Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Dandim Klungkung Bersama Forkopimda Hadiri Acara Pengantar Tugas Kajari Klungkung

Dandim Klungkung Bersama Forkopimda Hadiri Acara Pengantar Tugas Kajari Klungkung

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
  • comment 0 komentar

 

Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M. M., M. Han menghadiri Acara Pengantar Tugas Bapak I Wayan Suardi S.H.. M.H yang sebelumnya menjabat Kepala Kejaksaan Negeri Klungkung menjadi Asisten Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi Maluku pada Kamis ( 08/01/26 ).

Acara yang diselenggarakan oleh Pemda Klungkung ini digelar di Balai Budaya Ida Dewa Agung Istri Kanya, Lingkungan Pekandelan, Kelurahan Semarapura Kelod, Kecamatan / Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Bupati Klungkung I Made Satria bersama Forkopimda, Ida Dalem Semaraputra dan pejabat instansi terkait serta undangan lainnya.

Rangkaian acara ini diawali dengan dibuka dengan penampilan Tari Puspanjali dan dilanjutkan dengan kata sambutan I Wayan Suardi S.H.. M.H yang akan melepas jabatannya sebagai Kajari Klungkung yang dilanjutkan dengan sambutan Bupati dan peyerahan cindera mata
.
Saat ditemui di sela kegiatannya, Dandim Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M. M., M. Han menyampaikan bahwa disamping sebagai acara pelepasan secara resmi pejabat yang pindah, kegiatan malam ini juga sebagai ungkapan terima kasih dan wujud penghargaan kepada pejabat yang akan mengakhiri masa jabatannya atas segala dedikasi, kinerja serta pengabdiannya dalam pelaksanaan tugas sebagai Kajari Klungkung.

Disamping itu, acara ini juga dilaksanakan sebagai wujud nyata kuatnya sinergitas dan soliditas Pemkab bersama dengan Kejaksaan, TNI dan Polri serta seluruh pihak di Kabupaten Klungkung,”ucapnya.

Pada kesempatan malam ini, secara pribadi dan mewakili Kodim 1610/Klungkung saya mengucapkan selamat melanjutkan tugas dan pengabdian kepada bapak I Wayan Suardi S.H.. M.H sebagai Asisten Tindak Pidana Umum Kejaksaan Tinggi Maluku.

Terima kasih atas sinergi dan kerjasama Kejari bersama Kodim 1610/Klungkung selama ini. Semoga amanah, selalu diberikan keberkahan dan kesuksesan ditempat tugas yang baru, “imbuh Dandim. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerakan Pangan Murah di Desa Ularan: 200 Warga Terima Bantuan 400 Sak Beras

    Gerakan Pangan Murah di Desa Ularan: 200 Warga Terima Bantuan 400 Sak Beras

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 73
    • 0Komentar

    *SERIRIT,*Pada hari Kamis, 25 September 2025 pukul 09.00 WITA, Babinsa Desa Ularan Sertu Putu Ari Setiadi bersama anggota Koramil 1609-03/Seririt melaksanakan monitoring kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diselenggarakan di Banjar Dinas Yadnya Kerthi, Desa Ularan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mendukung program pemerintah dalam menjaga stabilitas harga pangan sekaligus […]

  • Pendampingan Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Fuafuni

    Pendampingan Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Fuafuni

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 11 Desember 2025 — Babinsa Koramil 1627-03/Batutua kembali menjalankan tugas teritorial dengan melakukan pendampingan dalam penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025 di Desa Fuafuni, Kecamatan Rote Barat Daya. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis pagi dan dipimpin langsung oleh Babinsa Praka Noh Nubatonis. Penyaluran bantuan dimulai pada pukul 10.00 WITA bertempat di Kantor Desa Fuafuni. […]

  • Tingkatan Jiwa Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera

    Tingkatan Jiwa Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 74
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap hari senin yang bertujuan untuk memupuk jiwa patriotisme, kejuangan dan nasionalisme, mengenang jasa para Pahlawan serta sebagai bentuk penghormatan kepada Sang Saka Merah putih. Senin (25/08/2025). Pada upacara bendera mingguan kali ini bertindak sebagai (Irup) Pasiter Kodim 1627/RN, Kapten […]

  • Ratusan Personel Gabungan Siap Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Sumbawa Barat

    Ratusan Personel Gabungan Siap Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Sumbawa Barat

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026, Polres Sumbawa Barat menggelar Apel Gelar Pasukan pada Rabu (31/12/2025) sore di Lapangan Halaman Masjid Agung Darussalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Apel yang dimulai pukul 17.15 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Sumbawa Barat, Kompol Arifuddin, S.Sos., M.Si., dan […]

  • Babinsa Desa Apuan Laksanakan Pendampingan dan Pengawasan Penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025

    Babinsa Desa Apuan Laksanakan Pendampingan dan Pengawasan Penyaluran Bantuan Pangan Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Apuan Koramil 1626-02/Susut Kodim 1626/Bangli, Serka Ketut Rediada, melaksanakan pendampingan dan pengawasan kegiatan penyaluran Program Bantuan Pangan berupa beras dan minyak goreng kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) untuk alokasi bulan Oktober dan November Tahun 2025 di wilayah Desa Apuan. Penyaluran bantuan berlangsung di Kantor Desa Apuan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Senin […]

  • Serma I Made Duduk Kawal Vaksinasi PMK dan Pemasangan Peneng Ternak Sapi di Desa Jegu

    Serma I Made Duduk Kawal Vaksinasi PMK dan Pemasangan Peneng Ternak Sapi di Desa Jegu

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

        Tabanan — Babinsa Desa Jegu, Koramil 1619-08/Penebel, Serma I Made Duduk melaksanakan pendampingan kegiatan Vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), pemberian vitamin, pemberian obat cacing serta pemasangan peneng (heritage) terhadap ternak sapi milik masyarakat yang merupakan bagian dari Program Ketahanan Pangan Hewani Desa Jegu, Kamis (18/12/2025) Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh UPTD Puskeswan I […]

expand_less