Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Danramil Nusa Penida Berikan Jam Pimpinan

Danramil Nusa Penida Berikan Jam Pimpinan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Melalui Jam Komandan, Danramil 1610-04/Nusa Penida kembali memberikan berbagai penekanan kepada seluruh personelnya dalam rangka optimalisasi pelaksanaan tugas pokok.

Kegiatan jam Komandan tersebut dilaksanakan di Makoramil 1610-04/Nusa Penida pada Kamis ( 08/01/26 ) yang dihadiri oleh seluruh personel.

Dalam arahannya, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menyampaikan agar seluruh anggota lebih bijak dan bertanggung jawab dalam penggunaan media sosial, dimana setiap anggota diharapkan menjaga etika, disiplin, dan nama baik satuan dalam bermedia sosial.

Pada kesempatan ini, Danramil juga menekankan kepada seluruh Babinsa agar melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, disiplin, dan profesional. Menurut Danramil, Babinsa agar selalu hadir di wilayah binaan, menjalin komunikasi yang baik dengan aparat desa dan masyarakat, serta cepat tanggap terhadap setiap perkembangan situasi di wilayah. Hindari pelanggaran sekecil apa pun yang dapat merugikan diri sendiri maupun satuan.

Lebih lanjut, Mayor Inf Suparno Hadi juga mengingatkan seluruh personelnya untuk menjaga kesehatan pribadi. Saat ini dengan situasi dan kondisi perubahan cuaca yang begitu cepat, selaku Danramil saya ingatkan untuk selalu menjaga kesehatan, baik dengan menjaga pola makan, istirahat yang cukup, serta rutin berolahraga agar selalu dalam kondisi fisik yang prima dan siap melaksanakan tugas,”lanjutnya.

Mengakhiri arahan Jam Komandannya, Danramil Mayor Inf Suparno Hadi berharap agar setiap anggota mampu menjaga keharmonisan rumah tangga, karena kondisi keluarga yang baik akan berdampak positif terhadap pelaksanaan tugas. Permasalahan keluarga agar diselesaikan dengan baik dan tidak sampai mengganggu kedinasan. Apabila terdapat permasalahan yang tidak dapat diselesaikan secara pribadi, agar segera melapor kepada pimpinan,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • 178 Paket Beras CBP Disalurkan, Babinsa Batuan Kaler Awasi Agar Tepat Sasaran
    NTT

    178 Paket Beras CBP Disalurkan, Babinsa Batuan Kaler Awasi Agar Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 107
    • 0Komentar

    Gianyar – Batuan, Selasa (15/7/2025) Demi kelancaran program pemerintah di bidang ketahanan pangan, Babinsa Desa Batuan Kaler, Koramil 1616-05/Sukawati, Serda I Wayan Puspa Diana, bersama staf Desa Batuan Kaler, melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan penyaluran beras bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk alokasi bulan Juni dan Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Batuan […]

  • Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Ende Jalin Komunikasi Sosial di Wilayah Binaan

    Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Ende Jalin Komunikasi Sosial di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin pagi (08/09/2025). Kegiatan ini dimulai pada pukul 09.15 WITA dan berlangsung hingga selesai, dengan fokus utama untuk menciptakan rasa aman dan nyaman di tengah masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Babinsa hadir langsung di […]

  • Babinsa Koramil Jereweh Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Kamtibmas

    Babinsa Koramil Jereweh Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Piket Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Lalu Tunjung, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputar wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa malam, (16/12/2025). Kegiatan patroli yang dimulai sekitar pukul 21.10 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan masing-masing. […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Komsos dan Keamanan Desa Nira Nusa

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Komsos dan Keamanan Desa Nira Nusa

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Nira Nusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin pagi (13/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini berlangsung lancar dan mendapat sambutan antusias dari warga setempat. Dalam kegiatan […]

  • Sinergi TNI dan Kejaksaan Diperkuat melalui Dukungan Teknis Penanganan Perkara Koneksitas

    Sinergi TNI dan Kejaksaan Diperkuat melalui Dukungan Teknis Penanganan Perkara Koneksitas

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, 25 September 2025, Mayor Infanteri Asep Okinawa Muas selaku Kasdim 1608/Bima mewakili Dandim menghadiri acara pengarahan dukungan teknis penanganan perkara koneksitas yang diselenggarakan di Aula Kantor Kejaksaan Negeri Bima, Jln. Soekarno Hatta, Kelurahan Lewirato, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Asisten Bidang Pidana Militer Kejaksaan Tinggi […]

  • Babinsa Tak Pernah Absen, Serda Suparman Siaga Kawal Kegiatan TMMD di Desa Batuan

    Babinsa Tak Pernah Absen, Serda Suparman Siaga Kawal Kegiatan TMMD di Desa Batuan

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (28/7/2025) Di tengah geliat pembangunan Desa Batuan melalui Program TMMD ke-125 Tahun 2025 memasuki H+5, sosok Babinsa Desa Batuan Koramil 1616-05/Sukawati, Serda Suparman, tampil sebagai ujung tombak yang langsung bersentuhan dengan masyarakat. Salah satu bentuk nyata pengabdiannya adalah pendampingan rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Ida Bagus Wayan Puja (61), […]

expand_less