Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » “Babinsa Kampung Anyar Hadiri Momen Emas HUT ke-50 SDN 3, Perkuat Kebersamaan Warga Sekolah

“Babinsa Kampung Anyar Hadiri Momen Emas HUT ke-50 SDN 3, Perkuat Kebersamaan Warga Sekolah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Buleleng — Suasana penuh keceriaan dan nostalgia mewarnai perayaan Hari Ulang Tahun ke-50 SD Negeri 3 Kampung Anyar yang digelar pada Jumat (8/1/2026) pukul 08.00 WITA di halaman sekolah, Jalan Tekukur.
Setengah abad pengabdian di dunia pendidikan ini menjadi momentum penting bagi seluruh warga sekolah untuk mempererat kebersamaan sekaligus menumbuhkan semangat meningkatkan mutu pendidikan.

Perayaan HUT ke-50 ini dihadiri oleh Babinsa Kelurahan Kampung Anyar Serda Wayan Sukanta dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Kampung Anyar Aiptu Nengah Arka, yang turut memberikan dukungan terhadap kegiatan positif di lingkungan sekolah.
Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Lurah Kampung Anyar, Ketua Komite SD Negeri 3 Kampung Anyar, Kepala Sekolah beserta para wali kelas seluruh siswa-siswi, sekitar 98 orang.

Beragam rangkaian acara digelar, mulai dari penampilan siswa hingga doa bersama sebagai wujud rasa syukur atas perjalanan panjang sekolah dalam mencetak generasi penerus bangsa.
Kegiatan berakhir pada pukul 09.45 WITA dengan suasana tertib, aman, dan lancar.
Momen emas ini diharapkan menjadi pijakan untuk semakin memajukan kualitas pendidikan di SD Negeri 3 Kampung Anyar pada tahun-tahun mendatang.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil Kalabahi Laksanakan Pengamanan Ibadah Natal dengan Aman dan Lancar

    Babinsa Koramil Kalabahi Laksanakan Pengamanan Ibadah Natal dengan Aman dan Lancar

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Termate, Koptu Abd Syukur Kasim, bersama Pratu Rahmat Ulumando melaksanakan pengamanan Ibadah Perayaan Natal pada Rabu, 25 Desember 2025, mulai pukul 17.00 Wita. Kegiatan pengamanan tersebut berlangsung di Majelis Jemaat Ichtus Poildon Jembatan Hitam, Kelurahan Kalabahi Timur, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Ibadah Natal dimulai pada pukul 17.00 Wita dengan mengusung tema […]

  • H+12 TMMD ke-125, Masyarakat Desa Batuan Turut Sukseskan Pembangunan RTLH

    H+12 TMMD ke-125, Masyarakat Desa Batuan Turut Sukseskan Pembangunan RTLH

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (4/8/2025) Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar memasuki hari ke-12 (H+12), kembali memperlihatkan sinergi yang solid antara TNI dan elemen masyarakat. Salah satu kegiatan unggulan yakni rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Ketut Suweta (45), buruh bangunan asal Banjar Lantangidung, menuai […]

  • Babinsa Jereweh Dampingi Kegiatan Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Jereweh

    Babinsa Jereweh Dampingi Kegiatan Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Jereweh

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam meningkatkan kesehatan dan gizi anak sekolah, Babinsa Desa Beru, Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail melaksanakan kegiatan pendampingan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMPN 1 Jereweh, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (29/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program nasional untuk meningkatkan kualitas gizi peserta didik agar […]

  • Babinsa Desa Tatar, Serda Sadam, Pastikan Musdes Penyusunan APBDes Perubahan 2026 Berjalan Lancar
    NTB

    Babinsa Desa Tatar, Serda Sadam, Pastikan Musdes Penyusunan APBDes Perubahan 2026 Berjalan Lancar

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Pada Senin, 1 Desember 2025, Serda Sadam, Babinsa Desa Tatar, Koramil 1628-02/Sekongkang hadir dalam Musyawarah Desa (MUSDES) terkait Rancangan Perubahan APBDes Tahun Anggaran 2026. Kegiatan yang berlangsung pukul 08.00 WITA hingga 12.02 WITA ini berjalan aman, tertib, dan lancar berkat peran aktif Babinsa dalam mendampingi pemerintah desa dan masyarakat. Musdes dihadiri […]

  • Ratusan Warga Hadiri Upacara Pengabenan, TNI Polri Dan Pecalang Di Klungkung Beri Pengawalan Ketat

    Ratusan Warga Hadiri Upacara Pengabenan, TNI Polri Dan Pecalang Di Klungkung Beri Pengawalan Ketat

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Klungkung,- Turun langsung dalam berbagai kegiatan di masyarakat, Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara ngaben di Banjar Lebah, Lingkungan Lebah, Kelurahan Semarapura Kangin, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Kamis ( 25/12/25 ). Upacara pengabenan digelar kepada almarhumah Jero Made Saraswati ( 55 tahun ), salah satu warga Banjar Lebah, Lingkungan Lebah , Kelurahan […]

  • Babinsa Mangge Asi Hadir di Tengah Warga, Pastikan Bantuan Gizi BGN Tepat Sasaran

    Babinsa Mangge Asi Hadir di Tengah Warga, Pastikan Bantuan Gizi BGN Tepat Sasaran

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Jumat 24 Oktober 2025, Babinsa Desa Mangge Asi, Peltu Suratman, Koramil 1614-01 Dompu, melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan Penyaluran Logistik BGN di wilayah Desa Mangge Asi. Kegiatan ini bertujuan memastikan proses penyaluran bantuan berjalan tepat sasaran, tertib, dan lancar. Dalam kesempatan tersebut, Peltu Suratman memberikan arahan kepada para karyawan BGN agar melaksanakan […]

expand_less