Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Koramil Banjarangkan Gelar Perawatan Dan Perbaikan Pangkalan

Koramil Banjarangkan Gelar Perawatan Dan Perbaikan Pangkalan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berbagai upaya terus dilakukan Koramil 1610-02/Banjarangkan dalam rangka menciptakan lingkungan satuan yang rapi dan nyaman. Kali ini upaya tersebut terlihat saat anggota Koramil Banjarangkan melaksanakan perbaikan Rumdis di Makoramil pada Kamis ( 08/01/26 ).

Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Nyoman Suryatha menerangkan, disamping memelihara kemampuan dan profesionalisme prajurit, pemeliharaan dan perawatan pangkalan merupakan suatu bagian terpenting dalam mendukung optimalisasi tugas pokok.

Hari ini kita lanjutkan pemeliharaan dan perawatan Rumdis, dimana pagi ini kita lakukan perbaikan kerangka atap yang sudah tidak layak. Kegiatan ini sudah menjadi tugas dan tanggung jawab kita semua, “ungkapnya.

Lebih lanjut ditambahkan Kapten Nyoman bahwa kegiatan ini juga sebagai upaya dan langkah dalam menciptakan lingkungan kerja yang bersih, aman dan nyaman serta upaya menumbuhkan rasa kebersamaan dan tanggungjawab.

Dengan pangkalan yang bersih dan perkantoran yang rapi, besar harapannya akan semakin menumbuhkembangan rasa memiliki terhadap tempat di mana kita bertugas serta meningkatkan semangat kinerja demi pencapaian Tupoksi yang semakin optimal kedepannya, “tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bakajaya Gelar Kerja Bakti Sambut HUT RI ke-80

    Babinsa Bakajaya Gelar Kerja Bakti Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Babinsa Desa Bakajaya, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Isyra, bersama warga Dusun Woro Utara melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan lingkungan pada Jumat (8/8/2025) Kegiatan tersebut meliputi pembersihan jalan desa, pengangkatan sampah, pemangkasan rumput liar, serta pemasangan bendera merah putih dan umbul-umbul di sepanjang jalur utama. Langkah ini dilakukan dalam rangka menyambut peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan […]

  • Piket Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Warga Diimbau Jaga Keamanan dan Waspada Banjir

    Piket Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Warga Diimbau Jaga Keamanan dan Waspada Banjir

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Personel Piket Koramil 1628-03/Seteluk yang dipimpin oleh Serka Alimudin melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Minggu, (30 November 2025) pukul 21.15 WITA. Patroli dilakukan sebagai langkah preventif untuk menjaga kondusifitas wilayah sekaligus memastikan masyarakat tetap waspada terhadap potensi bencana alam. Dalam kegiatan tersebut, Serka Alimudin menyampaikan imbauan kepada […]

  • Komsos Babinsa Kelusa Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat

    Komsos Babinsa Kelusa Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (17/9/2025) Dalam rangka menjalin komunikasi dengan warga di daerah binaan, Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serma I Wayan Yasa melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di rumah Kelian Dinas Banjar Yehtengah, I Wayan Mandiarta. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya pengumpulan data teritorial (Puldata) sekaligus mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat setempat. […]

  • Tingkatkan Kepekaan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Patroli dan Komunikasi Sosial

    Tingkatkan Kepekaan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Patroli dan Komunikasi Sosial

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring Keamanan di wilayah binaannya, Desa Roga, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 WITA hingga selesai ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap kondisi keamanan dan ketertiban […]

  • Babinsa Manukaya Berperan dalam Edukasi Kesiapsiagaan Bencana di Asrama Kepresidenan Tampaksiring

    Babinsa Manukaya Berperan dalam Edukasi Kesiapsiagaan Bencana di Asrama Kepresidenan Tampaksiring

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Gianyar – Tampaksiring, Senin (14/7/2025) Sebagai wujud sinergitas dalam mendukung ketangguhan wilayah terhadap bencana, Babinsa Desa Manukaya Koramil 1616-03/Tampaksiring, Serka I Wayan Ariana, bersama Bhabinkamtibmas Desa Manukaya Aipda I B. Eka Bumi menghadiri kegiatan Sosialisasi Bali Mandala yang digelar di Wantilan Asrama Kepresidenan Tampaksiring. Kegiatan yang mengusung tema penguatan program Kecamatan Tangguh Bencana (Kencana) dan […]

  • Koramil Poto Tano Bersama Yon TP 835 Gelar Patroli Malam di Areal Pelabuhan

    Koramil Poto Tano Bersama Yon TP 835 Gelar Patroli Malam di Areal Pelabuhan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, Anggota Koramil Poto Tano bersama Yon TP 835 Sumbawa melaksanakan patroli malam di sekitar areal Pelabuhan Poto Tano, Rabu (03/09/2025) pukul 22.00 WITA. Patroli gabungan ini bertujuan untuk memastikan situasi di kawasan pelabuhan tetap aman dan kondusif, sekaligus mencegah potensi gangguan keamanan yang dapat mengganggu aktivitas […]

expand_less