Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Labuan Pandan Komsos Bersama Poktan Coco Moro, Dorong Persiapan Lahan Hadapi Musim Hujan

Babinsa Labuan Pandan Komsos Bersama Poktan Coco Moro, Dorong Persiapan Lahan Hadapi Musim Hujan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • comment 0 komentar
Lombok Timur — Babinsa Desa Labuan Pandan, Serka Vence Nahak, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama kelompok tani Coco Moro di Dusun Pulur, Desa Labuan Pandan, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, sebagai upaya mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan produktivitas pertanian masyarakat. Senin (12/1/2026).

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa imbauan penting kepada para petani, khususnya dalam menghadapi musim penghujan. Ia mengajak para petani untuk mulai menyiapkan lahan sawah dengan cara membersihkan dan membajak lahan agar siap ditanami bibit padi. Langkah ini dinilai penting guna mendukung tercapainya Luas Tambah Tanam (LTT) yang optimal di wilayah Desa Labuan Pandan.

Selain itu, Serka Vence Nahak juga menekankan pentingnya perawatan bibit padi yang telah disemaikan. Ia mengimbau agar bibit dijaga dan dipelihara dengan baik sehingga saat proses pindah tanam ke lahan sawah, bibit tidak mengalami kerusakan dan tetap berkualitas.

“Bibit yang sehat dan terawat dengan baik akan sangat berpengaruh terhadap hasil panen. Jika bibit berkualitas, maka peluang mendapatkan hasil panen yang maksimal juga akan semakin besar,” ujarnya.

Melalui kegiatan Komsos ini, Babinsa berharap terjalin komunikasi dan kerja sama yang baik antara TNI dan para petani, sehingga program pertanian dapat berjalan lancar dan kesejahteraan masyarakat desa dapat terus meningkat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Laksanakan Pamwil dan Komunikasi Sosial di Desa Pise

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Laksanakan Pamwil dan Komunikasi Sosial di Desa Pise

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah Binaan (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Pise, Sabtu (20/12) pagi. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.53 Wita hingga selesai dan berjalan lancar, tertib, dan aman. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan desa, menciptakan rasa aman bagi masyarakat, serta meningkatkan kesadaran […]

  • ‎Babinsa Sikur Ajak Warga Aktif Ronda Malam Jaga Keamanan Lingkungan

    ‎Babinsa Sikur Ajak Warga Aktif Ronda Malam Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Anggota piket Koramil 1615-09/Sikur melaksanakan kegiatan patroli dan kongkow bersama warga di wilayah sekitar Koramil, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur, pada Minggu (21/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kondusifitas lingkungan sekaligus mempererat komunikasi antara TNI dengan masyarakat. ‎ ‎Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar tetap aktif melaksanakan ronda […]

  • Satgas Pamtas Pos Kewar Berbagi Bingkisan Natal di Desa Kewar

    Satgas Pamtas Pos Kewar Berbagi Bingkisan Natal di Desa Kewar

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Kewar melaksanakan kegiatan pembagian bingkisan dalam rangka perayaan Natal kepada masyarakat Desa Kewar, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan kebersamaan Satgas Pamtas dengan masyarakat di wilayah perbatasan. Pembagian bingkisan dilaksanakan secara sederhana dan penuh kehangatan, dengan sasaran masyarakat setempat. Bingkisan yang dibagikan […]

  • TNI dan Rakyat Bersinergi: Senjata Hasil Operasi Diserahkan ke Makorem 161/Wira Sakti

    TNI dan Rakyat Bersinergi: Senjata Hasil Operasi Diserahkan ke Makorem 161/Wira Sakti

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kupang – Kasdam IV/Diponegoro Brigjen TNI M. Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., CFrA., menyerahkan secara simbolis hasil operasi Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY kepada Danrem 161/ Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono, bertempat di Aula Makorem 161/Wira Sakti Kupang, Rabu (12/9/2025). Kegiatan tersebut turut disaksikan oleh Komandan Satgas Letkol Arh Reindi Trisetyo Nugroho. […]

  • Wabup Dirga Tinjau Kondisi Jalan dan Jembatan di Abiantuwung, Pemkab Tabanan Bergerak Cepat Tanggapi Aduan Warga

    Wabup Dirga Tinjau Kondisi Jalan dan Jembatan di Abiantuwung, Pemkab Tabanan Bergerak Cepat Tanggapi Aduan Warga

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Pemerintah Kabupaten Tabanan bergerak cepat menindaklanjuti aduan masyarakat mengenai kondisi jalan di wilayah Abiantuwung, Kecamatan Kediri, Tabanan. Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, S.Sos., bersama tim lapangan yang terdiri atas unsur Dinas PUPR, unsur Forkopimcam Kediri, Perbekel setempat, serta aparat desa, turun langsung meninjau Jembatan Tukad Yeh Ge dan Tukad Yeh Sungi […]

  • Ketua Persit KCK XLIV/KSB Hadiri Upacara Syukur ke-9 Bersama Forkopimda Sumbawa Barat

    Ketua Persit KCK XLIV/KSB Hadiri Upacara Syukur ke-9 Bersama Forkopimda Sumbawa Barat

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XLIV Kodim 1628/Sumbawa Barat, Ny. Utami Rahma Rendra, turut menghadiri Upacara Syukur ke-9 yang digelar Pemerintah Daerah Kabupaten Sumbawa Barat, bertempat di Lapangan Graha Fitrah, Komplek Kemutar Telu Center (KTC) Taliwang, Senin (22/09/2025). Kehadiran Ketua Persit KCK XLIV/KSB berdampingan dengan jajaran Forum Koordinasi Pimpinan […]

expand_less