Metina dan Mokdale berjalan dengan lancar, aman, dan kondusif, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat dan pihak sekolah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI–Polri Bersinergi: Amankan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kabupaten Sumbawa

    TNI–Polri Bersinergi: Amankan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kabupaten Sumbawa

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Kodim 1607/Sumbawa bersama Polres Sumbawa melaksanakan patroli gabungan di wilayah Kabupaten Sumbawa, Rabu (24/12/2025). Patroli dilakukan secara menyeluruh dengan menyasar sejumlah titik keramaian, jalur utama, pusat perbelanjaan, tempat ibadah, serta lokasi yang dinilai berpotensi menimbulkan gangguan […]

  • Perhatian Serius Dansatgas dan Perbekel, RTLH I Ketut Pait Kini Layak Huni

    Perhatian Serius Dansatgas dan Perbekel, RTLH I Ketut Pait Kini Layak Huni

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (2/8/2025) – H+10 TMMD Ke-125 Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Tahun 2025 terus membawa angin segar bagi masyarakat Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Salah satu wujud nyatanya adalah rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Ketut Pait (86), seorang petani lansia di Banjar Jeleka, yang kini mulai […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Dampingi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Dampingi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari ini Kamis, 04 Desember 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jl. Lekunik, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Yunus Ketti melaksanakan pendampingan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh Satuan Pelayanan Makanan Bergizi Gratis. Kegiatan ini dilakukan secara bertahap […]

  • Patroli Kos Babinsa Kekalek Jaya Perkuat Keamanan Warga

    Patroli Kos Babinsa Kekalek Jaya Perkuat Keamanan Warga

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Malam di Jl. Kelapa Tiga, Lingkungan Gerisak, Kelurahan Kekalik Jaya, Kecamatan Sekarbela, Kota Mataram, terasa berbeda . Deretan rumah kos yang biasanya sunyi mendadak dipenuhi kehadiran aparat kewilayahan. Binatara Pembina Desa (Babinsa) Kekalik Jaya Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan, Serda Ilham Wahyudi, bersama staf Kelurahan Kekalek Jaya turun langsung melakukan patroli dan […]

  • Dansatgas Yonif 743/PSY Sematkan Pangkat Baru Prajurit di Tanah Penugasan Papua

    Dansatgas Yonif 743/PSY Sematkan Pangkat Baru Prajurit di Tanah Penugasan Papua

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Dalam balutan udara sejuk pegunungan dan suasana sederhana khas daerah penugasan, semangat para prajurit Satgas Yonif 743/PSY memancarkan kebanggaan tersendiri. Kamis (02/10/2025), Dansatgas Yonif 743/PSY, Letkol Inf Hery Mujiono, memimpin prosesi Korps Raport Kenaikan Pangkat yang digelar di daerah penugasan di Kabupaten Puncak Jaya. Upacara yang sarat makna ini menjadi lebih […]

  • Pelda Anwar Pimpin Apel dan Patroli Siskamling di Kecamatan Woha, Belo, dan Palibelo

    Pelda Anwar Pimpin Apel dan Patroli Siskamling di Kecamatan Woha, Belo, dan Palibelo

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Woha _ Senin, 6 Oktober 2025, bertempat di Mako Koramil 1608-04/Woha, Jln. Buya Hamka Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima, telah dilaksanakan apel pengecekan personil untuk pelaksanaan Patroli Siskamling. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Pelda Anwar, Danpos Ramil Palibelo, dengan didampingi enam anggota Koramil. Patroli mandiri dilanjutkan di wilayah teritorial Koramil 1608-04/Woha. Selain personil Koramil, […]

expand_less